Fakta menarik tentang berat badan bayi
Mengapa berat badan bayi yang baru saja lahir cenderung berfluktuasi alias tidak pasti selama beberapa hari pertama?
Berat badan bayi yang baru saja lahir cenderung berfluktuasi alias tidak pasti selama beberapa hari pertama. Perubahan berat badan bayi akan terus terjadi dan akan mencapai berat normal bayi dalam rentang 15-20 hari pasca lahir.
Di beberapa bulan pertama, berat badan bayi setidaknya akan terus bertambah antara 115-220gram. Baru setelah 6 bulan berlalu, berat badan dapat meningkat secara drastis.
Setelah bayi berusia satu tahun, berat badan bayi akan bertambah dua kali lipat dari berat badannya ketika pertama kali lahir. Apabila berat badan lebih dari itu, maka lebih baik berkonsultasi dengan dokter.
Agar mendapatkan berat badan yang optimal, para ahli kesehatan merekomendasikan agar sang ibu menyusui bayi setiap beberapa jam sekali. Biasanya hampir 7-12 kali sehari. Ada beberapa ibu yang khawatir bayi terlalu gemuk jika terlalu banyak diberi ASI. Namun jangan khawatir, ASI adalah sumber yang sehat, ASI bahkan memiliki kalori yang sehat.
Itulah sebabnya berat badan bayi yang diberi ASI akan berbeda dengan bayi yang diberi makanan pengganti ASI. Lihat saja!
Itulah fakta-fakta unik tentang berat badan bayi. Jika Anda memiliki bayi yang berat badannya di bawah standar, jangan terlalu panik. Semua itu bisa berubah seiring dengan konsumsi ASI untuk menunjang berat badan bayi.
Baca juga:
Kenapa sih ASI itu penting?
Bayi perempuan berkepala dua lahir lewat operasi cesar di Gresik
Derita bayi Febriani, tak bisa BAB hingga harus 3 kali operasi
Mengapa ibu hamil tidak boleh mengangkat beban berat? Ini alasannya!
28 Hari pertama pasca kelahiran adalah penentu kecerdasan bayi
Bayi kurang gizi di Bali, terlahir cacat tubuh dan hampir buta
-
Bagaimana cara agar badan bayi padat dan sehat? Untuk membantu bayi mendapatkan tubuh yang padat dan sehat, ada beberapa langkah yang bisa dilakukan oleh orang tua atau pengasuh: Berikan Asupan Nutrisi yang Cukup dan Seimbang: Pastikan bayi mendapatkan asupan nutrisi yang cukup sesuai dengan usianya.
-
Bagaimana cara ibu hamil anak kembar menjaga kesehatan? Dokter KSM Kebidanan dan Penyakit Kandungan RSUPN Dr. Cipto Mangunkusumo, Dr. Med. Damar Prasmusinto, SpOG, Subsp.K.Fm, memberikan beberapa kiat penting untuk ibu yang mengandung anak kembar agar tetap sehat selama masa kehamilan.
-
Mengapa menjaga kesehatan rambut penting untuk anak? Bagi anak-anak, rambut yang sehat sangat penting untuk meningkatkan kepercayaan diri dan kenyamanan dalam beraktivitas sehari-hari.
-
Apa aja bahaya jajan sembarangan untuk kesehatan anak? Berikut adalah beberapa bahaya yang dapat timbul akibat kebiasaan jajan sembarangan pada anak: Keracunan Makanan, Diare, Tipes, Kekurangan Gizi, Masalah Gigi, Radang Tenggorokan, Obesitas, Kerusakan Usus, Kematian.
-
Apa yang bisa melindungi bayi dari penyakit? Air susu ibu merupakan makanan utama bayi dan bisa memberi perlindungan optimal dari sejumlah penyakit.
-
Apa manfaat pelukan bagi kesehatan fisik anak? Dalam konteks ini, Dr. Bruce D. Perry, seorang ahli neurosains anak, mengungkapkan, "Ketika anak merasa nyaman dan aman melalui kontak fisik seperti pelukan, produksi kortisol dalam tubuhnya akan berkurang, sehingga ia lebih mampu mengatasi stres dan mengembangkan kepercayaan diri yang kuat."