Wagub DKI Berkisah Kesederhanaan Bung Hatta, Wapres yang Tak Mampu Beli Sepatu
Riza Patria menceritakan sosok Pria asal Bukittinggi, Sumatra Barat itu sampai tak mampu membeli sepatu yang diinginkan. Padahal sudah menjabat sebagai wakil presiden RI mendampingi Bung Karno.
Wakil Gubernur DKI Jakarta, Ahmad Riza Patria mengajak seluruh masyarakat meneladani sosok Proklamator Kemerdekaan RI, Mohammad Hatta atau Bung Hatta. Bung Hatta simbol tokoh inspiratif dalam kesederhanaan.
Riza Patria menceritakan sosok Pria asal Bukittinggi, Sumatra Barat itu sampai tak mampu membeli sepatu yang diinginkan. Padahal sudah menjabat sebagai wakil presiden RI mendampingi Bung Karno.
-
Di mana sejarah terasi dapat ditelusuri? Sejarah terasi di kawasan Cirebon dapat ditelusuri hingga masa kekuasaan Pangeran Cakrabuana, yang memainkan peran penting dalam perkembangan kawasan tersebut.
-
Bagaimana Asisi Suharianto menyajikan kisah-kisah sejarah? Asisi dan sang istri pun mendapatkan pengalaman luar biasa selama keliling dunia. Keduanya bertemu dengan saksi mata maupun para korban perang masa lalu di beberapa negara.
-
Bagaimana sejarah Waduk Sempor? Waduk Sempor diresmikan pada 1 Maret 1978 yang ditandai dengan adanya prasasti bertanda tangan Presiden Soeharto. Semula, waduk ini difungsikan sebagai sumber pengairan bagi sejumlah kompleks persawahan di sekitarnya. Namun lambat laun waduk itu menjadi destinasi wisata baru bagi warga sekitar.
-
Mengapa harta karun ini penting bagi sejarah? Penemuan dan dokumentasi artefak di tempat penemuan aslinya memiliki kepentingan arkeologis yang luar biasa, dan terkadang bahkan penemuan kecil pun bisa menghasilkan penemuan besar,” tegasnya.
-
Bagaimana sejarah Lembah Anai terbentuk? Konon, dulunya air terjun ini menjadi saksi bisu pergerakan rakyat Minang dalam melawan penjajahan. Pada masa kolonial, masyarakat setempat dipaksa untuk menjadi pekerja membangun jalan lintas Sumatera yang menghubungkan antara Kota Padang dan Padang Panjang via Lembah Anai.Masyarakat Minang yang bekerja dalam proyek pembangunan jalan tersebut harus menempuh jarak yang cukup jauh, bahkan bisa berhari-hari dari tempat mereka tinggal menuju lokasi pembangunan jalan.
-
Siapa yang meneliti sejarah Sidoarjo? Mengutip artikel berjudul Di Balik Nama Sidoarjo karya Nur Indah Safira (Universitas Nahdlatul Ulama Sidoarjo, 2000), Kabupaten Sidoarjo terkenal dengan sebutan Kota Delta yang merujuk pada sejarah daerah ini yang dulunya dikelilingi lautan.
"Ini satu contoh teladan betapa Wapres saja, proklamator tidak mampu membelikan sepatu sesuai keinginannya. Mudah-mudahan ini menjadi teladan khususnya kami Partai Gerindra dan bagi generasi muda," kata Riza saat berziarah ke kuburan Bung Hatta di TPU Tanah Kusir, Jakarta, Minggu (30/1).
Riza melanjutkan ceritanya, sampai akhir hayatnya, Bung Hatta tidak bisa membeli sepatu sesuai dengan keinginannya.
"Ketika itu dia melihat sepatu Bally di satu toko. Kemudian ingin membeli, diambil semacam brosur dan menabung bertahun-tahun tidak pernah cukup. Uang yang ada dibagikan untuk warga sesama, tidak pernah cukup," jelasnya.
Bung Hatta Egaliter
Menurut Riza, Bung Hatta adalah orang baik yang besar jasanya. Bung Hatta juga cerdas serta bersahaja. Bung Hatta bahkan sengaja mewasiatkan agar jika meninggal tak dispesialkan.
"Beliau ingin dekat bersama rakyat, orangnya sangat egaliter ingin dekat masyarakat lainnya," jelas Ariza.
Reporter: Yopi Makdori
Sumber: Liputan6.com