Tips & Trik Shopping Lewat Live Streaming Agar Tak jadi Korban Penipuan
Merdeka.com - Belanja online saat ini menjadi salah satu cara belanja yang banyak digandrungi masyarakat. Kemudahan yang ditawarkan merupakan salah satu daya tarik dalam berbelanja online. Hanya menggunakan ponsel pintar dan jaringan internet, anda dapat membeli apapun yang anda butuhkan atau inginkan.
Salah satu metode belanja online yang diminati masyarakat yaitu live streaming yang dilakukan penjual. Live streaming memberikan daya tarik sendiri ke pembeli, karena dapat memberi pengalaman belanja yang lebih interaktif.
Dalam live streaming, calon pembeli dapat berinteraksi dengan penjual, bertanya tentang produk yang dijual, dan lainnya melalui kolom chat pada live streaming.
-
Mengapa live streaming populer di e-commerce? Hasil riset ini menunjukkan bahwa fitur interaktif berbalut hiburan ini memungkinkan konsumen untuk melihat produk dalam konteks yang lebih nyata, sehingga mampu mendorong keputusan pembelian yang lebih cepat.
-
Modus penipuan online apa yang sering terjadi saat belanja? Penipuan online bisa terjadi kapan saja, yang paling sering adalah saat belanja online. Diskon fantastis yang ditawarkan membuat konsumen rentan terkena tipu-tipu saat barang yang dikirim nggak sesuai.
-
Bagaimana fitur live streaming di TokopediaShop bekerja? Dengan adanya fitur live streaming ini bisa menjadi bagian dari memperluas jangkauan antara pembeli dan penjual.
-
Kenapa masyarakat diimbau agar tidak panic buying? 'Kami mengimbau kepada masyarakat untuk tidak melakukan panic buying BBM dan gas menjelang Pemilu 2024. Stok BBM dan gas di Inhu aman,' kata Kapolres Inhu AKBP Dody Wirawijaya.
-
Kenapa harus beli di online shop ini? Kami hadir untuk penawaran yang lebih besar. Khusus hari ini, dapatkan promo cashback Rp50 ribu untuk setiap pembelian produk seharga minimal Rp300 ribu.
-
Bagaimana cara nonton live streaming? Live streaming: Vision+ Link streaming: [https://www.visionplus.id](https://www.visionplus.id)
Meskipun saat ini metode belanja via live streaming menarik perhatian, namun anda harus tetap berhati-hati. Karena anda bisa terjerat penipuan yang dilakukan pihak yang tak bertanggung jawab.
Dikutip dari Instagram @diskominfopwk, pelaku melakukan aksinya dengan cara:1. Penipu memperhatikan salah satu live streaming.2. Penjual menawarkan barang, lalu salah satu penonton ingin membeli.3. Penonton menuliskan nomor HP di chat live streaming.4. Pelaku beraksi dengan mengirimkan pesan ke nomor HP penonton.
Ciri-ciri pesan dari penipu diantaranya yaitu, pesan dibalas terkaku cepat, menjanjikan free ongkir padahal tak ada pemberitahuan sebelumnya, nomor pelaku tidak dapat dihubungi setelah korban mentransfer uang.
Agar anda tidak terkena modus penipuan tersebut, berikut ini tips yang dapat dilakukan ketika ikut live streaming:1. Pastikan seller produk berstatus resmi.2. Hindari platform live streaming yang tidak terdaftar.3. Perhatikan link website pembelian secara detail.4. Pilih e-commerce terpercaya untuk melakukan payment secara resmi.
Referensi:https://www.instagram.com/p/CbKgE-Apre2/?igshid=YmMyMTA2M2Y%3D
Reporter Magang: Azizah Paramayu (mdk/lia)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Ada beberapa cara yang bisa dilakukan supaya tak terjebak atau tidak menjadi korban penipuan berkedok pre-order barang seperti iPhone.
Baca SelengkapnyaJangan sampai Anda menjadi korban penipuan dengan modus pre-order murah meriah
Baca SelengkapnyaBlibli mengajak masyarakat lebih waspada dengan mengenali saluran informasi dan kanal komunikasi resmi Blibli.
Baca SelengkapnyaTren pemasaran via live streaming menjadi peluang baru meraup cuan secara cepat melalui aplikasi populer online shop.
Baca SelengkapnyaPerkembangan e-commerce menjadi salah satu roda penggerak ekonomi digital di Indonesia
Baca SelengkapnyaHindari penipuan saat beli kendaraan bekas online dengan panduan aman. Pastikan transaksi Anda bebas risiko dari oknum tak bertanggung jawab.
Baca SelengkapnyaPengalaman live shopping dapat mempermudah penjual dalam meningkatkan kunjungan bahkan penjualan, sebab masyarakat bisa memperoleh informasi lebih mendalam.
Baca SelengkapnyaJangan terkecoh dengan janji hadiah atau harga murah yang tidak masuk akal. Selalu menaruh curiga agar Anda tidak terjerumus dalam perangkap penipu.
Baca SelengkapnyaAdanya fitur live streaming ini bisa menjadi bagian dari memperluas jangkauan antara pembeli dan penjual. Bagaimana caranya?
Baca SelengkapnyaSelain itu, disarankan untuk mengaktifkan perlindungan ganda pada kartu pembayaran atau akses pembayaran agar lebih tenang.
Baca Selengkapnya73 persen yang menggunakan metode ini mereka meningkatkan omzet, 68 persen diantaranya mereka mengatakan bisa memperluas pasar.
Baca SelengkapnyaMedia sosial menjadi salah satu sarana bagi UMKM untuk memasarkan produk.
Baca Selengkapnya