Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Perbaikan Sisi Tol Cipularang Imbas Longsor, Contra Flow Dilakukan Jika Cuaca Buruk

Perbaikan Sisi Tol Cipularang Imbas Longsor, Contra Flow Dilakukan Jika Cuaca Buruk Kakorlantas Polri Irjen Istianto di Tol Cipularang. ©2020 Liputan6.com/Ditto Radityo

Merdeka.com - Kakorlantas Polri Irjen Istianto menyatakan siap memberlakukan rekayasa lalu lintas di titik longsor Jalan Tol Cipularang KM 118+600. Namun hal itu dilakukan hanya jika terjadi kondisi darurat seperti cuaca buruk yang dikhawatirkan mengganggu perbaikan jalan.

"Jadi ini sifatnya situasional apabila emergency saja, kalau normal belum diberlakukan," kata Irjen Istiono di lokasi, Tol Cipularang, Jawa Barat, Rabu (19/2).

Berikut tiga rekayasa alternatif jalur yang langsung dipaparkan Irjen Istiono di titik lokasi terdampak longsor:

Orang lain juga bertanya?

Alternatif Pertama:

1. Kendaraan kecil golongan I dan bus tetap menggunakan jalur Tol Purbaleunyi.

2. Kendaraan golongan II sampai golongan V akan dikeluarkan di gerbang tol Padalarang Timur. Kemudian diputar di Kota Baru Parahyangan dengan jalur Padalarang - Cikalong Wetan - GT Jatiluhur - Jakarta.

Alternatif Kedua:

1. Kendaraan kecil golongan I dan bus tetap menggunakan jalur Tol Purbaleunyi.

2. Kendaraan golongan II sampai golongan V yang tidak bisa melalui Tol Purbaleunyi dialihkan melalui Padalarang - Cipatat - Cianjur - Puncak - Ciawi menuju Jakarta

Alternatif Ketiga:

1. Seluruh golongan kendaraan tetap gunakan jalur Tol Purbaleunyi.

2. Kendaraan golongan I mengarah ke Jakarta masuk sodetan di KM 124 sampai dengan KM 115+800 untuk dilaksanakan contra flow menggunakan sebagian badan di lajur A jalur Jakarta menuju Bandung.

3. Kendaraan golongan II sampai golongan V tetap menggunakan lajur B (jalur Bandung menuju Jakarta) diarahkan di lajur 2 sampai dengan melewati lokasi longsor.

4. Kendaraan di lajur A akan menggunakan bahu jalan dan jalur lambat sampai dengan KM 124.

Reporter: Muhammad Radityo Priyasmono

(mdk/gil)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Pemudik Lewat Tol Bocimi Arah Sukabumi Dialihkan ke Gerbang Tol Cigombong
Pemudik Lewat Tol Bocimi Arah Sukabumi Dialihkan ke Gerbang Tol Cigombong

Ini dilakukan karena sedang dilakukan perbaikan pasca peristiwa longsor yang terjadi akibat curah hujan tinggi.

Baca Selengkapnya
Imbas Kecelakaan Maut di KM 58 Tol Japek, Penempatan Titik Contraflow akan Dievaluasi
Imbas Kecelakaan Maut di KM 58 Tol Japek, Penempatan Titik Contraflow akan Dievaluasi

Sigit mengakui, pada dasarnya rekayasa lalu lintas dan sistem contraflow memang tidak dapat terpisahkan. Apalagi pada musim mudik lebaran atau arus balik nanti.

Baca Selengkapnya
Waskita Toll Road Ungkap Dugaan Penyebab Longsor di Tol Bocimi
Waskita Toll Road Ungkap Dugaan Penyebab Longsor di Tol Bocimi

Lokasi longsor di KM 64-600 Tol Parungkuda, Kecamatan Ciambar, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat.

Baca Selengkapnya
Kecelakaan di KM 58 Terjadi saat Contraflow, Menhub Nilai Skema itu Masih Dibutuhkan di Arus Mudik dan Balik
Kecelakaan di KM 58 Terjadi saat Contraflow, Menhub Nilai Skema itu Masih Dibutuhkan di Arus Mudik dan Balik

Kecelakaan di KM 58 Terjadi saat Contraflow, Menhub Nilai Skema itu Masih Dibutuhkan Arus Mudik dan Balik

Baca Selengkapnya
Arus Balik Masih Sepi, One Way dari Tol Kalikangkung hingga Cipali Siang Ini Ditunda
Arus Balik Masih Sepi, One Way dari Tol Kalikangkung hingga Cipali Siang Ini Ditunda

Untuk one way dari KM 414 ke KM 72 sesuai jadwal jam 14.00 WIB sementara tidak laksanakan

Baca Selengkapnya
Tol Bocimi Longsor, BPJT Sebut Perbaikan Jalan Butuh Waktu 3 Bulan
Tol Bocimi Longsor, BPJT Sebut Perbaikan Jalan Butuh Waktu 3 Bulan

Memperbaiki jalan tol bocimi yang longsor membutuhkan waktu berbulan-bulan

Baca Selengkapnya
Mulai 5 April, Tol Trans Jawa Terapkan Contraflow hingga One Way Saat Mudik Lebaran 2024
Mulai 5 April, Tol Trans Jawa Terapkan Contraflow hingga One Way Saat Mudik Lebaran 2024

Ada dua pola rekayasa lalu lintas yang diberlakukan yakni sistem contraflow, one way, dan pembatasan operasional angkutan barang sumbu tiga

Baca Selengkapnya
Menteri PUPR: Longsor di Tol Bocimi Akibat Curah Hujan yang Tinggi
Menteri PUPR: Longsor di Tol Bocimi Akibat Curah Hujan yang Tinggi

Guna menghindari kepadatan lalu lintas, TJT mengimbau para pengguna jalan untuk menghindari waktu puncak arus mudik serta tetap berhati-hati dalam berkendara.

Baca Selengkapnya
Tol Bocimi Longsor, Menhub Budi: Karena Faktor Alam, Bukan Kesalahan Pengelola
Tol Bocimi Longsor, Menhub Budi: Karena Faktor Alam, Bukan Kesalahan Pengelola

"Karena itu alam bukan karena kesalahan pengelola," kata Menhub Budi

Baca Selengkapnya
Ternyata, Ini Penyebab Longsor di Tol Bocimi
Ternyata, Ini Penyebab Longsor di Tol Bocimi

Budi menuturkan, untuk penggunaan jalur arus mudik saat Lebaran, masyarakat bisa menggunakan jalan arteri yang ada ataupun kereta api.

Baca Selengkapnya
Hari Ini, One Way Arus Balik GT Kalikangkung-Cipali Selesai Diberlakukan
Hari Ini, One Way Arus Balik GT Kalikangkung-Cipali Selesai Diberlakukan

Memasuki H+6 Lebaran, one way arus balik resmi dihentikan

Baca Selengkapnya
INFOGRAFIS: Rekayasa Lalu Lintas Arus Balik Lebaran 2024
INFOGRAFIS: Rekayasa Lalu Lintas Arus Balik Lebaran 2024

Salah satunya, dengan memberlakukan rekayasa lalu lintas di sejumlah titik padat pemudik

Baca Selengkapnya