VIDEO: Kenapa Meutya Hafid Lantik Buzzer Rudi Valinka 'Kurawa' Jadi Stafsus Menteri?
Menteri Komunikasi dan Digital (Menkomdigi) Meutya Hafid menjawab kabar Rudi Valinka dilantik menjadi staf khusus (stafsus) kementeriannya
Menteri Komunikasi dan Digital (Menkomdigi) Meutya Hafid menjawab kabar Rudi Valinka yang dikenal di media sosial X (Twitter) sebagai pemilik akun @Kurawa dilantik menjadi staf khusus (stafsus) kementeriannya. Penyebabnya Rudi Valinka dikenal sebagai buzzer di media sosial.
Meutya mengatakan bahwa stafsus yang dilantik Rudi Sutanto berdasarkan curiculum vitae (CV) yang diterimanya. Meutya menambahkan Rudi merupakan strategi komunikasi yang dapat mewarnai kementeriannya.
“Dari CV yang kami terima beliau memang juga adalah strategi komunikasi dan jadi juga mewarnai di kementerian ini, karena secara kementerian juga ini gak cuma digital tapi juga di bidang komunikasi," ujar Meutya.