Jasa Raharja pakai dana penanggulangan kecelakaan buat mudik gratis
Dana yang disiapkan sebesar Rp 4 miliar untuk tahun ini.
Tahun ini, untuk kedelapan kalinya PT Jasa Raharja (Persero) menggelar program mudik gratis ke 64 kota. Sebanyak 435 bus dan tiga kereta api disiapkan untuk memfasilitasi pemudik terhitung mulai 11 Juli 2015.
Perseroan menganggarkan Rp 4 miliar untuk merealisasikan program Mudik Lebaran 2015. Dana tersebut diambil dari anggaran penanggulangan kecelakaan yang dianggarkan perseroan dalam Rencana Kerja Pemerintah (RKP) 2015.
-
Kapan puncak musim hujan di Indonesia? BMKG memprediksi bahwa puncak musim hujan akan berlangsung dari November 2024 hingga Februari 2025 dengan kategori normal.
-
Kapan Inul Daratista melakukan aksi berbagi bingkisan Lebaran? Pada momen mudik ini Inul menggelar aksi berbagi bingkisan Lebaran kepada tetangga sekitar.
-
Apa tujuan dari kutukan yang tertulis di prasasti abad ke-15 itu? Mereka juga mengatakan motif kutukan tersebut bertujuan untuk memutuskan hubungan, perasaan cinta yang tidak terbalas, rasa cemburu, atau tujuan untuk membawa kesialan kepada kedua individu yang disebutkan.
-
Di mana Kapolri meninjau kesiapan mudik Lebaran? Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo bersama Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi dan Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto meninjau kesiapan mudik Lebaran di Pelabuhan Gilimanuk di Kabupaten Jembrana, Bali, Kamis (4/4).
-
Apa yang terjadi di Jakarta pada tanggal 15 Maret 2024? "Kenaikan status Bendung Katulampa dan Pos Pantau Depok menjadi Siaga 3 (Waspada) dari sore hingga malam hari serta menyebabkan genangan di wilayah DKI Jakarta," kata Kepala Pelaksana BPBD DKI Jakarta, Isnawa Adji dalam keterangan tertulis, Jumat (15/3).
-
Kapan puncak arus mudik Lebaran diperkirakan terjadi? Arus mudik Lebaran diperkirakan terjadi pada 19-21 April 2023.
"Anggaran Rp 4 miliar dari anggaran perusahaan. Tapi bukan CSR tapi anggaran penanggulangan kecelakaan lalu lintas di RKP 2015. Kan setiap September kita merinci anggaran di RKP," ujar Direktur Utama PT Jasa Raharja Budi Setiyarso di kantornya, Jakarta, Senin (22/6).
BUMN asuransi ini menargetkan mengalihkan 30.648 pemotor untuk ikut program mudik gratis menggunakan bus dan kereta. Membidik pemotor bukan tanpa alasan dan tujuan. Ini dilakukan perseroan untuk meminimalisir tingkat kecelakaan lalu lintas saat mudik Lebaran yang tiap tahun selalu meningkat dan didominasi pemotor.
(mdk/noe)