Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Saluran TV Amerika berhenti tayangkan iklan junk food

Saluran TV Amerika berhenti tayangkan iklan junk food Makan junk food. merdeka.com/Shutterstock

Merdeka.com - Walt Disney Co., pemilik jaringan siaran ABC, dan beberapa saluran kabel, akan berhenti menerima iklan junk food di program TV, acara radio, dan situs yang ditujukan untuk anak-anak, menurut seorang sumber yang mengetahui rencana tersebut. Disney Chief Executive, Bob Iger dan Ibu Negara Michelle Obama berencana untuk membuat pengumuman pada hari Selasa di Washington, seperti yang dikutip di Reuters.

Amerika Serikat menghadapi epidemi obesitas. Hampir sepertiga anak-anak di Amerika kelebihan berat badan atau obesitas dan pada tahun 2006 laporan Institute of Medicine mengatakan bahwa pemasaran junk food memberikan kontribusi terhadap obesitas.

Pengumuman serupa juga dilontarkan olah Walikota New York Michael Bloomberg pekan lalu. Ia berencana untuk melarang penjualan minuman soda berukuran lebih besar dari setengah liter di sebagian besar restoran, teater, dan penjual kaki lima di seluruh kota.

Orang lain juga bertanya?

Larangan yang ditujukan untuk memerangi obesitas itu tentu akan mempengaruhi omset penjualan minuman soda dan junk food. Disney berencana untuk memotong iklan selama program anak-anak pada jaringannya seperti ABC dan Disney XD, untuk makanan yang tidak memenuhi persyaratan gizi minimum.

Seorang juru bicara Disney menolak untuk mengomentari pengumuman itu. Pemerintah telah memberlakukan pedoman penetapan batas jumlah kalori, lemak, dan pemanis buatan yang ditambahkan pada makanan ringan. Tahun lalu, Kraft Foods, Coca-Cola, dan Kellogg Co setuju untuk memberi penjelasan tentang kriteria gizi untuk produk mereka yang diiklankan kepada anak-anak.

Keputusan tersebut diambil sebagai langkah nyata untuk menurunkan angka obesitas pada anak-anak. Meski tak mudah, pemerintah Amerika tampaknya sangat serius menanggapi epidemi obesitas di negaranya. (mdk/des)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Bahaya Junk Food untuk Anak, Begini Cara Menjauhkannya
Bahaya Junk Food untuk Anak, Begini Cara Menjauhkannya

Junk food adalah jenis makanan yang memiliki kandungan gizi yang rendah. Kandungannya yang tinggi gula dan garam dapat menimbulkan masalah pada kesehatan anak.

Baca Selengkapnya
Kerugian Rp9,1 Triliun Hingga PHK Massal Membayangi Industri Media Jika Iklan Rokok Dilarang
Kerugian Rp9,1 Triliun Hingga PHK Massal Membayangi Industri Media Jika Iklan Rokok Dilarang

Kerugian Rp9,1 Triliun Hingga PHK Massal Membayangi Industri Media Jika Iklan Rokok Dilarang

Baca Selengkapnya
Pengusaha Periklanan Menjerit Terancam Gulung Tikar, Minta PP Kesehatan Direvisi
Pengusaha Periklanan Menjerit Terancam Gulung Tikar, Minta PP Kesehatan Direvisi

PP Kesehatan disusun tanpa melibatkan para stakeholder yang terlibat di dalamnya.

Baca Selengkapnya
Dampak Negatif TV pada Perkembangan Anak, Orang Tua Wajib Tahu
Dampak Negatif TV pada Perkembangan Anak, Orang Tua Wajib Tahu

Televisi, sebagai salah satu sumber hiburan, memiliki dampak yang signifikan pada tumbuh kembang anak-anak.

Baca Selengkapnya
Iklan Rokok Bakal Diperketat, Asosiasi dan Pengusaha Iklan Respons Begini
Iklan Rokok Bakal Diperketat, Asosiasi dan Pengusaha Iklan Respons Begini

Iklan rokok televisi (TV) yang jam tayangnya semakin sempit dari semula jam 21.30 – 05.00 menjadi 23.00 – 03.00.

Baca Selengkapnya
Terkuak, Alasan YLKI Minta Iklan Rokok Dilarang Total
Terkuak, Alasan YLKI Minta Iklan Rokok Dilarang Total

Peredaran rokok perlu dikendalikan di tingkat masyarakat selaku konsumen.

Baca Selengkapnya
Ramai-Ramai Tolak PP Kesehatan & RPMK Tembakau dan Rokok Elektronik
Ramai-Ramai Tolak PP Kesehatan & RPMK Tembakau dan Rokok Elektronik

Menkes Budi Gunadi Sadikin tengah membuat Rancangan Peraturan Menteri Kesehatan (RPMK) tentang produk tembakau dan rokok elektronik.

Baca Selengkapnya
Makanan Penghambat Tinggi Badan Anak, Segera Kurangi Asupannya
Makanan Penghambat Tinggi Badan Anak, Segera Kurangi Asupannya

Beberapa jenis makanan dan pola makan tertentu dapat memengaruhi laju pertumbuhan dan kesehatan tulang.

Baca Selengkapnya
Tips Berhenti Makan Junk Food, Langkah Awal untuk Perubahan Sehat
Tips Berhenti Makan Junk Food, Langkah Awal untuk Perubahan Sehat

Junk food adalah makanan dan minuman olahan yang biasanya tinggi kalori, lemak, gula, garam, dan bahan kimia, tetapi rendah nutrisi.

Baca Selengkapnya
Iklan Rokok Harus Berjarak 500 Meter dari Sekolah, Pelaku Industri Beri Tanggapan Begini
Iklan Rokok Harus Berjarak 500 Meter dari Sekolah, Pelaku Industri Beri Tanggapan Begini

Janoe Arijanto menegaskan selama ini pelaku industri periklanan telah menaati peraturan dalam mengiklankan produk tembakau dan turunannya.

Baca Selengkapnya
Saham Perusahaan Berhubungan dengan Israel Anjlok Parah, dari McDonald’s Hingga Starbucks
Saham Perusahaan Berhubungan dengan Israel Anjlok Parah, dari McDonald’s Hingga Starbucks

Beberapa merek atau produk bahkan telah menyatakan diri independen setelah kampanye boikot di seluruh dunia.

Baca Selengkapnya
Rancangan PP Kesehatan Dikritik Karena Belum Libatkan Serikat Pekerja
Rancangan PP Kesehatan Dikritik Karena Belum Libatkan Serikat Pekerja

Dia menyayangkan sikap pemerintah yang tidak melibatkan industri periklanan maupun industri kreatif

Baca Selengkapnya