Harga Cabai Tinggi Dekati Daging Sapi, Pedagang Mengeluh Rugi
Harga cabai tinggi dekati daging sapi. Di pasar tradisional Bekasi seperti di Jamblang dan Pasar Pagi, harga cabai menyentuh Rp 90.000 sampai Rp 100.000 per kilogram (Kg). Pedagang mengaku rugi. Meski harga cabai yang dijual berbeda-beda, tetapi kenaikan harga cabai rata-rata mencapai Rp 15.000.
Harga cabai tinggi dekati daging sapi. Di pasar tradisional Bekasi seperti di Jamblang dan Pasar Pagi, harga cabai menyentuh Rp90.000 sampai Rp100.000 per kilogram (Kg). Pedagang mengaku rugi.
Salah satu pedagang Pasar Jamblang, Kaslim, mengaku kenaikan ini sudah terjadi selama satu bulan usai Hari Raya Idul Fitri. Meski harga cabai yang dijual berbeda-beda, tetapi kenaikan harga cabai rata-rata mencapai Rp15.000.
-
Mengapa harga cabai rawit di Pasar Batangase naik? Untuk itu, jika selama ini telah dilakukan program tanam cabai, namun karena masih tingginya permintaan, harga juga masih sangat tinggi. Sehingga tahun depan, pihaknya berencana untuk memasifkan penanaman cabai, tidak hanya imbauan tetapi memberikan bibit gratis, direncanakan sebanyak 50 juta bibit.
-
Kenapa harga beras di Jawa Tengah naik? Kenaikan ini dinilai signifikan dengan kondisi kemarau panjang yang sedang melanda berbagai daerah di Jawa Tengah.
-
Kapan harga gula di Boyolali naik? Memasuki akhir November, harga sejumlah kebutuhan pokok melambung tinggi.
-
Bagaimana Heru menghadapi masa harga cabai murah? Saat harga murah, para petani biasanya kapok menanam cabai. Tidak demikian dengan Heru. Ia konsisten menanam cabai baik saat harganya murah maupun melambung tinggi. Dia juga memastikan kualitas cabainya selalu bagus.
-
Bagaimana Kemendag memantau stabilitas harga cabai? Mendag mengaku pagi ini telah melakukan kunjungan ke Pasar Palmerah Jakarta Pusat untuk memantau stabilitas harga dan pasokan barang kebutuhan pokok. Rata-rata harga cabai sudah di kisaran Rp 70.000 per kg di wilayah Jakarta dan sekitarnya.
-
Kenapa harga cabai mengalami lonjakan pada akhir tahun 2023? Menteri Perdagangan (Mendag) Zulkifli Hasan mengatakan harga cabai yang sebelumnya melejit pada momen Natal 2023 dan tahun baru 2024, kini mulai mengalami penurunan."Memang kita Desember harga cabai melejit, itu musiman. Musim hujan, panen gagal.
Saat ini, harga cabai merah keriting mencapai Rp80.000/Kg. Harga cabai rawit pun kian meroket hingga Rp100.000/Kg.
Pedagang di pasar pun hanya menerima pasokan cabai dari Pasar Induk Kramat Jati dan pasar di sekitar wilayah Bekasi. Mereka mengakui bahwa menerima pasokan dari daerah akan memberatkan biaya ongkos yang mencapai Rp2 juta.
"Saya ambil cabai dari pasar daerah Bekasi saja. Kalau dari Jawa itu mahal. Bisa Rp2 juta sendiri ongkosnya. Berat diongkos saja jadinya," ujar Kaslim di kiosnya, Bekasi, Jumat (2/8).
©2019 Merdeka.com/reporter magang Rhandana Kamilia
Akibat inflasi tersebut, beberapa pedagang merasakan kerugian karena memengaruhi ke penjualan mereka. Para konsumen mengurangi jumlah pembelian dari biasanya.
"Ini berpengaruh ke penjualan. Mereka jadi tidak sanggup beli. Jadinya, mereka (konsumen) cuma beli seadanya. Harga cabai sendiri sudah setara sama harga daging, jadi mereka tidak mau beli banyak-banyak," imbuh pedagang cabai, Sulastri.
Meski begitu, para konsumen yang merasakan dampak inflasi ini tetap membutuhkan komoditas cabai. Seorang penjual makanan, Syamsiah, mengatakan bahwa kenaikan harga cabai ini memengaruhi daya belinya.
Dia mengakui bahwa ada pengurangan porsi dalam membeli cabai saat harga cabai tinggi seperti saat ini. Biasanya dia membeli satu kilogram cabai, sekarang berkurang menjadi setengah kilogram saja.
Reporter Magang: Rhandana Kamilia
Baca juga:
Menko Darmin Khawatir Cabai dan Bawang Berdampak Inflasi di Musim Kemarau
Inilah Komoditas Pendorong Inflasi Juli 2019, Terbesar dari Cabai
Rahasia Risma Bikin Harga Cabai di Surabaya Tetap Stabil
Harga Cabai Masih Tinggi, Pemkot Solo Belum akan Lakukan Operasi Pasar
Bos BI Catat Inflasi Juli Didorong Kenaikan Harga Cabai, Ajak Masyarakat Lakukan ini
Kisah Kakek Sulap Tanah Garapan Jadi Ladang Cabai Rawit
Hingga Minggu Ketiga Juli, BI Catat Inflasi 0,2 Persen Dipicu Kenaikan Harga Cabai