Hadir di Hari Jadi Karanganyar, Gibran Tegaskan Perlunya Gotong Royong Tangani Covid
Merdeka.com - Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka menghadiri upacara peringatan Hari Jadi ke-104 Kabupaten Karanganyar, di GOR RM Said Karanganyar, Kamis (18/11). Ia menjadi satu-satunya kepala daerah yang hadir dalam acara tersebut.
Selain mengucapkan selamat, putra Presiden Jokowi itu juga menyampaikan apresiasi atas kerja keras bupati, wakil bupati dan semua jajaran perangkat daerah Karanganyar dalam upaya mitigasi Covid -19.
"Kerja keras pak bupati dan jajarannya ini luar biasa sekali. Karena sekali lagi, untuk masalah covid ini perlu gotong royong semua pihak," ujarnya.
-
Bagaimana penanganan Covid-19 di Indonesia? Jokowi memilih menggunakan strategi gas dan rem sejak awal untuk menangani pandemi Covid-19. Gas dan rem yang dimaksudkan Jokowi diimplementasikan dalam tiga strategi yakni penanganan kedaruratan kesehatan, jaring pengaman sosial, dan pemulihan ekonomi. Inilah yang kemudian menjadi ujung tombak dalam penanganan Covid-19 di Indonesia.
-
Bagaimana polisi dapat berkontribusi dalam penanganan Covid-19? Operasi Aman Nusa II menjadi studi kasus utama yang memperlihatkan bagaimana kepolisian, dengan sumber daya dan kapasitasnya, dapat berkontribusi signifikan terhadap penanganan krisis kesehatan publik.
-
Bagaimana Kemenkes RI memperkuat kesiapsiagaan? Kemenkes berkomitmen untuk mengoptimalkan daftar patogen prioritas ini sebagai bagian dari upaya meningkatkan kesiapsiagaan nasional. Salah satu langkah yang diambil adalah memperkuat surveilans rutin, termasuk program ILI (Influenza-like Illness) dan SARI (Severe Acute Respiratory Infections).
-
Siapa yang memimpin Satgas Penanganan Covid-19? Sejak pandemi Covid-19 melanda Indonesia, Presiden Jokowi menugaskan Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy menjadi komando dalam sektor penanganan kesehatan. Lalu dibentuklah Satuan Tugas (Satgas) Penanganan Pandemi Covid-19.
-
Kenapa Covid Pirola dikhawatirkan? Varian baru virus corona bernama Pirola tengah menimbulkan kekhawatiran di seluruh dunia. Varian BA.2.86, yang dijuluki 'Pirola', adalah varian baru Omicron yang bermutasi dan memicu lonjakan kasus baru. Pirola memiliki lebih dari 30 mutasi penting, menurut Scott Roberts, spesialis penyakit menular Yale Medicine dikutip dari Al-Jazeera.
-
Bagaimana cara agar terhindar dari Covid-19? 'Pemerintah mengimbau lebih rajin bermasker terutama jika sakit dan di keramaian, lebih rajin cuci tangan, lengkapi vaksinasi segera sebanyak 4x GRATIS, jaga ventilasi udara indoor, hindari asap rokok,' ujar Ngabila.
Menurut dia, mitigasi Covid-19 di Karanganyar sangat bagus. Demikian juga kinerja perangkat daerah, perlu diapresiasi. Ia menyadari jika dalam penanganan Covid-19 tidak bisa jalan sendiri-sendiri.
"Saya menganggap, Karanganyar ini partner yang sangat strategis. Jadi apapun itu, Solo, Karanganyar, itu tidak bisa jalan sendiri-sendiri," tandasnya.
Menurutnya, semua daerah di Solo Raya harus bersinergi dan tidak perlu berkompetisi, karena mempunyai tujuan yang sama.
"Jadi untuk masalah Covid, saya tadi juga berbincang bincang dengan Dispar (Dinas Pariwisata). Ini luar biasa sekali. Masalah kesehatan, pariwisata itu harus bersinergi, tidak bisa jalan sendiri-sendiri," katanya.
Ia menambahkan, selain kerjasama pariwisata, permasalahan Covid-19 juga menjadi fokus. "Sekali lagi, untuk permasalahan Covid-19 ini kita tidak bisa kerja sendiri-sendiri. Semuanya harus kerja bareng," tegasnya.
(mdk/eko)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Ahok menilai Gibran tak bisa bekerja, sedangkan Sandiaga memiliki penilaian sebaliknya.
Baca SelengkapnyaGanjar menekankan kalimat ‘persatuan’ harus diwujudkan dalam aksi nyata
Baca Selengkapnyaberharap ke depan para anggota legislatif yang baru dapat mengevaluasi, mengkontrol, memberi masukan untuk program program pemkot.
Baca SelengkapnyaDesa ini dinobatkan sebagai desa Pancasila karena tingkat implementasi Pancasila sangat baik
Baca SelengkapnyaGanjar mengajak Paguyuban Tionghoa berkolaborasi memajukan bangsa dan menjaga kerukunan.
Baca SelengkapnyaGibran Rakabuming Raka diam-diam memantau acara adu gagasan bakal calon (balon) wali kota Solo dari PDIP.
Baca SelengkapnyaGP Ansor selalu hadir dan dilibatkan dalam setiap kegiatan sosial, hingga kebencanaan.
Baca SelengkapnyaKaesang mengambil contoh yang dilakukan Gibran Rakabuming Raka saat menjabat sebagai Wali Kota Solo.
Baca SelengkapnyaHalaman Kantor Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo tampak dipenuhi warga yang datang untuk mengucapkan salam perpisahan
Baca SelengkapnyaGanjar Beberkan Sistem Pencegahan Korupsi yang Dibangun Selama 2 Periode di Jateng
Baca SelengkapnyaGibran berpesan kepada petugas Linmas, siapa pun yang menang, keamanan kota Solo adalah yang utama.
Baca Selengkapnya