Rupiah bergerak melemah di level Rp 14.140 per USD
Rupiah dibuka di level Rp 14.140 atau menguat tipis dibanding penutupan perdagangan kemarin di Rp 14.159 per USD. Rupiah terus bergerak melemah usai pembukaan, dan saat ini berada di level Rp 14.175 per USD.
Nilai tukar Rupiah terhadap Dolar Amerika Serikat (USD) bergerak melemah pada perdagangan pagi ini, Selasa (26/6). Rupiah dibuka di level Rp 14.140 atau menguat tipis dibanding penutupan perdagangan kemarin di Rp 14.159 per USD.
Mengutip data Bloomberg, Rupiah terus bergerak melemah usai pembukaan, dan saat ini berada di level Rp 14.175 per USD.
-
Bagaimana Pejuang Rupiah bisa menghadapi tantangan ekonomi? "Tidak masalah jika kamu bekerja sampai punggungmu retak selama itu sepadan! Kerja keras terbayar dan selalu meninggalkan kesan abadi."
-
Bagaimana redenominasi rupiah dilakukan di Indonesia? Nantinya, penyederhanaan rupiah dilakukan dengan mengurangi tiga angka nol di belakang, contohnya Rp 1.000 menjadi Rp 1.
-
Mengapa Redenominasi Rupiah sangat penting untuk Indonesia? Rupiah (IDR) termasuk dalam golongan mata uang dengan daya beli terendah. Hal ini semakin menunjukan urgensi pelaksanaan redenominasi rupiah di Indonesia.
-
Apa manfaat utama dari Redenominasi Rupiah untuk mata uang Indonesia? Direktur Eksekutif Segara Research Institute, Piter Abdullah, menyatakan manfaat utama dari redenominasi rupiah adalah untuk mempertahankan harkat dan martabat rupiah di antara mata uang negara lain.
-
Apa yang membuat Pejuang Rupiah istimewa? "Makin keras kamu bekerja untuk sesuatu, makin besar perasaanmu ketika kamu mencapainya."
-
Apa yang dijelaskan oleh Gubernur Bank Indonesia, Perry Warjiyo, mengenai redenominasi rupiah? Gubernur Bank Indonesia Perry Warjiyo menjelaskan, implementasi redenominasi rupiah ini masih menunggu persetujuan dan pertimbangan berbagai hal.
Gubernur Bank Indonesia, Perry Warjiyo menyebut, pelemahan mata uang Garuda ini terjadi akibat penyesuaian usai libur panjang. Selain itu, gejolak ekonomi dunia juga tengah berlangsung pasca Bank Sentral AS menaikkan suku bunga The Fed.
"Kalau kita lihat perkembangan nilai tukar kemarin itu karena memang suatu penyesuaian. Karena libur yang cukup panjang, selama libur terjadi kenaikan tekanan global, hampir semua mata uang mengalami pelemahan, jadi gak usah kaget," ungkap Perry di Kantornya, Jakarta, Jumat (22/6).
Untuk itu, Perry memastikan akan melakukan langkah stabilitas terhadap mata uang Garuda Indonesia tersebut dengan mengintervensi pasar baik valuta asing (valas) maupun Surat Berharga Negara (SBN).
"Tapi kita terus komitmen melakukan langkah stabilisasi dan BI selalu akan berada di pasar dan selalu berkomitmen menjaga stabilitas nilai tukar rupiah. Dan Alhamdulillah pelemahan nilai tukar bila dilihat year to date tidak seburuk negara lain," ujarnya.
Baca juga:
BI layani penukaran 4 uang kertas lama ini hanya sampai 31 Desember 2018
BI soal uang distempel untuk kampanye: Masih bisa digunakan transaksi
Ini penyebab Rupiah masih betah di level Rp 14.000 per USD
Pagi ini, Rupiah dibuka di level Rp 14.095 per USD
BI akan musnahkan uang berstempel ganti presiden 2019 dan Prabowo