PT Garam siapkan pabrik di Bipolo penuhi kebutuhan industri nasional
Direktur PT Garam Indonesia Budi Sasongko menilai, garam di Bipolo sangat bisa dikembangkan untuk garam industri. Saat ini, pihaknya sedang mengatur untuk mengelola ladang garam tersebut untuk mengurangi impor garam industri.
Direktur PT Garam Indonesia Budi Sasongko menilai, garam di Bipolo sangat bisa dikembangkan untuk garam industri. Saat ini, pihaknya sedang mengatur untuk mengelola ladang garam tersebut untuk mengurangi impor garam industri.
Menurutnya, ladang garam di Bipolo adalah ladang garam yang sempurna karena baru pertama kali diolah oleh PT Garam Indonesia. Berbeda dengan ladang garam di Madura yang pertama kali dikembangkan saat zaman Belanda, sehingga sedimentasi lahan tersebut perlu direvitalisasi serta dirancang kembali.
-
Mengapa Bledug Kuwu mengandung garam? Fakta uniknya lagi, lumpur yang menyembur di Bledug Kuwu ternyata mengandung garam walaupun lokasinya jauh dari laut.
-
Dimana garam Kusamba diproduksi? Di Provinsi Bali, tepatnya di Desa Kusamba dan Desa Pesinggahan, Kabupaten Klungkung terdapat produsen garam yang masih menggunakan cara-cara tradisional dan sudah berhasil memiliki pangsa pasarnya sendiri.
-
Bagaimana cara membuat bumbu cabai garam? Apabila tertarik, Anda bisa mempraktikkannya sendiri di rumah. Tinggal siapkan bahan-bahan yang dibutuhkan dan ikuti resep pembuatannya di bawah ini, maka Anda akan mendapatkan hidangan bumbu cabai garam yang enak.
-
Bagaimana proses pembuatan Garam Kusamba dilakukan? Melansir dari situs indonesia.go.id, proses pembuatan garam Kusamba di Provinsi Bali ini masih tradisional yang sudah berlangsung sejak tahun 1500-an. Setiap petani akan mengambil air laut menggunakan alat tampah atau daun kelapa. Kemudian air asin itu disiramkan berkali-kali ke atas pasir hitam yang menjadi wadah pembuatan garam. Pasir yang sudah disiram dengan air asin itu lalu dijemur selama kurang lebih dua jam. Setelah dijemur, pasir tadi dipisahkan bagian atasnya dan dibawa ke penampungan untuk dilakukan penyulingan. Dari penyulingan itu akan menghasilkan air tua yang kemudian di siram dengan air muda atau air pantai tanpa proses penjemuran. Keesokan harinya dari pagi hingga sore barulah dijemur dalam palungan kelapa untuk melanjutkan proses ke tahap pengkristalan. Apabila cuaca cerah, seluruh proses ini akan bisa selesai dalam 2 hari dan bisa segera dipanen.
-
Apa keunikan dari Garam Kusamba dibandingkan dengan garam pada umumnya? Dengan proses yang tradisional, karakteristik dari garam Kusamba ini cenderung berbeda dari garam biasanya. Bentuknya sendiri putih bersih berkilau seperti kristal, lalu butiran-butirannya sedikit lebih besar dari garam pada umumnya. Paling menarik adalah pada bagian cita rasanya. Garam Kusamba ini memiliki rasa yang tidak terlalu asin, ada sentuhan gurih dalam setiap butirannya. Apabila petani membuatnya menggunakan palung kelapa, maka akan muncul rasa manis.
-
Apa yang dimaksud dengan gurindam? Gurindam merupakan karya sastra lama, berupa sajak yang terdiri dari dua baris dalam setiap baitnya. Biasanya sajak pada gurindam mengandung sebuah nasihat dan petuah.
"Tetapi karena di sini (Bipolo) adalah model baru maka desain kita, kita sempurnakan sesuai dengan standar operasi yang benar dengan harapan agar ladang garam yang sedang kita kembangkan ini semuanya bisa untuk industri," kata Budi di Kupang, seperti dikutip Antara, Senin (26/3).
Pada akhir 2017 lalu, sebanyak 4.000 ton garam yang sudah dihasilkan dari Bipolo sudah dikirim ke pulau Jawa untuk diolah menjadi garam industri karena memang belum ada pabrik pengolahan di NTT. Namun, jumlah tersebut terlalu kecil mengingat luas lahannya saat ini mencapai 318 hektare, akibat anomali cuaca pada akhir tahun 2017.
Meski demikian, Budi menargetkan bisa menghasilkan kurang lebih 30.000 sampai 40.000 ton untuk dikirimkan ke Jawa dan di olah menjadi garam industri. Menurutnya, musim di tahun 2018 akan lebih baik dari sebelumnya. maka pihaknya
"Kalau musimnya sesuai dengan normal musim di sini yakni dari Mei-Januari tahun berikutnya maka target ini akan tercapai," tambahnya.
Tercatat, saat ini jumlah pekerja di ladang garam Bipolo mencapai 200 pekerja dengan bayaran Rp 55.000 per hari. Belum lagi jika ada kerja lembur maka bayarannya akan bertambah.
Baca juga:
Kekurangan bahan baku garam, industri biskuit & makanan ringan berhenti beroperasi
Kemenperin jamin garam impor untuk industri tak merembes ke pasaran
Cerita industri farmasi gunakan bahan baku garam lokal buat pasien kejang-kejang
Dua minggu lagi, garam impor masuk ke Indonesia
Kemenperin: Kebutuhan industri tak semua dipenuhi dari garam impor