Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Mengenal Fenomena Equinox, Penyebab Cuaca Panas di Pulau Bintan-Kepri

Mengenal Fenomena Equinox, Penyebab Cuaca Panas di Pulau Bintan-Kepri

Mengenal Fenomena Equinox, Penyebab Cuaca Panas di Pulau Bintan-Kepri

Suhu udara maksimum yang tercatat di Pulau Bintan mencapai 33,6 derajat Celcius.

BMKG Kota Tanjungpinang, Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) menyatakan fenomena equinox menjadi salah satu pemicu cuaca panas di Pulau Bintan (Tanjungpinang-Bintan) dalam beberapa hari terakhir.


Prakirawan BMKG Tanjungpinang Rizqi Nur Fitriani mengatakan equinox adalah salah satu fenomena astronomi, di mana matahari melintasi garis khatulistiwa dan secara periodik berlangsung dua kali dalam setahun, yaitu pada bulan Maret dan September.

"Untuk saat ini, suhu udara maksimum yang tercatat di Pulau Bintan mencapai 33,6 derajat Celcius," kata Rizqi, Minggu (24/3).

Selain itu, kata dia, cuaca panas di Pulau Bintan juga dipicu posisi gerak semu matahari yang saat ini berada tepat di ekuator, sehingga penyinaran matahari ikut mempengaruhi tingginya suhu udara terutama di wilayah-wilayah sekitar ekuator, termasuk di Provinsi Kepri pada umumnya.

Mengenal Fenomena Equinox, Penyebab Cuaca Panas di Pulau Bintan-Kepri
Mengenal Fenomena Equinox, Penyebab Cuaca Panas di Pulau Bintan-Kepri

Berdasarkan kondisi normal, lanjut Rizki, curah hujan pada bulan Maret 2024 di wilayah Pulau Bintan memang termasuk dalam kategori rendah.

Menurut prakiraan BMKG, curah hujan dasarian (10 harian) akan terjadi hingga akhir Maret. Curah hujan juga berada dalam kategori rendah, yaitu berkisar 20 sampai 50 milimeter.


"Kuatnya tiupan angin pada lapisan atas atmosfer juga menyebabkan terhambatnya pembentukan proses pembentukan awan-awan konvektif yang menghasilkan hujan dalam beberapa hari ini," ujar Rizky dikutip Antara.

Namun demikian, sambungnya, saat ini intensitas tiupan angin pada lapisan atas atmosfer yang mulai menurun dengan dukungan dari tingkat kelembaban udara atmosfer yang cenderung kering hingga basah, dapat berpotensi meningkatkan peluang pertumbuhan awan hujan kembali secara tidak merata (lokal).


"Secara umum, cuaca diprakirakan cerah berawan hingga berawan dan berpotensi terjadi hujan ringan secara tidak merata (lokal) yang terjadi hingga tiga hari ke depan di wilayah Pulau Bintan," katanya pula.

Mengenal Fenomena Equinox, Penyebab Cuaca Panas di Pulau Bintan-Kepri

Lebih lanjut BMKG turut mengimbau masyarakat tidak membakar sampah atau membuang puntung rokok sembarang karena khawatir memicu kebakaran lebih besar imbas cuaca panas saat ini.

Mengenal Fenomena Equinox dan Dampaknya, Matahari Tepat Berada di Khatulistiwa
Mengenal Fenomena Equinox dan Dampaknya, Matahari Tepat Berada di Khatulistiwa

Fenomena equinox terjadi setiap tahun pada 20 atau 21 Maret dan 22 atau 23 September.

Baca Selengkapnya
Terdampak El Nino, Sejumlah Daerah di Banten Alami Kekeringan
Terdampak El Nino, Sejumlah Daerah di Banten Alami Kekeringan

El Nino adalah fenomena pemanasan Suhu Muka Laut (SML) di atas kondisi normalnya yang terjadi di Samudera Pasifik bagian tengah.

Baca Selengkapnya
FOTO: Potret Jakarta Terpanggang Cuaca Panas, Suhu 33 Derajat Celcius tapi Terasa 39 Derajat
FOTO: Potret Jakarta Terpanggang Cuaca Panas, Suhu 33 Derajat Celcius tapi Terasa 39 Derajat

Berdasarkan karakteristik dan indikator statistik pengamatan suhu, fenomena cuaca panas ini tidak dapat dikategorikan sebagai gelombang panas.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Fenomena Bediding Bikin Bali Lebih Dingin dari Biasanya Saat Kemarau, Ini Penjelasan Ilmiahnya
Fenomena Bediding Bikin Bali Lebih Dingin dari Biasanya Saat Kemarau, Ini Penjelasan Ilmiahnya

Fenomena bediding membuat suhu udara di Bali akan turun dari suhu maksimumnya dan secara umum hingga 28-30 derajat celsius.

Baca Selengkapnya
Waspada, Hujan Disertai Kilat dan Angin Kencang Diprediksi Landa Wilayah Jaksel dan Jaktim Hari Ini
Waspada, Hujan Disertai Kilat dan Angin Kencang Diprediksi Landa Wilayah Jaksel dan Jaktim Hari Ini

Peringatan dini mengenai cuaca itu disampaikan Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG).

Baca Selengkapnya
Panas Terik Melanda Jabodetabek di Tengah Musim Hujan, Ini Penjelasan Pakar Meteorologi
Panas Terik Melanda Jabodetabek di Tengah Musim Hujan, Ini Penjelasan Pakar Meteorologi

Panas melanda Jabodetabek di tengah musim hujan dalam beberapa waktu terakhir.

Baca Selengkapnya
SEMENIT PAHAM: Provinsi Paling Bahagia di Indonesia, Cocok Buat Menikmati Pensiun
SEMENIT PAHAM: Provinsi Paling Bahagia di Indonesia, Cocok Buat Menikmati Pensiun

Yogyakarta menjadi provinsi dengan tingkat hidup paling tinggi. Dibuktinya dengan banyaknya lansia yang masih hidup bahagia di provinsi ini.

Baca Selengkapnya
Analisis BRIN soal Penyebab Muncul Banyak Siklon Tropis
Analisis BRIN soal Penyebab Muncul Banyak Siklon Tropis

Peneliti Ahli Utama Pusat Riset Iklim dan Atmosfer BRIN, Eddy Hermawan mengatakan, saat ini tiga siklon tropis telah menyebabkan bencana hidrometeorologi.

Baca Selengkapnya
Penjelasan BMKG Penyebab Suhu Panas di Wilayah Sumbar
Penjelasan BMKG Penyebab Suhu Panas di Wilayah Sumbar

Kelembamban udara tinggi dan angin cenderung rendah sehingga menyebabkan suhu yang dirasakan meningkat dan menyebabkan tubuh merasa tidak nyaman.

Baca Selengkapnya
Fenomena Bulan Purnama, Waspada Banjir Rob di Sebagian Sumbar pada 28-29 Maret
Fenomena Bulan Purnama, Waspada Banjir Rob di Sebagian Sumbar pada 28-29 Maret

wilayah Pesisir Pantai Sumatera Barat pasang maksimum diprediksi berkisar 1,1 hingga 1,3 meter dari permukaan laut

Baca Selengkapnya