Incar dana Rp 930 M, BIJB akan lepas 38 persen saham Bandara Kertajati
PT Bandara Internasional Jawa Barat (BIJB) berencana menawarkan 38 persen saham pengelolaan Bandara Kertajati dengan nilai mencapai Rp 930 miliar. Dana tersebut akan digunakan untuk biaya pengembangan dan pembangunan bandara. Angkasa Pura II sudah menyampaikan minat untuk mengambil porsi dari penjualan 38 persen saham.
PT Bandara Internasional Jawa Barat (BIJB) berencana menawarkan 38 persen saham pengelolaan Bandara Kertajati dengan nilai mencapai Rp 930 miliar. Dana tersebut akan digunakan untuk biaya pengembangan dan pembangunan bandara.
"Kita rencananya menerbitkan kira-kira 38 persen. (Nilainya) Kira-kira Rp 930 miliar untuk pendanaan dari setoran pemegang saham dan jasa sarana plus kemarin ada sindikasi perbankan total Rp 808 miliar ditambah Rp 650 miliar," tutur Direktur Utama PT BIJB, Virda Dimas Ekaputra, di Kantor Kemenko Maritim, Jakarta, Rabu (17/1).
-
Bagaimana Pertamina membangun infrastruktur hijau? Langkah konkrit perseroan dalam pengembangan infrastruktur hijau, lanjut Fadjar tidak hanya dilakukan dalam Pertamina Group, tetapi juga bersama BUMN yang tergabung dalam Indonesia Battery Corporation (IBC) dalam pengembangan pabrik baterai kendaraan listrik (EV).
-
Bagaimana Jakarta mendorong investor untuk menanamkan modal di proyek-proyek potensial? Pemprov DKI Jakarta mengundang para investor untuk datang menjajaki berbagai proyek potensial yang dikelola oleh badan usaha milik daerah (BUMD) serta badan layanan umum daerah (BLUD).
-
Bagaimana Kementerian Investasi meyakinkan investor tentang kelanjutan proyek IKN? “Saya tidak melihat dalam waktu yang singkat ini, itu berpengaruh (investasi di IKN),” kata Nurul dilansir Antara, Selasa (4/6).
-
Mengapa Kawasan Industri Batang dianggap sebagai tawaran investasi yang menjanjikan? Kawasan Industri Terpadu Batang (KITB) disebut sebagai tawaran investasi yang menjanjikan bagi perusahaan besar.
-
Dimana Pertamina akan menunjukkan komitmennya dalam mengembangkan infrastruktur hijau? PT Pertamina (Persero) menyiapkan 9 (sembilan) potensi kerjasama dan kolaborasi sebagai upaya langkah konkrit dalam membangun infrastruktur hijau di ajang flagship event ASEAN Indo Pacific Forum (AIPF) yang akan berlangsung di Jakarta pada 5 - 6 September 2023.
-
Bagaimana Pramono Anung berencana untuk meningkatkan kualitas infrastruktur di Jakarta? "Itulah yang kita perbaiki, jadi kita memperbaiki dari hal kecil, yang baik-baik yang sudah dilakukan oleh para gubernur. Jadi tujuan saya adalah mempersatukan peninggalan para gubernur yang baik-baik ini," ucap dia.
Virda mengatakan Angkasa Pura II sudah menyampaikan minat untuk mengambil porsi dari penjualan 38 persen saham BIJB tersebut. "Yang penting dengan dana itu kita bisa membiayai pembangunan sisi darat secara tuntas dan bisa beroperasi dengan baik," tuturnya.
Terkait dengan progres kontruksi, Dimas mengatakan, sampai 30 Desember 2017 sudah 84,7 persen di mana landasan (runway) pesawat sudah selesai. "Kalau masterplan (darat) 1.800 hektar lahan sekarang masih ada 700 lagi (belum dibebaskan). Ini masih bertahap. Tiap tahun Pemerintah Provinsi mengalokasikan untuk pembebasan lahan," tandasnya.
Baca juga:
Melihat progres pembangunan Bandara Kertajati siap beroperasi Juni 2018
Jemaah haji asal Jawa Barat bisa berangkat lewat Bandara Kertajati
Pembangunan Bandara Jawa Barat mencapai 80 persen
Gubernur Jabar yakin sebagian warga Jateng akses Bandara Kertajati
Bidik soft launching April 2018, proyek Bandara Kertajati dikebut
Lion Air lirik peluang penerbangan umrah dari Bandara Kertajati
Gubernur Aher tawarkan investasi pengembangan Bandara Kertajati ke Prancis