Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Fadli Zon jamin Demokrat tak akan loncat ke kubu Jokowi

Fadli Zon jamin Demokrat tak akan loncat ke kubu Jokowi Prabowo pimpin upacara HUT RI ke-69 di Cibinong. ©Prabowo Media Center/ Bachren Lukskardinul

Merdeka.com - Kubu Prabowo menggelar upacara hari Kemerdekaan RI di Lapangan Nusantara Polo Club, Ciriung, Cibinong, Bogor, Minggu (17/8). Fadli Zon selaku Sekretaris Tim Pemenang Prabowo Subianto - Hatta Rajasa menegaskan bahwa koalisi merah putih akan terus solid sampai hasil keputusan yang dikeluarkan oleh Mahkamah Konstitusi (MK).

"Kami yakin koalsi merah putih tetap solid, bisa disaksikan dalam perayaan kemerdekaan RI, kita masih tetap solid," katanya saat dijumpai wartawan.

Menurut dia, sampai saat ini belum terdengar adanya perubahan kebijakan. Dirinya juga menambahkan perihal posisi partai demokrat dalam koalisi merah putih, bahwa partai binaan Susilo Bambang Yudhoyono itu akan tetap berasama koalisi merah putih.

"Untuk Demokrat akan sama-sama dengan kita, karena mereka sudah berkomitmen dengan kita," tambahnya.

Selain itu, dia juga mengatakan bahwa di sejumlah daerah sudah mulai terbentuk tim koalisi merah putih. Saat ini tim pemenangan Prabowo-Hatta masih fokus pada gugatan di Mahkamah Konstitusi (MK) dan belum ada rencana untuk konsiliasi.

"Kita masih terus perjuangkan nilai, bahwa pemilu harus demokrasi dan jujur,". Katanya.

Melihat dari apa yang sudah disampaikan para saksi, seharusnya permohonan dari tim Prabowo-Hatta bisa dikabulkan.

"Kita tidak akan tinggal diam kalau ada kecurangan, kita akan menghadapinya melalui jalur hukum," kata Fadli. (mdk/ian)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Fadli Zon Tepis Rumor Hubungan Jokowi-Prabowo Renggang: Mereka Baik-Baik Saja
Fadli Zon Tepis Rumor Hubungan Jokowi-Prabowo Renggang: Mereka Baik-Baik Saja

Fadli Zon menepis soal rumor renggangnya hubungan antara Presiden Joko Widodo alias Jokowi dan Presiden terpilih Prabowo Subianto.

Baca Selengkapnya
Golkar Bantah Isu Bentuk Poros Capres Keempat: Tiga Saja Sudah Bingung
Golkar Bantah Isu Bentuk Poros Capres Keempat: Tiga Saja Sudah Bingung

Lodewijk menyebut memang belum final ditentukan nama calon wakil presiden karena banyak yang menginginkan maju cawapres.

Baca Selengkapnya
Senyum dan Tawa Lepas Jokowi di Apel Akbar Kader Gerindra
Senyum dan Tawa Lepas Jokowi di Apel Akbar Kader Gerindra

Senyum dan tawa lepas Jokowi terjadi saat Sekretaris Jenderal Partai Gerindra Ahmad Muzani menyampaikan pidato.

Baca Selengkapnya
Prabowo Tegaskan Jokowi Tak Dikte Deklarasi Dukungan PAN dan Golkar
Prabowo Tegaskan Jokowi Tak Dikte Deklarasi Dukungan PAN dan Golkar

Prabowo menyatakan, Presiden Jokowi merupakan orang yang demokratis.

Baca Selengkapnya
Hasto Pastikan Effendi dan Budiman Setia ke PDIP Usai Bertemu Prabowo: Mereka Merah
Hasto Pastikan Effendi dan Budiman Setia ke PDIP Usai Bertemu Prabowo: Mereka Merah

"Mereka menyatakan bahwa merah adalah merah sebagai bentuk loyalitas, sehingga tidak ada suatu perpindahan," ungkap Hasto.

Baca Selengkapnya
Budi Arie Akui Jokowi Mulai Ditinggal Parpol Pendukungnya Jelang Lengser
Budi Arie Akui Jokowi Mulai Ditinggal Parpol Pendukungnya Jelang Lengser

Kemarin, Jokowi sempat menyinggung ada pihak yang meninggalkannya jelang purna tugas.

Baca Selengkapnya
PKB Tagih Janji Prabowo: Cak Imin Cawapres, Tak Bisa Ditawar!
PKB Tagih Janji Prabowo: Cak Imin Cawapres, Tak Bisa Ditawar!

Prabowo menyebut, bahwa dirinya dan koalisi memahami masalah bangsa.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Mahfud Setelah Putusan MK soal Pilkada 2024
VIDEO: Mahfud Setelah Putusan MK soal Pilkada 2024 "Jokowi Jalannya Sudah Ditutup!"

Kecocokan itu muncul karena saling percaya dan menghormati satu sama lain meskipun terkadang ada perbedaan pendapa

Baca Selengkapnya
Ketum Projo Klaim Dukungan ke Prabowo Gambarkan Arah Politik Jokowi
Ketum Projo Klaim Dukungan ke Prabowo Gambarkan Arah Politik Jokowi

Budi juga mengklaim bahwa Jokowi memberikan arahan perihal dukungan capres kepada Projo.

Baca Selengkapnya
Golkar dan PAN Dukung Prabowo, Jokowi: Saya Presiden, Bukan Ketua Partai
Golkar dan PAN Dukung Prabowo, Jokowi: Saya Presiden, Bukan Ketua Partai

Jokowi membantah berkomunikasi dengan Golkar dan PAN sebelum kedua partai itu mendeklarasikan dukungan untuk Prabowo.

Baca Selengkapnya
FOTO: Potret Jokowi dan Prabowo Duduk Berdampingan Saat Upacara HUT Kemerdekaan RI di IKN
FOTO: Potret Jokowi dan Prabowo Duduk Berdampingan Saat Upacara HUT Kemerdekaan RI di IKN

Keakraban Jokowi dan Prabowo turut mewarnai Upacara Detik Detik Proklamasi Kemerdekaan RI yang diadakan pertama kali di IKN.

Baca Selengkapnya
Jokowi Pastikan Koalisi Pemerintah Tetap Solid Usai Golkar dan PAN Dukung Prabowo
Jokowi Pastikan Koalisi Pemerintah Tetap Solid Usai Golkar dan PAN Dukung Prabowo

Jokowi membantah berkomunikasi dengan Golkar dan PAN sebelum mendukung Prabowo.

Baca Selengkapnya