Panglima TNI: Kalau TNI-nya bencong, rakyatnya yang sedih kan
Merdeka.com - Presiden Joko Widodo menitipkan pesan khusus untuk Panglima TNI, Jenderal Gatot Nurmantyo yang resmi dilantik pada Juli lalu. Salah satu pesannya yakni mampu menjadikan Indonesia sebagai negara maritim.
Lalu bagaimana strategi TNI menghadapi poros maritim jelang HUT ke 70 TNI? Jenderal Gatot menjanjikan TNI akan terus melakukan meningkatkan pertahanan khususnya di udara dan laut.
"Saya pikir dalam masalah ini TNI milik rakyat. Kalau TNI-nya bencong, rakyatnya yang sedih kan. Kalau tentaranya kaya gitu apalagi rakyatnya. Jadi dalam kondisi seperti ini, TNI harus punya keunggulan di udara dan laut," katanya usai jumpa pers di Mabes TNI, Cilangkap, Jakarta Timur, Jakarta (4/10).
-
Bagaimana Panglima TNI memperkuat hubungan pertahanan? Di bawah kepemimpinan Jenderal TNI Agus Subiyanto, kedua angkatan bersenjata memperluas interaksi profesional dan hubungan antar masyarakat melalui kunjungan tingkat tinggi secara berkala, mengikuti kursus, pertukaran profesional, dan latihan bilateral dan multilateral.
-
Apa tugas dari Panglima TNI? Dengan mempertimbangkan banyak aspek dan kepentingan nasional.
-
Siapa yang menjadi Panglima TNI? Saat Indonesia merdeka, Surono dan kawan-kawannya bergabung dengan Barisan Keamanan Raktay (BKR) di Banyumas. Di sinilah Surono selalu mendampingi Soedirman yang kelak menjadi Panglima TNI.
-
Siapa yang diusulkan Jokowi jadi Panglima TNI? Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengusulkan Jenderal TNI Agus Subiyanto sebagai calon Panglima TNI.
-
Apa yang dipesan Jokowi ke TNI-Polri? 'TNI Polri harus berani masuk ke hal-hal yang berkaitan dengan teknologi. Pesawat tempur perlu, iya. Tank perlu, iya. Tapi hati-hati juga dengan drone.' kata Jokowi.
-
Siapa yang memimpin misi TNI? Mereka harus menyelundupkan senjata untuk membantu Bangsa Aljazair yang berjuang demi kemerdekaannya.
Keunggulan yang pertama, kata dia, mampu mendeteksi siapapun yang masuk ke wilayah darat, laut maupun udara Indonesia. "Setelah kita bisa mendeteksi, kita juga bisa memberikan peringatan kepada siapa pun juga yang melintas tentunya jika mereka tidak permisi," jelasnya.
Selain itu, tambah Gatot, TNI juga harus memiliki prajurit AU dan AL yang cepat. Bila para pelanggar itu tak mengindahkan teguran maka harus bersikap tegas.
"Kalau memang dia tidak mendengarkan, diikuti dan dipaksa turun di bandara atau merapat ke pelabuhan terdekat. Kita usir keluar lagi. Negara lain pasti melihat yang ingatkan siapa," bebernya.
"Kita punya rumah, ada satpam tapi kurus sakit-sakitan, ada orang masuk, yang masuk bilang siapa lu, gue tonjok juga jatuh. Harus kuat kan? Nah kekuatan TNI inilah yang harus. Kita harus mencari teknologi yang tertinggi dan battle proven. Jadi benar2 punya determine effect yang sesuai dengan kondisi poros maritim internasional ini. Namun kita bersyukur negara manapun yang masuk, kita ingatkan, mereka keluar. Apalagi ke depan, tidak ada yang gratis," pungkas dia.
(mdk/lia)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Calon Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto berjanji seluruh prajurit TNI tidak akan bertindak arogansi.
Baca SelengkapnyaAgus berjanji di bawak kepemimpinan sebagai Panglima TNI, tidak akan ada prajurit yang arogan dan menyakiti rakyat
Baca SelengkapnyaAgus mengungkapkan, saat ini prajurit TNI dibutuhkan di berbagai aspek
Baca SelengkapnyaUsai acara, Presiden Jokowi kepada awak media menyampaikan pesannya kepada TNI.
Baca SelengkapnyaPrabowo berpesan agar taruna dan tarun giat belajar agar kelak menjadi personel TNI yang dapat diandalkan.
Baca SelengkapnyaJokowi mengingatkan pembelian alutsista TNI harus dilakukan dengan bijak.
Baca SelengkapnyaRI 1 berpesan kepada TNI, dunia sedang tidak baik-baik saja imbas dari perubahan iklim.
Baca SelengkapnyaDi Bumi Blambangan, TNI punya banyak peran dalam meningkatkan kualitas hidup warga.
Baca SelengkapnyaAgus menilai dwifungsi ataupun multifungsi ABRI/TNI dilakukan demi kebaikan bangsa dan negara.
Baca SelengkapnyaJokowi meminta Agus berkolaborasi dengan Polri dan seluruh elemen masyarakat terkait penanganan Papua.
Baca SelengkapnyaJokowi meminta TNI memberikan pemahamam ke masyarakat bahwa beda pilihan politik dan menang kalah dalam Pemilu adalah hal yang wajar.
Baca SelengkapnyaMenurut Jokowi, TNI mampu menjadi institusi yang paling dipercaya rakyat Indonesia.
Baca Selengkapnya