Bos PLN: Proyek Listrik di Pedalaman Belum Bisa Pakai B20
Direktur Utama PLN Sofyan Basir mengatakan, penggunaan B20 pada pembangkit listrik milik PLN tidak bisa dilakukan secara menyeluruh. Hal tersebut berlaku untuk daerah yang berlokasi di wilayah pedalaman atau terluar.
Menteri Koordinator bidang Perekonomian Darmin Nasution mengadakan rapat koordinasi dengan PT Perusahaan Listrik Negara (PLN) dan PT Pertamina. Rapat tersebut membahas mengenai realisasi penyaluran Biodiesel 20 persen atau B20.
Direktur Utama PLN Sofyan Basir melaporkan dalam rapat tersebut bahwa penggunaan B20 pada pembangkit listrik milik PLN tidak bisa dilakukan secara menyeluruh. Hal tersebut berlaku untuk daerah yang berlokasi di wilayah pedalaman atau terluar.
-
Kapan PLN mulai mendukung ekosistem kendaraan listrik? PT PLN (Persero) berkomitmen untuk terus mendukung ekosistem kendaraan listrik atau electric vehicle (EV) yang berkembang pesat di Indonesia.
-
Bagaimana PLN mendukung transisi ke kendaraan listrik? PLN siap mendukung upaya pemerintah dalam mendorong ekosistem kendaraan listrik di Indonesia. Pengguna EV tidak perlu risau, sebab infrastruktur telah dibangun lebih merata. Apalagi Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU), Stasiun Pengisian Listrik Umum (SPLU), dan Stasiun Penukaran Baterai Kendaraan Listrik Umum (SPBKLU) telah siap, mudah dan nyaman digunakan.
-
Bagaimana PLN mendukung transisi energi di Indonesia? Dalam 2 tahun terakhir, PLN telah menjalankan berbagai upaya transisi energi. Di antaranya adalah membatalkan rencana pembangunan 13,3 Gigawatt (GW) pembangkit batubara, mengganti 1,1 GW pembangkit batubara dengan EBT, serta menetapkan 51,6% penambahan pembangkit berbasis EBT.
-
Apa strategi PLN dalam mengembangkan Pembangkit Listrik Tenaga Air (PLTA) di Indonesia? Dalam kesempatan tersebut, Direktur Utama PLN, Darmawan Prasodjo memaparkan strategi perseroan dalam mengembangkan Pembangkit Listrik Tenaga Air (PLTA/ Hydropower) di tanah air."Sebagai negara kepulauan, Indonesia menyimpan beragam sumber energi baru terbarukan. Khusus energi air, sebagai salah satu sumber energi terbesar, Air memiliki potensi yang dapat dimanfaatkan hingga mencapai 95 GW, namun baru dimanfaatkan hanya sebesar 5,8 GW," papar Darmawan.
-
Apa yang menjadi pemicu semangat Jakarta Electric PLN untuk bangkit? Ketertinggalan menjadi sesuatu yang memacu semangat. Hal inilah yang berhasil dibuktikan oleh Jakarta Electric PLN yang berhasil comeback atas Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia.
-
Apa yang dibangun oleh PLN di IKN Nusantara? PT PLN (Persero) siap memenuhi kebutuhan listrik hijau di Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara dengan membangun Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) berkapasitas 50 Megawatt (MW).
"Ada beberapa daerah yang tidak mungkin, terus pembangkit yang aero derivatif tidak bisa. Kadang kadang kalau gas itu pasokannya tidak ada kita pakai HSD (high speed diesel). Karena kalau gas itu kan best effort ya kan," ujarnya di Kantor Kemenko Perekonomian, Jakarta, Rabu (28/11).
Sofyan menjelaskan, penggunaan B20 di daerah pedalaman atau terluar seperti Papua tidak bisa maksimal karena tidak didukung dengan kemampuan pemenuhan B20. Jika dipaksakan, hal ini justru akan memicu pembengkakan cost atau biaya operasional.
"Dalam arti kata akan jauh lebih mahal akhirnya. Biaya transportasi dan lain sebagainya. Misalkan di pulau terkecil di bagian timur, NTT, Pedalaman papua, kan untuk membawa B20 ke sana kan sulit sekali. Tidak efisien. Makanya itu tetap pakai BBM," jelasnya.
Sofyan menambahkan, hingga kini penyaluran B20 untuk PLN telah sampai ke seluruh pulau Sumatera dan Jawa. "Sumatera dan Jawa pun sudah semuanya menerapkan B20. Mayoritas lah ya semua sudah pakai," tandasnya.
Baca juga:
Lulus Tes 1.000 Jam, Mobil Isuzu Siap Konsumsi Biodiesel B20
Menteri Jonan Minta PLN Gunakan CPO Jadi Bahan Bakar Pembangkit, Ini Keuntungannya
Bank Indonesia: Dampak Program B20 0,2 Persen terhadap PDB
Manfaat B20 Tekan Defisit Transaksi Perdagangan Baru Terasa Tahun Depan
Soal B20, Pertamina Diminta Kurangi Titik Penyaluran FAME dan Siapkan Terminal Apung