3 HP Ini Punya Kamera Mantap, Hasil Fotonya selalu Terbaik
3 HP Ini Punya Kamera Mantap, Hasil Fotonya selalu Terbaik
Berikut 3 foto yang diakui memiliki kamera terbaik. Simak selengkapnya.
3 HP Ini Punya Kamera Mantap, Hasil Fotonya selalu Terbaik
Untuk memenuhi berbagai keperluan yang beragam tersebut, kamera ponsel pintar banyak dipilih karena reliabilitas dan fleksibilitasnya.
Bagi yang ingin mendapatkan hasil foto terbaik, berikut merupakan beberapa HP dengan kamera terbaik, menurut Gizmodo, Rabu (13/3).
iPhone 15 Pro/Pro Max
Bukan menjadi rahasia lagi kalau seri ponsel pintar buatan Apple ini selalu mempunyai kemampuan kamera yang sangat baik di setiap serinya. Baik foto maupun video, kamera dari ponsel iPhone menjadi salah satu yang terdepan di industri ini.
-
Foto apa yang berhasil diambil oleh Galaxy S24 Ultra dari luar angkasa? Langkah inovatif ini menghasilkan gambar Bumi yang memukau dari luar angkasa, menampilkan kecantikan dan kemegahan planet ini dari perspektif yang unik.
-
Apa kemampuan utama kamera tercepat di dunia? Insinyur di Pusat Riset INRS Energie Materiaux Telecommunications di Kanada telah berhasil menciptakan kamera tercepat di dunia yang mampu menangkap gambar pada kecepatan luar biasa, mencapai 156,3 triliun frame per detik (fps).
-
Mengapa Samsung Galaxy S24 Series menggunakan AI untuk memproses data kamera? Kamera Tajam Galaxy S24 Series juga memanfaatkan teknologi AI untuk memproses data pada smartphone sehingga jadi lebih mengesankan. Salah satunya dibuktikan dari kehadiran ProVisual Engine terbaru yang tersemat di kamera smartphone ini.
-
Bagaimana Realme 12 Pro+ 5G menghadirkan pengalaman fotografi yang lebih baik? Kehadiran lensa periskop pada ponsel kelas menengah memang merupakan sebuah hal yang jarang terlihat. “Realme 12 Pro+ membawa telefoto periskop ke kelas mid-range pertama kalinya di dunia,” Lensa telefoto periskop dengan resolusi 64MP yang menggunakan sensor OmniVision OV64B dengan ukuran ½ inci ini akan menawarkan foto-foto yang diambil dari jarak yang tidak terlalu dekat dengan kualitas yang baik. Dengan lensa ini, pengguna dapat melakukan pembesaran optik hingga 3x dan juga pembesaran in-sensor hingga 6x secara jelas.
-
Mengapa kamera pada realme 12 Pro+ 5G diklaim lebih baik dibandingkan kamera smartphone lain? "realme 12 Series 5G melalui realme 12 Pro+ 5G akan memungkinkan lebih banyak anak muda untuk dapat menikmati teknologi kelas flagship ini untuk menghasilkan foto yang lebih jernih dan detail dibandingkan dengan kamera yang sekedar bermegapiksel besar," realme 12 Pro+ 5G juga hadir lebih istimewa dengan kemampuan 120x SuperZoom yang mampu menangkap gambar dengan pembesaran hingga 120 kali, pertama di segmennya yang belum pernah dihadirkan oleh smartphone lain sebelumnya.
-
Apa kemampuan utama dari kamera terbesar di dunia ini? Kemampuan kamera ini dapat memantau langit yang gelap. Melihat galaksi dari yang gelap menjadi terang.
Kemampuan tersebut juga kembali hadir dalam varian tertinggi dan terbaru dari iPhone hingga saat ini, yaitu iPhone 15 Pro dan iPhone 15 Pro Max.
Berikut merupakan spesifikasi kamera dari seri ponsel ini:
Kamera utama (wide): 48 MP (f/1,8); Kamera ultra-wide: 12 MP (f/2,2, ruang pandang (FoV) 120°); Kamera telefoto: 12 MP (f/2,8); 5x (Pro Max) dan 3x (Pro) zoom optic; Kamera depan: 12 MP (f/1,9).
Samsung Galaxy S24 Ultra
Di samping ponsel pintar iPhone, terdapat sebuah seri ponsel lain yang kerap dianggap memiliki kemampuan kamera terbaik dari ponsel berbasis sistem operasi Android, yaitu Samsung Galaxy seri S.
Pada tahun 2024, seri S Samsung hadir dengan mengusung nama S24, dengan S24 Ultra sebagai varian tertingginya yang memiliki kamera paling canggih.
Berikut spesifikasi dari kamera Samsung Galaxy S24 Ultra. Kamera utama (wide): 200 MP (f/1,7); Kamera ultra-wide: 12 MP (f/2,2, FoV 120°); Kamera telefoto 1: 50 MP (f/3,4) 5x zoom optic; Kamera telefoto 2:10 MP (f/2,4) 3x zoom optic; Kamera depan: 12 MP (f/2,2).
Google Pixel 8 Pro
Salah satu pemain utama di kelas ponsel Android adalah seri Google Pixel. Google, sebagai perusahaan yang juga merupakan pengembang utama sistem operasi Android, memiliki seri ponsel Pixel yang dikenal memiliki optimasi kamera dengan yang sangat baik.
Berikut merupakan spesifikasi kameranya: Kamera utama (wide) : 50 MP (f/1,7); Kamera ultra-wide : 48 MP (f/2,0, FoV 126°); Kamera telefoto: 48 MP (f/2,8) 5x zoom optik; Kamera depan : 10,5 MP (f/2,2)