Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Pamer Hidup Mewah Bersama Keluarga, Kadis PUPR Empat Lawang Dicopot

Pamer Hidup Mewah Bersama Keluarga, Kadis PUPR Empat Lawang Dicopot Kadis PUPR Empat Lawang Pamer Hidup Mewah. ©2023 Merdeka.com

Merdeka.com - Pamer hidup mewah bersama keluarga, Ismail Hakim, dicopot dari jabatannya sebagai Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Empat Lawang, Sumatera Selatan. Foto perilaku Ismail bermewah-mewah menyebar luas di media sosial.

Pencopotan tertuang dalam keputusan Bupati Empat Lawang Nomor: 820/40/KEP/BKPSDM.II/Tahun 2023. Surat keputusan ditandatangani Bupati Empat Lawang Joncik Muhammad, Jumat (14/4).

Dalam putusannya, Ismail Hakim dimutasi sebagai Analis Manajemen Perkantoran di Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Empat Lawang.

Perilaku hidup mewah Ismail Hakim ketika ia berlibur bersama keluarga di luar negeri dengan menggunakan barang mahal. Seperti dilansir dari akun Twitter @PartaiSocmed.

Akun itu memposting foto ketika Ismail Hakim memamerkan tas dan sepatu mahal. Foto itu sengaja diunggah yang bersangkutan di medsos pribadinya.

"Selamat malam Pak Ismail Hakim, Kepala Dinas PUPR Empat Lawang, Sumsel. Apakah tas tas dan sepatu keluarga Bapak ini nantinya akan diklaim sebagai barang KW juga?," tulis cuitan tersebut.

Kemewahan Ismail Hakim juga nampak saat berpose bersama keluarga di depan menara Eiffel Paris. Publik menyoroti tas yang dimiliki anak dan istrinya yang disinyalir seharga rumah subsidi.

"Hermes Mini Lindy harganya mahal juga ya? Belum yg Gucci Interlocking dan Gucci Marmont Handbag-nya," tulisnya.

"Total outfit keluarga ini bisa beli banyak rumah subsidi di daerah," tulis cuitan itu

Dari informasi, hidup mewah Ismail Hakim sudah berlangsung lama atau saat berdinas di Musi Rawas dan Bengkulu. Ismail Hakim diketahui menjabat Kadis PUPR Empat Lawang sejak dua tahun lalu atau pada saat pandemi Covid-19.

(mdk/ray)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
PNS Mendadak Tenar Usai Pamer Harta
PNS Mendadak Tenar Usai Pamer Harta

Kasus pegawai pajark Rafael Alun Trisambodo membongkar bagaimana kehidupan seorang PNS. Tak disangka, PNS yang digaji dengan uang rakyat hidup penuh kemewahan.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Fakta Lengkap Pejabat PDAM Pamer Emas hingga Mandi Uang di Media Sosial Berujung Dicopot
VIDEO: Fakta Lengkap Pejabat PDAM Pamer Emas hingga Mandi Uang di Media Sosial Berujung Dicopot

Sebuah rekaman video aksi kepala Cabang PDAM Tirta Mukti Kecamatan Cianjur, Imas Maesaroh viral di media sosial.

Baca Selengkapnya
Gaya Hedon Istri Polisi Probolinggo, Ingat Instruksi Kapolri Ini soal Larangan Pamer Kemewahan
Gaya Hedon Istri Polisi Probolinggo, Ingat Instruksi Kapolri Ini soal Larangan Pamer Kemewahan

Surat Telegram Kadivpropam Polri Nomor: ST/30/XI/HUM.3.4/2019/DIVIPROPAM tertanggal 15 November 2019.

Baca Selengkapnya
Murka Kapolri ke Anak Buah Hidup Hedon Doyan Pamer Harta
Murka Kapolri ke Anak Buah Hidup Hedon Doyan Pamer Harta

Tegasnya Kapolri larang anak buahnya pamer kekayaan

Baca Selengkapnya
Heboh Foto Mesra Plt Bupati Muara Enim dengan Wanita, Ini Penjelasan Demokrat
Heboh Foto Mesra Plt Bupati Muara Enim dengan Wanita, Ini Penjelasan Demokrat

Warganet dihebohkan dengan foto-foto Plt Bupati Muara Enim Ahmad Usmarwi Kaffah yang mesra dengan seorang wanita diduga bukan istrinya.

Baca Selengkapnya
Plt Bupati Muara Enim Tak Lagi Ngantor usai Foto Mesra dengan Wanita Viral, Ini Kata Protokoler
Plt Bupati Muara Enim Tak Lagi Ngantor usai Foto Mesra dengan Wanita Viral, Ini Kata Protokoler

Akun tersebut memposting foto-foto mesra Kaffah dengan wanita itu sejak sejak sepekan terakhir. Setelah viral, akun itu hilang.

Baca Selengkapnya
Usai Foto Mesra dengan Plt Bupati Muara Enim Viral, Wanita MR Mundur dari ASN Tanpa Minta Pesangon
Usai Foto Mesra dengan Plt Bupati Muara Enim Viral, Wanita MR Mundur dari ASN Tanpa Minta Pesangon

Pemkab Muara Enim menduga foto itu sengaja disebar akun fake untuk menjelekkan bupati.

Baca Selengkapnya
Dicibir Saat Pamer Sedekah 2 Miliar dan Rumah Baru, Ini Potret Gaya April Jasmine yang Terlihat Sangat Sosialita - Tajir dari Bisnis Rokok?
Dicibir Saat Pamer Sedekah 2 Miliar dan Rumah Baru, Ini Potret Gaya April Jasmine yang Terlihat Sangat Sosialita - Tajir dari Bisnis Rokok?

Ustaz Solmed dan April Jasmine banyak mendapat sorotan usai pamerkan rumah mewahnya. Gaya sang istri pun akhirnya turut ramai dibicarakan!

Baca Selengkapnya
Eks Kepala Bea Cukai Yogyakarta Eko Darmanto Disidang di PN Surabaya, Didakwa Gratifikasi dan TPPU Rp37,7 Miliar
Eks Kepala Bea Cukai Yogyakarta Eko Darmanto Disidang di PN Surabaya, Didakwa Gratifikasi dan TPPU Rp37,7 Miliar

Eko nantinya bakal disidangkan di Pengadilan Negeri (PN) Surabaya sebagaimana lokasi dan delik terjadi korupsinya.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Tiktokers Istri Polisi Probolinggo Ngamuk ke Siswi Magang, Ujung-ujungnya?
VIDEO: Tiktokers Istri Polisi Probolinggo Ngamuk ke Siswi Magang, Ujung-ujungnya?

Dalam video tersebut, Luluk tampak memaki anak sekolah, hingga terdiam. Video tersebut diunggah ke akun Tiktoknya @luluk.nuril

Baca Selengkapnya
Di Desa Juga Banyak Sultan, Momen Kades Hoho Alkaf Ngantor Pakai Mobil Robicon Jadi Sorotan
Di Desa Juga Banyak Sultan, Momen Kades Hoho Alkaf Ngantor Pakai Mobil Robicon Jadi Sorotan

Sebuah video memperlihatkan seorang kades di Banjarnegara yang kaya raya bahkan sampai punya mobil berjejer salah satunya adalah Rubicon.

Baca Selengkapnya