Setelah Abdul Somad, Giliran Ustaz Adi Hidayat Dukung Prabowo-Sandiaga
"Setelah UAS, kini UAH pun mendoakan dan mendukung Pak @prabowo agar memimpin Indonesia 2019-2024 dengan penuh amanah," tulis Dahnil dikutip merdeka.com, Jumat (12/4) sekitar Pukul 23.45 WIB.
Setelah dukungan yang disampaikan oleh Ustaz Abdul Somad (UAS) kepada Capres dan Cawapres nomor urut 02, Prabowo-Sandiaga. Kini giliran Ustaz Adi Hidayat (UAH) yang menyatakan dukungan.
Momen tersebut diabadikan dalam video oleh Ketum PAN Zulkifli Hasan. Video itu kemudian diunggah oleh Koordinator Jubir BPN Prabowo-Sandiaga, Dahnil Anzar Simanjutak di akun Twitternya.
-
Dimana Prabowo Subianto kalah dalam Pilpres 2019? Namun sayang, Ia kalah dari pasangan Jokowi-Ma'aruf Amin.
-
Bagaimana tanggapan Prabowo atas Jokowi yang memenangkan Pilpres 2014 dan 2019? Prabowo memuji Jokowi sebagai orang yang dua kali mengalahkan dirinya di Pilpres 2014 dan 2019. Ia mengaku tidak masalah karena menghormati siapapun yang menerima mandat rakyat.
-
Apa yang diusung Prabowo Subianto dalam acara tersebut? Ketua Umum Pilar 08, Kanisius Karyadi, mengatakan bahwa kegiatan yang diikuti oleh 70 ribu lebih peserta ini merupakan bentuk dukungan terhadap Prabowo Subianto dalam menjaga dan merawat Persatuan Indonesia, sejalan dengan Sila ke-3 Pancasila.
-
Siapa yang menjadi Presiden dan Wakil Presiden di Pilpres 2019? Berdasarkan rekapitulasi KPU, hasil Pilpres 2019 menunjukkan bahwa pasangan calon 01, Joko Widodo-Ma'ruf Amin, meraih 85.607.362 suara atau 55,50%, sementara pasangan calon 02, Prabowo Subianto-Sandiaga Uno, meraih 68.650.239 suara atau 44,50%.
-
Siapa yang bertemu dengan Prabowo Subianto? Ketua Umum PSI Kaesang Pangarep menemui Ketum Gerindra Prabowo Subianto.
-
Siapa yang menjadi keponakan Prabowo Subianto? Selain itu, ternyata Tommy masih memiliki hubungan keluarga dengan Prabowo, sebagai keponakan.
"Setelah UAS, kini UAH pun mendoakan dan mendukung Pak @prabowo agar memimpin Indonesia 2019-2024 dengan penuh amanah," tulis Dahnil dikutip merdeka.com, Jumat (12/4) sekitar Pukul 23.45 WIB.
Lihat Prabowo Subianto di Liputan6.com
adi hidayat doakan prabowo ©2019 Merdeka.com/istimewa
Dalam video itu terlihat hadir pula Cawapres Sandiaga Uno. Juga hadir Sekjen Gerindra Ahmad Muzani serta artis Dimas Seto.
Tak cuma mendukung, UAH juga terlihat mendoakan Prabowo. Dia memegang dada sebelah kiri Prabowo sambil mengucapkan doa. Belum diketahui kapan dan dimana pertemuan tersebut berlangsung. Dahnil Anzar belum merespons pesan yang dikirim merdeka.com.
Berikut videonya:
Baca juga:
Prabowo Prihatin Jika Ada Kiai & Ulama yang Diusik
Bawaslu Belum Berniat Polisikan Foto Hoaks Ketua Panwaslu Malaysia Pro Prabowo
Ustaz Abdul Somad Kuatkan Pendukung Prabowo, Tapi Tak Pengaruhi Pemilih Jokowi
Meninjau Persiapan Panggung Konser Putih Jokowi-Ma'ruf Amin
Dahlan Iskan Beralih Dukung Prabowo
Pekerjaan Rumah TKN Jokowi Tinggal Pastikan Pendukung Datang ke TPS
Rencana Pembangunan Ekonomi Prabowo, Termasuk Naikkan Gaji PNS di Atas Inflasi