Tri klaim telah layani 86 persen penduduk Indonesia
Sinyal Tri bisa dinikmati oleh 55,4 juta pelanggannya
Berdasarkan data Tri, sejak 2007 Tri beroperasi di Indonesia, mereka telah mengembangkan jaringan Teknologi 3G untuk memberikan akses mobile broadband ke 2820 kecamatan, 307 kotamadya/ kabupaten di 25 provinsi antara lain Sumatra, Kalimantan, Sulawesi, Java, Bali, dan Lombok.
Dalam waktu dekat akan hadir teknologi 4G di 6 kota di Sumatera, Kalimantan, Sulawesi, Jawa dan Bali. Selama proses pengembangan jaringan tersebut, Tri menghadapi kendala-kendala salah satunya di kota kota dimana jaringan tersebut berada.
-
Mengapa industri telekomunikasi di Indonesia terus berkembang? Pada tahun 2021, sektor informasi dan komunikasi menyumbang sekitar Rp 748,75 triliun terhadap Produk Domestik Bruto (PDB) Indonesia.
-
Kapan kolaborasi Vidio dan Telkomsel ini berlaku? Kolaborasi Vidio dan Telkomsel memberikan penawaran eksklusif menonton seluruh tayangan paket Vidio Diamond, termasuk Liga Inggris hanya dengan Rp1.000 (tidak termasuk PPN) untuk pelanggan baru IndiHomeTV, selama periode 1 hingga 31 Desember 2023.
-
Bagaimana Telkom menghadapi evolusi dunia telekomunikasi? “TelkomGroup telah market leader di Indonesia, namun kita harus melakukan ekspansi bisnis di kawasan untuk dapat memenangkan market yang lebih besar," katanya.. Untuk itu, mereka menetapkan strategi Five Bold Moves yang sejalan dengan tren global untuk mengantisipasi kondisi market telco Indonesia dimana layanan legacy kian stagnan dan menurun. Fokus strategi tersebut pada digital connectivity, digital platform, digital services.
-
Apa yang dilakukan Telkomsel dan Google dalam kerja sama ini? Kerja sama ini bertujuan meningkatkan pengalaman komunikasi pelanggan dan menyajikan solusi pesan singkat yang lebih canggih. Telkomsel mengumumkan kemitraan strategis dengan Google untuk menghadirkan layanan Rich Communication Services (RCS) dengan Rich Business Messaging (RBM).
-
Kapan Telkom Jawa Barat menyelenggarakan program Indonesia Digital Learning? Tahun ini, sebanyak 550 guru se Jawa Barat mengikuti program yang digelar oleh Telkom Jawa Barat pada tanggal 4-5 Juli 2024 di di Gedung Achmad Sanusi, Universitas Pendidikan Indonesia.
-
Apa penghargaan yang didapatkan Telkom? Sebagai bentuk pengakuan atas kinerjanya terkait pengelolaan komunikasi dan program keberlanjutan, PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk dianugerahi empat penghargaan oleh Kementerian BUMN dalam ajang BUMN Corporate Communication and Sustainability Summit (BCOMSS) 2024.
Tri berharap adanya dukungan dari pemerintah daerah maupun pusat serta keterbukaan masyarakat untuk menerima pembangunan infrastruktur yang dilakukan operator khususnya di daerah rural atau kota kota kecil, sehingga hal ini tidak menjadi kendala dalam rencana ekspansi guna memberikan akses ke makin banyak masyarakat Indonesia.
Nah, baru-baru ini, Tri bersama operator GSM lainnya menerima kunjungan kerja Komisi 1 Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) di Lombok hari ini (11/2). Kunjungan para wakil rakyat yang membidangi teknologi informasi dan telekomunikasi ini bertujuan untuk mendapatkan paparan lengkap seputar rencana dan perkembangan jaringan operator khususnya di Nusa Tengga Barat.
Per kuartal 3 tahun 2015, Tri telah memperluas cakupan jaringan secara nasional, yang diperkuat oleh hampir 39.000 unit BTS. Sinyal Tri telah melayani 86 persen penduduk Indonesia, dinikmati oleh 55,4 juta pelanggannya. Penetrasi pengguna smartphone di jaringan Tri mencapai hampir 80 persen. Tri akan terus melanjutkan komitmennya untuk pertumbuhan dan pemberdayaan Indonesia dengan menghadirkan akses internet bagi masyarakat Indonesia.
Baca juga:
Balon internet buatan Bandung, bakal ujicoba Jumat ini
Paket internet unlimited harus fair ke pelanggan
XL sebut uji coba VoLTE di luar ruangan berhasil
Ingin rajai bisnis MFS, Indosat Ooredoo andalkan 6 produk ini
Selain berkantor di Indonesia, Netflix wajib gandeng operator telko