Beri Umrah Gratis untuk Nathalie Holscher, Ustaz Kasif Klarifikasi Hubungannya
Merdeka.com - Nama Ustaz Kasif mendadak menjadi perbincangan hangat setelah diketahui memberikan Nathalie Holscher hadiah umrah. Aksi ini terbilang sangat mulia dan mengejutkan, mengingat biaya untuk ibadah umrah tidaklah sedikit.
Tak mau ada salah paham, melansir dari kanal YouTube Cerita Untungs, Ustaz Kasif menjelaskan hubungannya dengan Nathalie. Di hadapan Arie Untung, Ustaz Kasif menegaskan dirinya dan Nathalie sama sekali tak memiliki hubungan spesial.
Secara gamblang Ustaz Kasif juga membeberkan alasannya memilih memberikan Nathalie hadiah untuk pergi umrah. Baru mengetahui Nathalie seorang mualaf, Ustaz Kasif berharap hadiahnya dapat meneguhkan iman.
-
Siapa yang saksinya Nathalie jadi mualaf? Momen bersejarah ini disaksikan langsung oleh Sule, yang kala itu masih menjadi suaminya.
-
Kenapa Nakata berangkat haji? “Sangat sedih ya. Harusnya ibu yang berangkat haji tapi sudah dipanggil Allah. Jadi ini amanah untuk menggantikan ibu“
-
Siapa yang memberikan banyak hadiah untuk Nadin Amizah? Nadin adalah salah satu penampil yang menerima banyak hadiah dari penontonnya. Mayoritas hadiah tersebut diberikan oleh fanbase-nya yang bernama 'Messes'.
-
Apa yang dititipkan ke orang yang naik haji? Bagi umat Islam, mampu beribadah haji menjadi salah satu impian terbesar dalam hidup. Bagi mereka yang telah berhaji, rasanya telah begitu lengkap menunaikan rukun Islam. Namun bagi mereka yang belum mampu berhaji, ada beragam cara yang bisa dilakukan untuk memanjatkan doa di Tanah Suci. Salah satunya yakni dengan menitip doa ke teman, sahabat, atau keluarga yang hendak naik haji.
-
Kenapa kata mutiara naik haji diberikan? Kumpulan kata mutiara naik haji merupakan ungkapan tulus dari orang-orang terdekat. Anda juga bisa mendoakan orang yang berangkat haji dengan doa yang dilafalkan oleh nabi Muhammad SAW. Jadi, tidak hanya sekadar memberi ucapan, Anda juga bisa mendoakan orang yang berangkat haji.
-
Siapa yang disebut mualaf? Mualaf adalah sebutan untuk orang yang memeluk agama Islam setelah sebelumnya beragama selain Islam.
Selengkapnya, simak penuturan Ustaz Kasif yang berhasil dirangkum oleh Merdeka berikut ini.
Hanya Sebatas Ustaz dengan Jemaah
©2022 Merdeka.com/youtube cerita untungs
Ustaz Kasif menyebut dirinya hanya menganggap hubungan dengan Nathalie sebagai hubungan ustaz dengan jemaah. Perbincangannya dengan Nathalie bermula pada saat istri Sule tersebut meminta doa. Tak ada yang spesial, Ustaz Kasif menyapa Nathalie sama seperti dirinya bertemu orang lain.
"Ya sudah sebagaimana jemaah minta doa saya doain. Kebetulan saat itu saya dengar juga lagi prahara rumah tangga diuji, InsyaAllah Allah kasih jalan keluar. Waktu itu saya ngisi di channel beliau program Ramadan, saat bertemu saya menyapa. Saya menyapa siapa pun yang saya kenal," paparnya.
Beri Hadiah Umrah agar Iman Tetap Kuat
©2022 Merdeka.com/youtube cerita untungs
Lebih lanjut, Ustaz Kasif turut menjelaskan dirinya baru tahu Nathalie seorang mualaf. Hadiah umrah menurutnya sangat tepat diberikan kepada Nathalie. Ia pun berharap hadiahnya bisa membuat iman Nathalie tetap kuat meski sedang dilanda prahara rumah tangga.
"Saya juga baru tahu saat itu mba Nathalie mualaf. Saya tanya sudah umrah belum. Katanya belum, di saat itu hati saya terketuk, seorang mualaf, lagi diuji, mudah-mudahan ini bisa menguatkan keislaman keimanannya," tandasnya. (mdk/vna)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Ustaz Derry Sulaiman mengungkap sosok yang meminta Nathalie untuk berhijab, Siapakah dia?
Baca Selengkapnya“Ya dia nangis hanya bilang nggak kuat. Ya sudah keadaan hatinya kan hanya dia yang tahu ya," kata Ummi Pipik.
Baca SelengkapnyaTak ada yang tahu dari mana datangnya keberkahan dari Tuhan.
Baca SelengkapnyaUsai videonya viral, Ustaz Hanan Attaki dan panitia kajian tersebut mengaku baru mengetahui sosok di balik cadar itu setelah viral.
Baca SelengkapnyaPangkostrad beri hadiah spesial kepada keluarga prajuritnya usai mendengar putri prajurit mahir membaca Al-Quran.
Baca SelengkapnyaBeredar kabar bahwa Nathalie kembali memeluk agama Kristen usai dirinya melepas hijab.
Baca SelengkapnyaWanita bagikan pengalaman tak terlupakan saat umroh, semua yang diucapkan dalam hati jadi kenyataan.
Baca SelengkapnyaNathalie Holscher kerap menjadi bintang tamu di berbagai kelab malam Ibu Kota hingga menjadi pengisi acara pertunjukan musik EDM di penjuru Tanah Air.
Baca SelengkapnyaSeorang driver taksi online kaget dengan kedermawanan penumpangnya yang memberikan uang kepada siapa saja orang yang membutuhkan di pinggir jalan.
Baca SelengkapnyaMahasiwi ini tak menyangka akan dapat hadiah umrah saat jalani ospek atau PKKMB 2023.
Baca SelengkapnyaNathalie khawatir jika ia akan dijauhi oleh Ummi Pipik karena memilih untuk melepas hijabnya.
Baca SelengkapnyaNiatnya jadi mualaf sempat terombang-ambing karena ia ditipu oknum ustaz
Baca Selengkapnya