Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Cuaca Buruk, Lion Air dari Surabaya-Samarinda Mendarat di Balikpapan

Cuaca Buruk, Lion Air dari Surabaya-Samarinda Mendarat di Balikpapan Pesawat Lion Air. ©2013 Merdeka.com/imam buhori

Merdeka.com - Penerbangan Lion Air B737-800 beregister PK-LPT bernomor JT314 dari Surabaya tujuan Samarinda, Kalimantan Timur, urung mendarat di Bandara APT Pranoto Samarinda akibat cuaca buruk. Pendaratan dialihkan ke Bandara Sultan Aji Muhammad Sulaiman Sepinggan (SAMS), di Balikpapan.

Lion Air JT314 berangkat dari Bandara Juanda Surabaya, pukul 07.32 WIB. Semestinya, pesawat itu mendarat pukul 09.50 WITA di Samarinda. Hujan intensitas ringan, dan awan tebal dari pagi ini tadi, membuat pilot urung mendarat di Samarinda.

Setelah sempat berputar 7 kali di udara, pilot akhirnya memutuskan untuk mengalihkan pendaratan di Bandara SAMS Balikpapan, dan tiba sekira pukul 10.44 WITA.

"Benar. Lion JT314 divert ke Balikpapan, karena cuaca buruk," kata Kasi Pelayanan dan Operasi Bandara APT Pranoto Rora Ardian, dikonfirmasi merdeka.com, Senin (22/6).

Masih dari pantauan merdeka.com, Garuda Indonesia Boeing 737-800 bernomor penerbangan GA580 dari Jakarta, juga sempat bersamaan berputar di udara dengan Lion Air JT314. Setelah berputar 20 kali di udara, GA580 dengan register PK-GMU itu akhirnya mendarat di Bandara APT Pranoto.

Namun demikian, kali ini, meski cuaca masih relatif berawan tebal dan berkabut, dan hujan intensitas ringan, GA580 tidak mendarat melalui sisi ujung Runway04, melainkan melalui ujung Runway22 sekira pukul 11.30 WITA.

"Garuda Indonesia tidak divert, hanya menunggu kurang lebih 1 jam, sampai cuaca aman untuk pendaratan di APT Pranoto. Jadi, GA580 mendarat dengan aman," demikian Rora.

Untuk diketahui, Bandara APT Pranoto memiliki panjang runway 2.250 meter dan lebar 45 meter. Saat ini, meski sudah dilengkapi AFL (Air Field Lighting) diantaranya berupa lampu runway. Namun masih harus dilengkapi ILS (Instrument Landing System), untuk membantu navigasi dan pendaratan pesawat oleh pilot.

(mdk/eko)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Cuaca Buruk, Lion Air Batal Mendarat di Aceh dan Kembali ke Bandara Kualanamu
Cuaca Buruk, Lion Air Batal Mendarat di Aceh dan Kembali ke Bandara Kualanamu

Cuaca Buruk, Lion Air Batal Mendarat di Aceh dan Kembali ke Bandara Kualanamu

Baca Selengkapnya
Ternyata Ini Penyebab Super Air Jet Gagal Terbang di Bandara Lombok
Ternyata Ini Penyebab Super Air Jet Gagal Terbang di Bandara Lombok

Pesawat Super Air Jet mengalami kerusakan atau muncul dari salah satu panel di ruang kokpit.

Baca Selengkapnya
Kronologi Pesawat Batik Air dari Aceh Gagal Terbang Menuju Bandara Soekarno-Hatta
Kronologi Pesawat Batik Air dari Aceh Gagal Terbang Menuju Bandara Soekarno-Hatta

Pihak Lion Air tetap akan memberikan kompensasi kepada para penumpang atas kejadian gagal berangkat karena kendala teknis tersebut.

Baca Selengkapnya
Lion Air Bawa Jemaah Umrah Tiba-Tiba Mendarat di Kualanamu, Ini Penyebabnya
Lion Air Bawa Jemaah Umrah Tiba-Tiba Mendarat di Kualanamu, Ini Penyebabnya

Pesawat Lion Air sempat berputar di langit Kota Binjai

Baca Selengkapnya
Jarak Pandang Tertutup Kabut Asap, Lion Air Gagal Landing di Palembang & Putar Arah ke Batam
Jarak Pandang Tertutup Kabut Asap, Lion Air Gagal Landing di Palembang & Putar Arah ke Batam

Tiba-tiba jarak pandang berkurang diduga akibat pengaruh angin yang membawa asap di sekitar bandara.

Baca Selengkapnya
Pesawat Tujuan Jeddah Mendadak Mendarat di Bandara Kualanamu, Begini Penjelasan Lion Air
Pesawat Tujuan Jeddah Mendadak Mendarat di Bandara Kualanamu, Begini Penjelasan Lion Air

Pesawat Lion Air tujuan Jeddah mengalihkan pendaratan ke Bandara Internasional Kualanamu, Senin (11/3) malam.

Baca Selengkapnya
Viral AC dan Lampu Pesawat Batik Air Mati Usai Mendarat di Jakarta, Penumpang Buka Paksa Pintu Darurat
Viral AC dan Lampu Pesawat Batik Air Mati Usai Mendarat di Jakarta, Penumpang Buka Paksa Pintu Darurat

Hampir seluruh penumpang nampak memadati lorong kabin dan berusaha untuk segera keluar dari pesawat karena AC juga padam.

Baca Selengkapnya
Penjelasan Polda Bali Soal Helikopter Bawa 5 Penumpang Jatuh, Kondisi Ringsek
Penjelasan Polda Bali Soal Helikopter Bawa 5 Penumpang Jatuh, Kondisi Ringsek

Empat penumpang dan satu pilot dievakuasi ke Rumah Sakit Bali Jimbaran, Badung.

Baca Selengkapnya
Pesawat Trigana Air Gagal Lepas Landas di Bandara Serui Papua, Begini Kondisi 42 Penumpang
Pesawat Trigana Air Gagal Lepas Landas di Bandara Serui Papua, Begini Kondisi 42 Penumpang

Penyebab kejadian tergelincirnya pesawat tersebut masih dalam penyelidikan.

Baca Selengkapnya
Deretan Insiden Batik Air yang Bikin Geger, Terbaru Pilot Ketiduran Saat Terbangkan Pesawat
Deretan Insiden Batik Air yang Bikin Geger, Terbaru Pilot Ketiduran Saat Terbangkan Pesawat

Batik Air menjadi sorotan karena pilot dan co-pilot tertidur saat mengemudikan pesawat.

Baca Selengkapnya
Pesawat Tabrak Bukit di Dekat Bandara Pogapa Papua Saat akan Mendarat, Penumpang dan Kru Selamat
Pesawat Tabrak Bukit di Dekat Bandara Pogapa Papua Saat akan Mendarat, Penumpang dan Kru Selamat

Pesawat membawa 5 penumpang yakni Pendeta Saul Bagau, Melek Bagau, Debora Bagau, James Bagau dan seorang anak kecil.

Baca Selengkapnya
Pelabuhan Padangbai Bali Ditutup Sementara, Ini Penyebabnya
Pelabuhan Padangbai Bali Ditutup Sementara, Ini Penyebabnya

BMKG menyebut cuaca ekstrem dengan curah hujan ringan dan lebat hampir terjadi di seluruh wilayah Pulau Bali.

Baca Selengkapnya