Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Erick Tohir Yakin Tahun 2045 Ekonomi Indonesia Masuk 35 Besar Dunia

Erick Tohir Yakin Tahun 2045 Ekonomi Indonesia Masuk 35 Besar Dunia Erick Thohir. ©2019 Merdeka.com

Merdeka.com - Tim Kampanye Nasional (TKN) Joko WIdodo (Jokowi)-Ma'ruf Amin, Erick Tohir memprediksi kondisi ekonomi Indonesia akan naik 35 besar dalam perekonomian dunia tahun 2045. Pernyataan ini membalas anggapan Calon Presiden nomor urut 02 Prabowo Subianto yang memprediksi Indonesia akan bubar tahun 2030.

"Tahun 2045 akan lebih jadi negara posisi ranking 35 dunia, sebab saya pastikan 100 tahun lagi Indonesia enggak akan bubar. Kalau warga kota bergerak dengan optimis, bukan yang bubar bubar, bukan pesimis, kita harus gotong-royong. Kami, ujung tombak dan tulang punggung bagi Indonesia," kata Erick Tohir saat diwawancarai di Semarang, Minggu (3/2).

Dengan optimistis dan gotong royong, ia menyarankan kepada generasi milenial untuk berani melakukan gerakan sosial (social movement). Mulai sektor agama, pendidikan, olahraga hingga ekonomi.

"Tentunya yang positif. Kita kan melihat sudah punya figur pemimpin yang kuat, pemerintah yang komitmen terhadap pembangunan infrastruktur," ujar Erick.

Maka dari itu, Erick Tohir dalam kesempatan ini memilih menyambangi sejumlah pengusaha milenial di Semarang.

"Kita yang dari generasi premium milenial datang ke sini untuk menyemangati generasi yang lebih muda dari kita, agar lebih optimistis dan lebih berani bersaing dengan negara lain," tutupnya.

(mdk/cob)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Jadi Timses Jokowi di 2019, Erick Thohir Dinilai Bisa Menangkan Prabowo pada Pilpres 2024
Jadi Timses Jokowi di 2019, Erick Thohir Dinilai Bisa Menangkan Prabowo pada Pilpres 2024

Erick Thohir dinilai mampu membawa kemenangan bagi Prabowo karena memiliki pengalaman sebagai timses Jokowi.

Baca Selengkapnya
Pemerintah Yakin Indonesia Jadi Negara Maju 8 Tahun Lagi, Ini Data-Datanya
Pemerintah Yakin Indonesia Jadi Negara Maju 8 Tahun Lagi, Ini Data-Datanya

Salah satu bentuk legitimasinya, dengan meminta aksesi menjadi anggota OECD.

Baca Selengkapnya
Prabowo Janjikan Pertumbuhkan Ekonomi 8 Persen Jika Jadi Presiden Selanjutnya
Prabowo Janjikan Pertumbuhkan Ekonomi 8 Persen Jika Jadi Presiden Selanjutnya

Untuk mencapai Indonesia emas tahun 2045, mulai tahun 2025 dibutuhkan pertumbuhan ekonomi yang berkelanjutan di angka 6 persen hingga 7 persen.

Baca Selengkapnya
TKN Prabowo-Gibran ke Erick Thohir: Selamat Datang Masinis Pemilih Muda di Gerbong 02
TKN Prabowo-Gibran ke Erick Thohir: Selamat Datang Masinis Pemilih Muda di Gerbong 02

“Sekali lagi, selamat datang Chief Erick Thohir, sosok yang sepatutnya menjadi masinis pemilih muda di gerbong 02,” tutur Arief

Baca Selengkapnya
Airlangga Yakin Indonesia Emas 2045 Bisa Tercapai, Ini Tandanya
Airlangga Yakin Indonesia Emas 2045 Bisa Tercapai, Ini Tandanya

Modal solid untuk menjadi Indonesia emas setidaknya pertumbuhan di kisaran 6-7 persen, dan pendapatan per kapita menjadi USD30.000

Baca Selengkapnya
Blak-blakan Erick Thohir Ungkap Alasan Dukung Prabowo di Pilpres 2024
Blak-blakan Erick Thohir Ungkap Alasan Dukung Prabowo di Pilpres 2024

Erick kagum bagaimana Jokowi mau merangkul Prabowo usai menjadi rival di 2019.

Baca Selengkapnya
Jokowi Ungkap Sederet Peluang Menuju Indonesia Emas 2045
Jokowi Ungkap Sederet Peluang Menuju Indonesia Emas 2045

Jokowi mengungkapkan peluang besar yang membuat Indonesia menjadi Indonesia Emas

Baca Selengkapnya
Duet Prabowo dan Erick Thohir Dinilai Mampu Hadapi Tantangan Zaman
Duet Prabowo dan Erick Thohir Dinilai Mampu Hadapi Tantangan Zaman

Prabowo dan Erick Thohir juga dinilai sebagai pasangan yang sangat merepresentasikan kemajuan Indonesia.

Baca Selengkapnya
Kejar Target Indonesia Emas 2045, Penduduk RI Harus Kaya Sebelum Tua
Kejar Target Indonesia Emas 2045, Penduduk RI Harus Kaya Sebelum Tua

Pertumbuhan ekonomi ditargetkan capai 6-7 persen di 2045.

Baca Selengkapnya
Jokowi Akui Butuh Nyali Besar Jadikan Indonesia Negara Maju: Kadang Saya Malah Dibully
Jokowi Akui Butuh Nyali Besar Jadikan Indonesia Negara Maju: Kadang Saya Malah Dibully

Jokowi mengungkapkan tidak mudah mewujudkan generasi Indonesia emas pada 2045 mendatang.

Baca Selengkapnya
Jokowi Prediksi Indonesia Masuk Negara Perekonomian Terkuat di ASIA, Setara China dan India
Jokowi Prediksi Indonesia Masuk Negara Perekonomian Terkuat di ASIA, Setara China dan India

Namun, menurut Jokowi, untuk menuju tiga negara yang memiliki kekuatan ekonomi di Asia, masih dihadapkan dengan berbagai tantangan.

Baca Selengkapnya
Jadi Koordinator Presidium IAPPI, Erick Thohir Ingatkan Bersiap Hadapi Tantangan Global
Jadi Koordinator Presidium IAPPI, Erick Thohir Ingatkan Bersiap Hadapi Tantangan Global

Terlebih, saat ini Indonesia juga tengah menghadapi sejumlah kondisi ketidakpastian global, termasuk di antaranya masalah pangan.

Baca Selengkapnya