Israel wajib pasang label produk jajahan, Netanyahu merasa dizalimi
Merdeka.com - Uni Eropa resmi menerapkan kebijakan pemasangan label produk-produk Israel yang berasal dari wilayah penjajahan. Produk-produk Israel tetap bisa beredar di 28 negara Benua Biru, tapi harus mencantumkan dengan jelas di mana lokasi pabriknya.
Cukup banyak barang elektronik, produk olahan pertanian, dan produk manufaktur lainnya yang dibuat pengusaha Israel di Tepi Barat. Uni Eropa mengatakan, tanah yang direbut Israel dalam Perang Enam Hari 1967, yaitu Daerah Tepi Barat, Yerusalem Timur, Jalur Gaza dan Dataran Tinggi Golan, bukan bagian dari wilayah Israel yang diakui secara internasional.
Keputusan Uni Eropa ini didasarkan pada hasil pemungutan suara kemarin di Komisi Eropa, Brussels. Sudah ada negara yang lebih dulu memaksa Israel memasang label, yakni Inggris, Denmark, dan Belgia.
-
Kenapa MUI mendorong boikot produk Israel? 'Mengapa boikot? Karena hasil penjualan, pasti diberikan manfaatnya bagi Israel. Karena ini dengan boikot, maka kita bisa memperlemah ekonomi Israel agar tidak menyerang-nyerang lagi,' ungkap Ketua MUI.
-
Kenapa orang boikot produk Israel? 'Ini bukanlah boikot langsung, melainkan perasaan tidak senang yang mendalam terhadap konflik yang terjadi,' kata Putra Kelana di Medan kepada Al Jazeera.Ia menyatakan bahwa aksi tersebut dilakukan karena ia tidak bisa pergi langsung ke Gaza untuk melawan aksi militer yang terjadi di sana. Jadi, boikot tersebut adalah bentuk dukungannya untuk tidak menggunakan produk yang terafiliasi konflik Israel.
-
Apa tanggapan MUI tentang boikot produk Israel? Tanggapi Aksi Boikot, MUI Imbau Masyarakat Cek Produk yang Terafiliasi Israel di Web dan Aplikasi yang Tepat Menanggapi aksi boikot terkait konflik di Timur Tengah yang tengah terjadi, Majelis Ulama Indonesia (MUI) menyatakan tidak punya otoritas mengeluarkan daftar produk terafiliasi Israel.
-
Bagaimana cara MUI menyikapi produk pro Israel? 'Yang jelas, MUI sama sekali tidak pernah merilis daftar produk itu. Itu dari pihak lain ya, bukan MUI. Kami tidak merilis,' kata dia.
-
Apa perintah yang dikeluarkan Israel? Israel juga memerintahkan satu-satunya rumah sakit yang masih berdisi di Gaza, RS Eropa Gaza di Khan Younis, untuk dikosongkan.
-
Apa yang dilakukan Israel? Pemerintah Indonesia mengutuk keputusan Parlemen Israel (Knesset) yang melarang operasi UNRWA di wilayah Israel.
"Label ini akan bisa menjelaskan apakah sebuah produk berasal dari Israel atau wilayah lain," kata Juru Bicara Uni Eropa, David Kriss, seperti dilansir the Independent, Kamis (12/11).
Uni Eropa membantah bila kebijakan ini bersifat politis. Namun, banyak pengamat meyakini langkah ini adalah pesan dari negara-negara Benua Biru agar Israel serius menghentikan potensi kekerasan di Palestina, dengan tidak mencaplok lahan.
Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu mengkritik keputusan Uni Eropa itu. Dia merasa bangsanya dizalimi. Netanyahu mengingatkan bahwa Eropa yang sama, pada Perang Dunia II, pernah menzalimi kaum Yahudi.
"Penduduk Israel memiliki ingatan sejarah tentang peristiwa ketika Eropa melabeli produk-produk Yahudi. Eropa seharusnya malu," ujarnya.
Kementerian Luar Negeri Israel menuding kebijakan Uni Eropa sama saja dengan memboikot produk mereka. (mdk/ard)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Diskusi tersebut dorong masyarakat untuk dukung produk nasional.
Baca SelengkapnyaBoikot sebagai upaya mengakhiri dukungan internasional terhadap penindasan Israel terhadap warga Palestina.
Baca SelengkapnyaLewat cara pemboikotan maka umat manusia sudah mampu membantu selain melalui donasi.
Baca SelengkapnyaMUI menetapkan membeli produk dari produsen yang secara nyata mendukung agresi Israel ke Palestina hukumnya haram.
Baca SelengkapnyaTidak ada yang salah dengan fatwanya, namun akan menjadi masalah jika menafsirkannya secara kebablasan.
Baca SelengkapnyaIa meminta presiden berikan pernyataan terbuka terkait boikot produk asing yang terkat konflik.
Baca SelengkapnyaKeputusan itu juga dapat diartikan bukan sebuah paksaan yang mengharuskan masyarakat untuk tidak membeli atau menggunakan suatu produk tertentu.
Baca SelengkapnyaIni Dampak yang Akan Terjadi Jika Palestina Diakui Sebagai Negara
Baca SelengkapnyaSeruan boikot seperti ini berpotensi mengganggu psikologis hak konsumen.
Baca SelengkapnyaPemohon kewarganegaraan Jerman harus mengakui hak Israel.
Baca SelengkapnyaAP3MI menilai kalau gerakan bikot ini tidak segera disikapi, bisa berakibat fatal bagi ekonomi Tanah Air.
Baca SelengkapnyaAprindo pun mempertanyakan apakah ada kajian dan observasi resmi terkait fatwa tersebut.
Baca Selengkapnya