Hadir di The Sultan SCTV, Coboy Junior Ungkap Alasan Bubar
Merdeka.com - Grup musik Coboy Junior tentunya sudah tak asing lagi di telinga masyarakat Indonesia. Grup musik dengan nama fans "Comate" ini pernah bersinar pada tahun 2011 hingga 2017.
Namun, pada Desember 2017, Coboy Junior resmi bubar. Sebelumnya, pada 23 Februari 2014 lalu, salah satu personel Coboy Junior yakni Bastian Bintang Simbolon terlebih dahulu hengkang dari grup musik yang membesarkan namanya itu.
Terkait alasan mengapa grup musik yang terdiri dari empat orang personel yakni Bastian Steel, Iqbaal Ramadhan, Aldi Maldini dan Teuku Rizky ini bubar, hingga kini masih mengundang rasa penasaran publik.
-
Siapa yang konser di JIS? PT Transportasi Jakarta (TransJakarta) memperpanjang jam operasional dua rute layanan bus saat konser penyanyi asal Amerika Serikat, Bruno Mars di Jakarta International Stadium (JIS) pada 11, 13, dan 14 September 2024.
-
Siapa yang terlibat dalam konser? Konser menawan ini didukung oleh musisi handal, antara lain Indra Lesmana dan SB Acoustics. Aksan Sjuman memimpin orkestra, membimbing penonton dalam perjalanan musik yang memikat dengan melodi memukau yang dihasilkan oleh Sjuman + Renanda The Awakening Grand Concert Piano.
-
Siapa saja bintang yang terlibat? Penampilan Taron Egerton sebagai karakter utama menambahkan lapisan emosi dan intensitas dalam setiap adegan aksi yang ditampilkan, menjadikannya pengalaman yang tak terlupakan.
-
Siapa yang hadir di acara 'The Jewel of Central Java'? Turut hadir dalam kegiatan itu, Sekretaris Daerah Provinsi Jawa Tengah Sumarno, hingga Wali Kota Semarang Hevearita Gunaryanti Rahayu Sekretaris Daerah Provinsi Jawa Tengah Sumarno, menyampaikan pelaksanaan kegiatan BIK ini diharapkan juga dapat meningkatkan akses keuangan terhadap permodalan UMKM di Jawa Tengah.
-
Siapa yang terlibat dalam CMA Bali? BBTF juga menargetkan kehadiran 400 buyers dari 51 negara untuk bertemu dengan 250 sellers dari seluruh Indonesia.
-
Siapa saja yang hadir di konser? Rachel Vennya tampak hadir di konser Aldi Taher. Bahkan ibu dua anak ini ikut bernyanyi di atas panggung. Ia terlihat berduet dengan Aldi Taher. Tak hanya Rachel Vennya, Dul dan Tissa Biani juga hadir di konser Aldi Taher. Pasangan kekasih ini juga ikut bernyanyi di atas panggung. Tampak Dul bermain keyboard, sedangkan Tissa berduet dengan Aldi Taher.
Belum lama ini, para personel grup musik yang disingkat dengan CJR ini pun mengungkapkan alasannya saat diundang menjadi bintang tamu The Sultan SCTV.
Berikut selengkapnya:
Aldi Maldini Ungkap Alasan CJR Bubar
Melansir kanal YouTube Surya Citra Televisi (SCTV) yang tayang pada Sabtu (27/03), Raffi Ahmad selaku host mulanya penasaran dengan perihal penyebab bubarnya Coboy Junior. Ia pun langsung menanyakannya kepada personel yang hadir menjadi bintang tamu.
"Aldi, Kiki, Bastian, apa penyebab Coboy Junior bubar?," tanya Raffi Ahmad
Mendapati pertanyaan itu, Aldi Mandini berpendapat bahwa penyebabnya lantaran keputusan Iqbal untuk menempuh pendidikan di luar negeri beberapa waktu lalu. Selain itu, ia juga mengaku bahwa dirinya ingin mencoba berkarya sendiri kala itu.
"Penyebabnya mungkin menurut gue karena waktu itu kan Iqbal mau sekolah di luar, terus gue juga mau coba berkarya sendiri, bang Kiki juga punya karyanya sendiri, kayaknya uda bubar aja dulu," jawab Aldi
YouTube/Surya Citra Televisi (SCTV) ©2021 Merdeka.com
Iqbal Studi di Luar Negeri
Lebih lanjut, Bastian Steel pun ikut menanggapi terkait hal itu. Menurutnya, supaya personel bisa bebas untuk berkarya sendiri.
“Supaya tidak ada ini kali ya, tidak ada krangkeng untuk berkarya sendiri," timpal Bastian.
Tak berbeda dengan Aldi Maldini, Teuku Rizky pun kemudian mengatakan dan menegaskan bahwa alasan CJR bubar lantaran Iqbal memutuskan untuk pindah ke luar negeri.
“Triggernya karena Iqbal cabut ke luar sih,” tambah pria yang akrab disapa Kiki.
YouTube/Surya Citra Televisi (SCTV) ©2021 Merdeka.com (mdk/anf)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
TBA merilis single perdana mereka berjudul 'U-uh…'
Baca SelengkapnyaIqbaal Ramadhan adalah salah satu bintang muda Indonesia yang telah menorehkan prestasi gemilang di dunia hiburan sejak usia dini.
Baca SelengkapnyaJoshua Suherman pasti sudah familiar di telinga para milenial.
Baca SelengkapnyaSebelum tergabung dengan MLI, karier Joshua di dunia hiburan cukup panjang dan berliku.
Baca SelengkapnyaEl Rumi berhasil menarik perhatian penonton ketika tampil sebagai bintang tamu di konser perayaan 20 Tahun The Changcuters dengan penampilan duet yang memukau.
Baca SelengkapnyaKetenaran Caesar di dunia entertainment rupanya berkat campur tangan Soimah.
Baca SelengkapnyaSimak potret transformasi Bastian Steel dari kecil hingga dewasa, pernah ajak sekelas bolos!
Baca SelengkapnyaThe Boyz mengawali penampilan mereka dengan lagu "Ego", "Reveal", "Awake", dan "Roar". Simak foto-fotonya!
Baca SelengkapnyaCarat dibuat histeris saat melihat kemunculanSeungcheol alias S.Coups di antara para member SEVENTEEN yang bersiap terbang ke Jakarta. Sampai menjadi trending
Baca SelengkapnyaIntip yuk perjalanan karier Rizky Febian, Dari Diusir Satpam hingga Hanya Dihadiri 3 Penonton
Baca SelengkapnyaCici Sumiati kolaps saat sedang tampil di acara pernikahan di Bandung.
Baca SelengkapnyaMasih ingat geng Girl Squad yang berisi sederet artis dan pengusaha tajir melintir?
Baca Selengkapnya