Di Google Map, Jalan Dewi Sartika Bekasi berubah jadi Dewi Persik
Merdeka.com - Warga Kota Bekasi, Jawa Barat, dikejutkan berubahnya nama jalan dari Dewi Sartika menjadi Dewi Persik di sebuah aplikasi google map. Belum jelas, sejak kapan berubahnya nama jalan yang diambil dari Pahlawan Indonesia menjadi pedangdut dengan goyang khas gergaji tersebut.
"Saya mau naik transportasi online dari Bekasi Jaya Indah ke Jalan Dewi Sartika," kata Eko Prasetyo kepada merdeka.com, Minggu (6/8).
Eko mengaku terkejut di goggle map tidak tercantum nama Jalan Dewi Sartika, melainkan Dewi Persik yang merupakan pedangdut Indonesia yang juga bekas istri dari Saiful Jamil.
-
Bagaimana perubahan nama DKI Jakarta berpengaruh ke ekonomi? Perubahan ini tidak hanya sekedar perubahan nama, tetapi juga mengandung dampak besar dalam hal kebijakan ekonomi dan pemerintahan.
-
Dimana nama pahlawan nasional digunakan sebagai nama jalan? Buat menghargai dan mengingat jasa-jasa mereka kepada negara, nama para pahlawan ini juga kerap dipinjam sebagai nama jalan.
-
Kenapa DKI Jakarta diganti jadi DKJ? DKJ adalah Kepanjangan dari Daerah Khusus Jakarta Diubah Setelah Pindah IKN.
-
Di mana perubahan suasana jalan di Indonesia terlihat? Perubahan suasana jalan di berbagai kota dari zaman dulu hingga era modern terlihat dalam 10 potret Kota-kota ini sukses membuat mata terbelalak dengan perubahannya!
-
Siapa yang ganti nama jadi Diponegoro? Nama asli Pangeran Diponegoro adalah Bendara Raden Mas Ontowiryo. Namun, setelah ia memilih untuk menolak kehidupan di istana dan memulai perlawanan terhadap Belanda, ia mengadopsi nama 'Diponegoro,' yang memiliki arti mendalam sebagai lambang kebangsawanan dan perjuangan.
-
Kenapa nama pahlawan sering disingkat jadi nama jalan? Tujuannya tentu saja untuk menyederhanakan penyebutan.
"Kaget saja, saya yang orang Bekasi tiba-tiba nama jalan berubah di google map," katanya.
Berdasarkan pantauan merdeka.com pada Minggu pukul 12.50 WIB, di aplikasi google map Jalan Dewi Sartika yang menghubungkan antara Jalan Hasibuan dengan Jalan Juanda Kecamatan Bekasi Timur, Kota Bekasi tertera nama Dewi Persik.
Hingga berita dibuat, belum ada konfirmasi dari perusahaan pemilik aplikasi tersebut. (mdk/did)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Jakarta sudah beberapa kali mengalami perubahan nama.
Baca SelengkapnyaDilihat dari sejarahnya, ternyata kota ini memiliki banyak keunikan yang jarang diketahui
Baca SelengkapnyaMerunut sejarahnya, ternyata DKI Jakarta pernah mengalami setidaknya 13 kali pergantian nama.
Baca SelengkapnyaSebuah video memperlihatkan seorang perempuan asal Malaysia yang kaget saat mendengar lagu sedih Malaysia malah diubah aransemennya jadi dangdut koplo.
Baca SelengkapnyaKorban yang terjebak jurang meminta tolong di akun Facebook Pekalongan Update.
Baca SelengkapnyaSebuah video memperlihatkan nama-nama jalan di Belanda yang menggunakan nama daerah yang ada di Indonesia.
Baca SelengkapnyaKota Depok selalu bisa memberikan kejutan setiap tahunnya. Mulai dari keberadaan babi ngepet, hingga lampu merah menyanyi.
Baca SelengkapnyaRumah baru Dewi Perssik, pedangdut asal Jember, menjadi sorotan setelah diunggah di YouTube pribadinya
Baca Selengkapnya