Ketua DPR: Pansus angket KPK sedang siapkan kesimpulan dan rekomendasi
Ketua DPR: Pansus angket KPK sedang siapkan kesimpulan dan rekomendasi. Beberapa fraksi disebut akan menarik diri dari keanggotaan Pansus Angket KPK. Bamsoet menuturkan, fraksi-fraksi di Pansus telah mendapat satu kesepakatan soal rekomendasi akhir.
Ketua Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Bambang Soesatyo mengatakan, Pansus Hak Angket KPK tengah menyusun rekomendasi akhir. Pria yang akrab disapa Bamsoet ini berharap, Pansus Angket KPK dan revisi Undang-undang Nomor 17 Tahun 2014 tentang MPR, DPR, DPD dan DPRD (UU MD3) dapat segera diselesaikan pada masa sidang sekarang.
"Tadi saya terima dari teman-teman beberapa laporan kepada saya sedang siapkan kesimpulan dan rekomendasi," kata Bamsoet di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Jumat (18/1).
-
Siapa yang melaporkan Bambang Soesatyo ke MKD? Laporan dibuat mahasiswa Universitas Islam Jakarta bernama M Azhari terkait terkait pernyataan bahwa semua partai politik setuju untuk melakukan amandemen penyempurnaan UUD 1945.
-
Apa yang disita KPK dari Bupati Labuhanbatu? Dalam OTT Bupati Labuhanbatu Erik Adtrada Ritonga, KPK menyita uang tunai senilai Rp551,5 juta dari nilai dugaan suap Rp1,7 miliar.
-
Apa yang dilaporkan oleh M Azhari kepada MKD terkait dengan Bambang Soesatyo? Laporan tersebut terkait pernyataan Bamsoet bahwa semua partai politik setuju untuk melakukan amandemen penyempurnaan daripada UUD 1945 yang telah ada.
-
Bagaimana KPK menangkap Bupati Labuhanbatu? Keempatnya ditetapkan tersangka usai terjaring operasi tangkap tangan (OTT) pada Kamis, 11 Januari 2024 kemarin.
-
Apa alasan PKS mengusung Anies Baswedan dan Sohibul Iman? "Kami optimis, insya Allah sosok Bapak Anies Rasyid Baswedan dan Bapak Mohamad Sohibul Iman adalah kandidat yang memiliki peluang menang besar," pungkasnya.
-
Kapan KPK menahan Bupati Labuhanbatu? Petugas Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menunjukkan sejumlah uang hasil Operasi Tangkap Tangan (OTT) Bupati Labuhanbatu Erik Adtrada Ritonga di Gedung Merah Putih, Jakarta, Jumat (12/1/2024).
Beberapa fraksi disebut akan menarik diri dari keanggotaan Pansus Angket KPK. Bamsoet menuturkan, fraksi-fraksi di Pansus telah mendapat satu kesepakatan soal rekomendasi akhir.
"Tampaknya ada satu persamaan sikap. Karena dasar kita adalah UU MD3 dan kita sudah memasuki masa sidang ke III maka itu harus kita tuntaskan," jelasnya.
Di lain hal, Bamsoet menyebut Komisi III telah menjadwalkan rapat dengar pendapat dengan mitra kerja seperti KPK, Kepolisian, Kejaksaan Agung dan Kementerian Hukum dan HAM pekan depan.
"Kalau tidak salah pekan depan ada RDP dengan KPK, Kepolisian, kejaksaan dan Menkumham. Komisi III sangat pendek hanya memanggil empat mitra utamanya saja," ujarnya.
Baca juga:
Fraksi ramai-ramai tinggalkan pansus KPK, Demokrat bangga sejak awal menolak
Demi Pemilu 2019, NasDem sebut partai lari dari Pansus KPK
Misbakhun: Tugas Pansus Angket KPK diselesaikan di masa sidang ini
Nasib Pansus Angket KPK setelah Bambang Soesatyo jadi Ketua DPR
Bamsoet: Saya jamin tidak ada usulan revisi UU KPK
PDIP minta Golkar tak tarik diri dari Pansus Angket KPK
Politikus Golkar sarankan Bamsoet dorong fraksi hentikan Pansus KPK