KPU Minta Pemerintah Segera Bahas Rancangan PKPU, Tahapan dan Jadwal Pemilu 2024
Menurutnya, rancangan PKPU, tahapan, jadwal dan progam pemilu 2024 menjadi ruh dan acuan bagi KPU untuk menyelenggarakan pesta demokrasi lima tahunan.
Komisi Pemilihan Umum (KPU) meminta DPR dan pemerintah untuk segera membahas rancangan PKPU, tahapan, program dan jadwal Pemilu 2024. KPU juga telah mengirim surat kepada DPR untuk membahas sejumlah hal itu dan segera disahkan.
"Kami terus melakukan upaya agar rancangan PKPU, tahapan, jadwal dan program bisa dibahas dengan pemerintah dam DPR," kata Ketua KPU Ilham Saputra dalam diskusi daring gelora tv, Rabu (23/3).
-
Apa yang dilakukan KPU Jakarta Utara terkait surat suara DPRD DKI Jakarta untuk Pemilu 2024? KPU Jakarta Utara mulai melakukan proses pelipatan suarat suara DPRD Provinsi Jakarta yang melibatkan puluhan pekerja dari kalangan warga sekitar. KPU setempat mulai melakukan proses penyortiran dan pelipatan surat suara secara bertahap.
-
Apa yang dipuji oleh DPR terkait pengamanan Pemilu 2024? Lebih Kondusif, DPR Puji Pengamanan Pemilu 2024 Pemandangan ini berbeda apabila dibandingkan dengan Pemilu 2019 yang mengakibatkan rusaknya sejumlah fasilitas umum.
-
Kapan Pemilu 2024? Sederet petahana calon legislatif (caleg) yang sempat menimbulkan kontroversi di DPR terancam tak lolos parlemen pada Pemilu 2024.
-
Mengapa DPR memuji pengamanan Pemilu 2024? “Tentu saya sepakat dengan Pak Kapolri, Pemilu 2024 ini jauh lebih kondusif. Saya melihat ada peningkatan kedewasaan berdemokrasi di masyarakat. Dan tentu selain itu, ini juga tidak terlepas dari peran TNI-Polri yang solid dan humanis dalam memastikan situasi di lapangan. Hampir tidak ada, atau bahkan tidak ada laporan aparat yang aneh-aneh saat hari H atau pasca pencoblosan,” ujar Sahroni dalam keterangan, Kamis (25/4).
-
Bagaimana KPU menentukan hasil Pemilu 2024? KPU bakal memutuskan hasil rekapitulasi perolehan suara untuk Pemilu 2024 hari ini, Rabu (20/3). Hari ini merupakan batas akhir rekapitulasi suara tingkat nasional, sebagaimana tertuang dalam Undang-Undang Nomor 7 tahun 2017 tentang Pemilu. Sebelum menetapkan hasil rekapitulasi suara, KPU bakal terlebih dahulu merekap suara untuk dua provinsi yang tersisa dari total 38 provinsi. Yakni Papua dan Papua Pegunungan.
-
Bagaimana cara KPU menentukan tahapan pemilu 2024? Data tersebut berdasarkan Peraturan Komisi Pemilihan Umum (PKPU) Nomor 3 Tahun 2022 tentang Tahapan dan Jadwal Penyelenggaraan Pemilihan Umum Tahun 2023.
Berita lengkap mengenai Pemilu 2024 bisa dibaca di Liputan6.com
"Hari Senin kemarin berdasarkan pleno Kami, kami juga sudah menyurati DPR untuk bisa duduk kembali dengan kami melakukan rapat dengar pendapat agar rancangan PKPU tahapan jadwal dan program pemilu 2024 bisa disahkan," sambungnya.
Menurutnya, rancangan PKPU, tahapan, jadwal dan progam pemilu 2024 menjadi ruh dan acuan bagi KPU untuk menyelenggarakan pesta demokrasi lima tahunan. Termasuk tahapan-tahapan di dalamnya.
"Belum lagi bisa digunakan secara rijit bicara soal anggaran pemilu 2024, sekarang kita sudah mengusulkan 76 triliun untuk penyelenggaraan," ujar Ilham.
Ilham menambahkan, terkait usulan anggaran 76 triliun KPU sudah menyampaikan kepada pemerintah dan DPR.
Dia berkata, mesti ada komitmen dari pemerintah dan DPR untuk menetapkan tahapan, jadwal dan program Pemilu 2024 untuk dijadikan dasar menghitung anggaran yang KPU usulkan.
"Katanya sedang dalam proses pembahasan, tapi belum bisa diketok," pungkasnya.
(mdk/ray)