Resep Olahan Cumi Basah Gurih dan Pedas, Cocok untuk Menu Harian
Merdeka.com - Cumi adalah salah satu bahan makanan laut yang populer dan banyak digemari masyarakat. Makanan laut ini memiliki tekstur yang cukup kenyal dengan cita rasa gurih dan aroma yang khas. Dipadukan dengan beragam bumbu, cumi dapat diolah menjadi berbagai macam menu hidangan yang lezat dan nikmat.
Salah satu hidangan cumi populer yang sering diolah adalah cumi basah. Ini adalah olahan cumi tumis yang diberi sedikit air sehingga terlihat basah, tidak seperti tumis kering. Sajian cumi basah gurih ini sangat cocok disantap dengan nasi putih hangat sebagai menu harian.
Jika Anda penasaran dengan kelezatannya, terdapat beberapa resep olahan cumi basah gurih dan pedas yang bisa dicoba. Mulai cumi basah sambel ijo, cumi basah tauge, cumi basah asam manis, cumi basah balado, hingga cumi basah asam Jawa.
-
Bagaimana membuat cumi pedas manis? 1. Tumis bumbu halus sampai matang lalu masukkan cumi, aduk rata2. Beri sedikit air (100 ml) kalau sudah mendidih masukkan semua bumbu. 3. Masukkan saat kuah mulai sedikit surut dan mengental masukkan semua bumbu iris plus petai4. Aduk-aduk biarkan sebentar lalu angkat dan sajikan.
-
Bagaimana cara memasak cumi saus padang? Goreng sebentar cumi dengan menggunakan margarine dan sedikit minyak goreng. Kemudian tiriskan. Selanjutnya, tumis bawang merah, bawang putih, cabai merah, dan cabai rawit. Setelah wangi, masukkan jahe yang digeprek kemudian tambahkan margarine. Masukkan saus sambal saus tomat dan saus tiram serta daun bawang. Kemudian jika sudah tercampur, tambahkan cumi dan sedikit air. Berikan gula dan garam secukupnya. Aduk sebentar dan biarkan air menyusut. Jika sudah menyusut, resep cumi saus padang siap dihidangkan.
-
Apa yang membuat resep cumi kecap menarik? Dengan banyaknya resep cumi kecap yang tersedia, Anda dapat bereksperimen dan menemukan hidangan yang paling sesuai dengan selera Anda.
-
Kenapa resep cumi saus padang terkenal? Resep cumi saus padang merupakan salah satu resep olahan makanan seafood yang tidak pernah gagal dalam menggoyang lidah penyantapnya. Rasa cumi yang enak dipadukan dengan bumbu rempah dari saus padang bersatu padu membangun cita rasa Nusantara yang kaya akan berbagai masakan lokal yang khas.
-
Bagaimana cara membuat cumi kecap menjadi lebih nikmat? Kombinasi rasa ini menciptakan harmoni yang lezat, membuat hidangan ini sangat cocok untuk dinikmati bersama keluarga.
-
Apa yang membuat sambal cumi spesial? Kombinasi antara cumi-cumi segar yang kenyal dan bumbu sambal yang pedas serta gurih menciptakan pengalaman rasa yang sangat mengesankan.
Olahan cumi basah ini dibuat dengan bumbu-bumbu sederhana yang mudah didapat. Selain itu, cara pengolahannya juga tidak rumit, bahkan tidak membutuhkan waktu lama untuk mengolah dan menyajikan hidangan lezat ini.
Bagi Anda penggemar hidangan laut, olahan cumi basah berikut patut untuk dicoba. Dilansir dari Cookpad, berikut kami merangkum beberapa resep olahan cumi basah gurih dan pedas yang bisa menjadi rekomendasi menu harian Anda.
Resep Olahan Cumi Basah Gurih dan Pedas
Berikut beberapa resep olahan cumi basah gurih dan pedas yang bisa Anda coba:
Cumi Basah Sambel Ijo
Bahan:
Cara membuat:
Cumi Basah Tauge
Bahan:
Bahan bumbu iris:
Cara membuat:
Cumi Basah Asam Manis
Bahan:
Cara membuat:
Resep Olahan Cumi Basah Lezat dan Praktis
Berikut beberapa resep olahan cumi basah gurih dan pedas yang bisa menjadi pilihan Anda:
Cumi Basah Balado
Bahan:
Bumbu halus:
Bumbu tabur:
Cara membuat:
Cumi Basah Asam Jawa
Bahan:
Bumbu:
Cara membuat:
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Merdeka.com merangkum resep cumi saus padang ala rumahan. Simak resepnya sebagai berikut.
Baca SelengkapnyaBerikut kumpulan resep sambal udang dan cumi kekinian yang pedasnya bikin nagih.
Baca SelengkapnyaCumi balado dapat tahan lama tanpa berbau sedikitpun walau dimasak tanpa perasan air jeruk nipis. Ini dia triknya.
Baca SelengkapnyaTempe termasuk salah satu sumber protein nabati yang sering menjadi pilihan dalam menu makan sehari-hari orang Indonesia.
Baca SelengkapnyaHidangan buka puasa ini pun memiliki peranan panting untuk mengembalikan tubuh menjadi prima kembali setelah berpuasa satu hari penuh.
Baca SelengkapnyaSayur asem adalah salah satu menu favorit keluarga karena rasanya yang lezat dan mudah dibuat.
Baca SelengkapnyaSambal asem jadi kudapan yang wajib dicicipi saat ke Cirebon.
Baca SelengkapnyaMasakan ini biasanya terdiri dari berbagai macam sayur. Ditambah dengan kuahnya yang pedas menyegarkan.
Baca SelengkapnyaSambal menjadi salah satu menu makanan pendamping favorit bagi masyarakat di Indonesia
Baca SelengkapnyaKombinasi sempurna antara teri yang renyah dengan kombinasi beberapa bahan yang gurih membuat setiap gigitan terasa istimewa.
Baca SelengkapnyaMengonsumsi sayuran adalah salah satu kunci untuk menjaga tubuh tetap sehat.
Baca SelengkapnyaBerikut kumpulan resep buat buka puasa dan sahur yang lezat.
Baca Selengkapnya