Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Filipina apresiasi kinerja Indonesia untuk ASEAN

Filipina apresiasi kinerja Indonesia untuk ASEAN ASEAN. ©2017 Merdeka.com

Merdeka.com - Sebagai ketua ASEAN 2017, Filipina malah mengapresiasi Indonesia atas insiatif dan kepemimpinan di Asosiasi Negara-Negara Asia Tenggara ini. Hal ini disampaikan Menteri Luar Negeri Filipina Alan Peter Cayetano, dalam sambutan pembukaan di ASEAN Ministrial Meeting di Manila.

"Saya apresiasi insiatif Menlu Retno Marsudi yang mengusulkan dilakukannya pertemuan informal Menlu ASEAN semalam, sehingga kita bisa melakukan konsolidasi dan membahas isu-isu yang menjadi perhatian tinggi sebelum pertemuan formal ini," ucap Alan, seperti dikutip merdeka.com dari keterangan pers Kementerian Luar Negeri, Sabtu (5/8).

Indonesia pertama kali mengusulkan pertemuan informal Menlu ASEAN sehari sebelum pelaksanaan pertemuan tingkat menteri dilaksanakan tahun lalu, di Laos. Dalam pertemuan tersebut, para Menlu ASEAN berhasil menyepakati berbagai isu terkini saat itu, termasuk di antaranya mengenai Laut China Selatan.

Dalam pertemuan itu juga, para menlu berhasil melakukan konsolidasi posisi untuk beberapa isu yang menjadi perhatian tinggi di kawasan.

"Dimulai taun lalu, kita telah membentuk kebiasaan baru untuk bertemu secara informal sebelum KTM ASEAN untuk melakukan konsolidasi posisi bersama, khususnya untuk isu-isu dalam pertemuan dengan mitra wicara ASEAN," tutur Menlu Retno.

AMM ASEAN ke-50 tahun ini mengambil tema 'Partnering for Change Engaging the World'. Pada rangkaian KTM ASEAN yang berlansung dari tanggal 4 s/d 8 Agustus akan dilaksanakan total 18 (delapan belas) pertemuan. KTM akan menghasilkan komunike bersama Menlu ASEAN serta berbagai statement bersama dan outcome lainnya. (mdk/che)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Ke Filipina, Jokowi Bertemu Presiden Marcos Bahas Konflik Laut China Selatan
Ke Filipina, Jokowi Bertemu Presiden Marcos Bahas Konflik Laut China Selatan

Presiden Jokowi melakukan kunjungan kerja ke Filipina.

Baca Selengkapnya
Pelindo Tuan Rumah ASEAN Ports Association Meeting ke-47 di Bali
Pelindo Tuan Rumah ASEAN Ports Association Meeting ke-47 di Bali

Agenda tahunan APA Meeting itu mempertemukan otoritas dan operator pelabuhan dari 9 negara.

Baca Selengkapnya
Pertemuan Menhan se-ASEAN dan AS, Prabowo Dorong Komitmen Perdamaian
Pertemuan Menhan se-ASEAN dan AS, Prabowo Dorong Komitmen Perdamaian

Setiap negara juga memiliki kewajiban untuk memastikan terciptanya stabilitas keamanan.

Baca Selengkapnya
PM Lee Yakin Lawrence Wong dan Prabowo Akan Mempererat Hubungan RI-Singapura Semakin Maju Jaya
PM Lee Yakin Lawrence Wong dan Prabowo Akan Mempererat Hubungan RI-Singapura Semakin Maju Jaya

PM Lee yakin Prabowo dan Lawrence bakal terus membawa hubungan kedua negara dalam keadaan baik

Baca Selengkapnya
KTT ASEAN adalah Konferensi Tingkat Tinggi ASEAN, Berikut Sejarah dan Tujuannya
KTT ASEAN adalah Konferensi Tingkat Tinggi ASEAN, Berikut Sejarah dan Tujuannya

KTT ASEAN menjadi forum penting yang mana para pemimpin negara anggota berkumpul untuk membahas berbagai macam isu.

Baca Selengkapnya
Ini Hasil Pertemuan Airlangga dengan Mendag Singapura
Ini Hasil Pertemuan Airlangga dengan Mendag Singapura

Momentum pertumbuhan ekonomi yang positif saat ini dimanfaatkan Indonesia dengan memperkuat kerja sama internasional untuk mengoptimalkan potensi yang ada.

Baca Selengkapnya
Menlu Retno Sebut Kepemimpinan Indonesia Diakui Dunia
Menlu Retno Sebut Kepemimpinan Indonesia Diakui Dunia

Sepak terjang Indonesia sebagai Ketua ASEAN 2023 layak mendapatkan apresiasi.

Baca Selengkapnya
DPR: Sidang 44 AIPA jadi Momentum Indonesia Menginspirasi ASEAN
DPR: Sidang 44 AIPA jadi Momentum Indonesia Menginspirasi ASEAN

Acara ini menunjukkan komitmen Indonesia mendorong ASEAN bekerja sama yang lebih intensif dan kolaboratif mengimplementasikan green ekonomi.

Baca Selengkapnya
Menhan Prabowo Bertemu dengan Presiden Filipina, Bahas Partisipasi Dalam Forum Bilateral
Menhan Prabowo Bertemu dengan Presiden Filipina, Bahas Partisipasi Dalam Forum Bilateral

Menhan Prabowo menyampaikan Indonesia menganggap Filipina sebagai mitra strategis Indonesia, khususnya di bidang pertahanan.

Baca Selengkapnya
Resmi Ditutup, Ini Hasil Pertemuan Pejabat Tinggi se-ASEAN di Jakarta
Resmi Ditutup, Ini Hasil Pertemuan Pejabat Tinggi se-ASEAN di Jakarta

Acara yang telah diselenggarakan sejak Selasa (1/8) akan dilanjutkan kembali yang direncanakan di Kota Vientiane, Laos.

Baca Selengkapnya
FOTO: Momen Wapres Ma'ruf Amin Gantikan Jokowi Pimpin Delegasi Indonesia di KTT ASEAN Laos
FOTO: Momen Wapres Ma'ruf Amin Gantikan Jokowi Pimpin Delegasi Indonesia di KTT ASEAN Laos

Wapres Ma'ruf Amin akan memberikan pesan-pesan utama dalam pertemuan tingkat tinggi tersebut.

Baca Selengkapnya
Kepala BPIP Harap Indonesia Jadi Pelopor Pembangunan Berkelanjutan di Forum Dunia
Kepala BPIP Harap Indonesia Jadi Pelopor Pembangunan Berkelanjutan di Forum Dunia

Kepala BPIP berharap, forum tersebut memiliki manfaat besar bagi Indonesia dan dunia dalam pembanguna berkelanjutan.

Baca Selengkapnya