5 Efek mengerikan terlalu sering mengunyah es batu
Masih mau nekat makan es batu?
Beberapa orang memiliki kecendrungan suka memakan es batu. Mungkin itu terdengar aneh bagi sebagian orang, namun hal tersebut benar-benar ada. Kecenderungan itu merupakan gangguan yang banyak dikenal dengan sebutan Pagophagia. Bahkan ada orang yang hanya makan es batu tanpa mengonsumsi makanan lainnya seperti nasi, lauk, dan sebagainya.
Jelas hal ini akan berakibat fatal pada kesehatan manusia. Orang yang doyan mengunyah es batu biasanya diawali hanya untuk mengusir rasa bosan atau punya sensasi tersendiri.
Nah, berikut ini adalah efek buruk dari keseringan makan atau mengunyah es batu.
1. Gigi rusak
Gigi akan rusak jika Anda terlalu sering mengunyah es batu. Enamel gigi Anda akan terpengaruh dari rasa dingin dan dapat menyebabkan permasalahan gigi lainnya. Baik itu nyeri, rapuh pada gigi, sampai sakit gusi yang sangat menyiksa.
2. Defisiensi zat besi
Pada beberapa orang, kekurangan zat besi jga bisa membuat mereka mengunyah es. Jika memang hal itu terjadi, lebih baik memastikan zat besi cukup melalui diet untuk mengurasi kebiasaan buruk tersebut.
3. Mual
Orang yang menderita dehidrasi dan mual mungkin juga merasa ingin seperti mengunyah es setiap waktu. Jika Anda menderita salah satu dari dua gejala di atas, maka lebih baik berkonsultasi dengan dokter. Pasalnya, jika sudah terjerumus dengan kebiasaan makan es batu, Anda kan sulit disembuhkan.
4. Hilang selera makan
Umumnya, mereka yang sering makan es batu dalam jumlah besar cenderung kehilangan minat atau selara makan. Hal itu jelas akan memperburuk kesehatan tubuh.
5. Tubuh lemah
Beberapa orang yang ingin mengendalikan nafsu makan makanan ringan adalah dengan mengunyah es batu. Karena dapat menghilangkan nafsu makan. Namun jangan salah, selain berat badan menjadi turun, tubuh Anda akan lemas dan tak bertenaga.
Baca juga:
Awas, ini 6 benda rumah yang bisa merusak paru-paru!
Dilarang pemerintah China, peminum air kencing justru bertambah
7 Keajaiban yang akan terjadi pada tubuh jika tidur miring ke kiri
Hati-hati, sikat gigi ternyata bisa membahayakan kamu!
4 Kondisi kotoran telinga ini cerminan kesehatan tubuhmu, lho!
-
Makanan apa yang baik buat menjaga kesehatan usus? Makanan fermentasi mengandung probiotik, yaitu bakteri baik yang memang dibutuhkan di dalam saluran cerna untuk membantu proses mencerna makanan. Jika ingin menjaga kesehatan pencernaan, jangan lupa juga untuk selalu mengonsumsi makanan tinggi serat. Bukan rahasia lagi kalau jenis makanan yang satu ini sangat penting untuk membantu kelancaran sistem pencernaan manusia.
-
Apa yang dimaksud dengan makan sehat? Menurut Davis pada dasarnya, makan sehat adalah mengisi tubuh dengan makanan bergizi dan utuh.
-
Bagaimana lemak sehat bekerja untuk membantu tubuh? Mekanisme mengenai bagaimana lemak sehat memengaruhi lipid belum sepenuhnya diketahui, tetapi penelitian telah menunjukkan bahwa lemak sehat memang dapat menurunkan kolesterol jahat dan meningkatkan kolesterol baik di dalam tubuh.
-
Kapan kemarahan bisa berbahaya bagi kesehatan? Namun, ketika kemarahan menjadi kebiasaan yang tidak terkendali, dampaknya bisa berbahaya bagi kesehatan kita.
-
Makanan apa saja yang baik untuk menjaga kesehatan jantung? Pilih makanan yang kaya akan serat, vitamin, dan mineral, seperti buah-buahan, sayuran, biji-bijian, dan kacang-kacangan.
-
Bagaimana cara memasak makanan sehat tapi tetap lezat? Gunakan bahan-bahan segar dan berkualitas tinggi untuk menghasilkan hidangan yang lezat.