Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

LAA tersambar petir, perjalanan KRL Jatinegara-Manggarai terganggu

LAA tersambar petir, perjalanan KRL Jatinegara-Manggarai terganggu KRL anjlok di Manggarai-Sudirman. ©2016 Merdeka.com/imam buhori

Merdeka.com - Bagi anda pengguna setia transportasi Kereta Rel Listrik (KRL) dari Stasiun Manggarai menuju ke Stasiun Bekasi sore ini mengalami gangguan. Pasalnya, aliran listrik di Stasiun Jatinegara tersambar petir.

"PT KCJ mengucapkan permohonan maaf atas gangguan perjalanan lintas Jakarta kota- Bekasi dan sebaliknya dampak dari proses perbaikan listrik aliran atas yang tersambar petir," kata Vice President Komunikasi PT KAI Commuter Jabodetabek, Eva Chairunisa melalui siaran pers yang diterima merdeka.com, Kamis (8/12) sore.

Kata Eva, akibat hal tersebut mulai pukul 17.00 WIB, lintas Manggarai sampai dengan Klender tidak dapat dilalui karena aliran listrik atas harus dipadamkan untuk proses perbaikan. Sehingga, KRL belum dapat dioperasikan perjalanan Jakarta Kota hingga Bekasi dan sebaliknya belum dapat dilakukan.

Orang lain juga bertanya?

Lebih lanjut dirinya menambahkan, selama proses perbaikan berlangsung, untuk KRL, relasi Bogor hingga Jatinegara perjalanan hanya dapat dilakukan sampai dengan Stasiun Kemayoran, dan akan kembali lagi menuju Bogor. Sedangkan, bagi pengguna yang telah melakukan transaksi tiket dapat melakukan pembatalan tiket pada loket yang tersedia.

Atas hal ini, pihaknya mengimbau pengguna setia KRL agar memilih transportasi lainnya dan tetap memperhatikan keselamatan dengan tidak memaksakan diri untuk naik apabila KRL telah penuh dan menunggu KRL selanjutnya.

"Demi keselamatan dan keamanan pengguna jasa juga tidak diperkenankan untuk membuka tuas pintu pada kondisi antrean KRL di lintas, buka tutup pintu di luar kondisi darurat hanya dapat dilakukan di Stasiun. Pengguna diminta untuk memperhatikan dan mengikuti seluruh instruksi yang diberikan oleh petugas pelayanan di lapangan," pungkasnya.

(mdk/tyo)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Ada Tiang Listrik Miring Ditabrak Truk, Perjalanan KRL Rangkasbitung-Tanah Abang Dialihkan
Ada Tiang Listrik Miring Ditabrak Truk, Perjalanan KRL Rangkasbitung-Tanah Abang Dialihkan

Sejumlah perjalanan kereta dialihkan seperti tujuan Rangkasbitung hanya sampai Sudimara.

Baca Selengkapnya
KRL Arah Jakarta Tertahan di Pasar Minggu Saat Jam Sibuk, Diduga Akibat Rel Patah
KRL Arah Jakarta Tertahan di Pasar Minggu Saat Jam Sibuk, Diduga Akibat Rel Patah

Dua Kereta Rel Listrik (KRL) commuter line arah Stasiun Manggarai dan Jakarta Kota tertahan di Stasiun Pasar Minggu lebih dari 30 menit.

Baca Selengkapnya
Pengguna Keluhkan Gangguan KRL Rute Jakarta Kota di Jam Kerja, Ini Penjelasan KCI
Pengguna Keluhkan Gangguan KRL Rute Jakarta Kota di Jam Kerja, Ini Penjelasan KCI

Dampaknya banyak pengguna mengaku terlambat masuk kerja di awal pekan ini.

Baca Selengkapnya
Ternyata Ini Biang Kerok KRL Tertahan 1 Jam di Stasiun Cikini Senin Pagi
Ternyata Ini Biang Kerok KRL Tertahan 1 Jam di Stasiun Cikini Senin Pagi

Akibat gangguan pada satu rangkaian, terjadilah antrean untuk 9-10 KRL dari arah Bogor menuju Stasiun Jakarta Kota.

Baca Selengkapnya
Sempat Terganggu Pohon Tumbang, KRL Rute Stasiun Pondok Ranji-Kebayoran Kembali Normal
Sempat Terganggu Pohon Tumbang, KRL Rute Stasiun Pondok Ranji-Kebayoran Kembali Normal

PT KAI Commuter Line menyebutkan jalur kereta yang terganggu pohon tumbang di antara Stasiun Pondok Ranji-Stasiun Kebayoran sudah kembali normal.

Baca Selengkapnya
KRL Anjlok Sudah Dievakuasi, KAI Commuter Lakukan Normalisasi Jalur Rel
KRL Anjlok Sudah Dievakuasi, KAI Commuter Lakukan Normalisasi Jalur Rel

KRL Anjlok Sudah Dievakuasi, KAI Commuter Lakukan Normalisasi Jalur Rel

Baca Selengkapnya
Kayu Besar Melintang di Rel Kranji Bikin KRL Bekasi-Kampung Bandan Terganggu, Ini Penampakannya
Kayu Besar Melintang di Rel Kranji Bikin KRL Bekasi-Kampung Bandan Terganggu, Ini Penampakannya

Akibat dari kejadian itu, commuter line mengalami gangguan keterlamatan sekitar 30 menit.

Baca Selengkapnya
Manajemen Jelaskan Penyebab LRT Jabodebek Gangguan Baru 3 Hari Beroperasi
Manajemen Jelaskan Penyebab LRT Jabodebek Gangguan Baru 3 Hari Beroperasi

Manager Public Relations LRT Jabodebek, Kuswardoyo membenarkan adanya gangguan pagi ini.

Baca Selengkapnya
Daftar Perjalanan Kereta Api yang Terganggu Akibat Anjloknya KA Pandalungan di Sidoarjo
Daftar Perjalanan Kereta Api yang Terganggu Akibat Anjloknya KA Pandalungan di Sidoarjo

KAI melakukan upaya evakuasi rangkaian kereta api dan perbaikan jalur rel yang mengalami kerusakan.

Baca Selengkapnya
Perjalanan LRT Alami Gangguan di Stasiun Halim, Ternyata Ini Penyebabnya
Perjalanan LRT Alami Gangguan di Stasiun Halim, Ternyata Ini Penyebabnya

Saat ini perjalanan kereta yang terdampak gangguan sudah kembali berjalan dan berangsur normal.

Baca Selengkapnya
LRT Arah Cibubur Alami Gangguan, Ternyata Ini Penyebabnya
LRT Arah Cibubur Alami Gangguan, Ternyata Ini Penyebabnya

Semua penumpang diturunkan di stasiun Cawang Halte BNN.

Baca Selengkapnya
Ada Pohon Tumbang di Jalur KRL Pondok Ranji-Kebayoran, Catat Pengalihan Rute Perjalanan Kereta
Ada Pohon Tumbang di Jalur KRL Pondok Ranji-Kebayoran, Catat Pengalihan Rute Perjalanan Kereta

Sebuah pohon tumbang di jalur Kereta Rel Listrik (KRL) antara Stasiun Pondok Ranji - Stasiun Kebayoran

Baca Selengkapnya