Guspardi Gaus Minta Maaf Tak Jalani Karantina Usai Kembali dari Luar Negeri
Guspardi bilang, kehadiran di rapat Pansus RUU Otsus Papua kemarin merupakan apresiasi terhadap tugas yang diberikan fraksi dan partai. Ia bilang, masalah tak mengikuti isolasi hanya karena terjadi miskomunikasi.
Anggota DPR RI Fraksi PAN Guspardi Gaus menyampaikan permintaan maaf telah melanggar protokol kesehatan karena tidak menjalani karantina setelah kembali dari luar negeri.
"Jadi intinya menyampaikan permohonan maaf, kepada kawan-kawan di DPR begitu juga seluruh masyarakat atas sikap dan tindakan yang saya lakukan kepada persoalan karantina," katanya saat dihubungi, Jumat (2/7).
-
Apa yang di Apresiasi Komisi III dari Jaksa Agung? Komisi III mengapresiasi sikap tegas Jaksa Agung dalam menghadapi oknum Kajari yang ditangkap oleh KPK. Semuanya berlangsung cepat, transparan, tidak gaduh, dan tidak ada upaya beking-membeking sama sekali, luar biasa. Memang harus seperti ini untuk jaga marwah institusi dan kepercayaan masyarakat.
-
Apa yang diminta oleh Komisi III DPR kepada kepolisian terkait kematian Afif Maulana? Wakil Ketua Komisi III DPR Ahmad Sahroni meminta kepolisian mengusut tuntas dugaan penganiayaan setelah ditemukannya mayat remaja laki-laki bernama Afif Maulana (AM) di bawah jembatan Kuranji, Kota Padang yang diduga dianiaya kepolisian.
-
Siapa yang menjabat di Komisi IX DPR RI? Kris Dayanti, saat menjadi anggota DPR RI, menjabat di Komisi IX yang mengurusi kesehatan, tenaga kerja, dan kependudukan.
-
Apa yang dikerjakan oleh Kepolisian Republik Indonesia (Polri) di bawah kepemimpinan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo yang mendapat pujian dari Wakil Ketua Komisi III DPR Ahmad Sahroni? “Sebagai mitra kerja kepolisian, Komisi III bangga sekali dengan kinerja Polri di bawah kepemimpinan Pak Kapolri Listyo Sigit. Polri tak hanya menjadi lebih humanis, tapi juga jadi jauh lebih inklusif. Kita bisa sebut semuanya, mulai dari kesetaraan gender, kesetaraan akses masuk tanpa pungli, dan kini pemberian kesempatan bagi penyandang disabilitas untuk mengabdi. Terobosan yang luar biasa,” ujar Sahroni dalam keterangannya, Selasa (27/2).
-
Apa pencapaian Kejagung yang membuat Komisi III DPR memberikan apresiasi? “Komisi III memberi apresiasi luar biasa kepada Kejagung, khususnya saat di bawah kepemimpinan Jaksa Agung ST Burhanuddin ini. Bahkan hasil kepuasan tertinggi ini tidak hanya baru sekali ini saja, tapi juga terjadi pada hasil survei-survei sebelumnya." |Konsistensi inilah yang kadang sangat sulit kita jaga, makanya pencapaian ini harus menjadi contoh bagi lembaga penegak hukum yang lain,” ujar Sahroni dalam keterangan (2/9).
-
Kapan Rapat Dengar Pendapat Komisi XI DPR RI bersama BPS berlangsung? “Karena hal ini merupakan kebutuhan yang mendukung kinerja BPS untuk menjalankan tugas dalam menyediakan basis data kependudukan, hingga menjalankan program-program strategis, seperti Registrasi Sosial Ekonomi, hingga Sensus pertanian,” urai Puteri dalam Rapat Dengar Pendapat Komisi XI bersama BPS pada Selasa (5/9).
"Jadi saya menyampaikan permohonan maaf ketika melakukan rapat Pansus dan juga kepada masyarakat atas tindakan yang bapak lakukan," sambungnya.
Guspardi bilang, kehadiran di rapat Pansus RUU Otsus Papua kemarin merupakan apresiasi terhadap tugas yang diberikan fraksi dan partai. Ia bilang, masalah tak mengikuti isolasi hanya karena terjadi miskomunikasi.
"Jadi bapak ketika di bandara yang bapak kritik adalah kita tanyakan isolasinya dimana, di hotel atau mandiri. Ternyata bapak sudah dibuat saja di hotel, jadi miskomunikasi," ujar anggota Komisi II DPR RI ini.
Guspardi mengatakan, saat ini tengah menjalani isolasi mandiri sesuai dengan aturan. Dia pun bilang, saat ke DPR kemarin sudah melakukan tes swab PCR dan hasilnya negatif.
"Sebetulnya kemarin itu bapak sudah melakukan PCR, kemudian di DPR pun juga sudah melakukan PCR. Jadi tujuan daripada isolasi itu kan menandakan apakah ada positif dan negatif dan sekarang saya tetap melakukan isolasi mandiri dan sudah melakukan itu," tutupnya.
Baca juga:
Tanggapan MKD Soal Laporan Guspardi Gaus Tolak Isolasi usai dari Luar Negeri
Tolak Karantina Setelah Kembali dari Luar Negeri, Guspardi Gaus Dilaporkan ke MKD
PAN Tegur Keras Guspardi Gaus yang Tolak Isolasi Setelah Kembali dari Luar Negeri
Tolak Isolasi Usai dari Luar Negeri, Politikus PAN Bikin Heboh Rapat DPR
PAN Soal Perusahaan AS Rayu RI Pakai Ivermectin: Kalau Ampuh, Tidak Masalah
PAN Lirik Erick Thohir Jadi Capres 2024: Dia Tokoh Potensial Pemimpin Nasional