Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Wakasek SMPN 2 Pangatikan Garut Meninggal Saat Isi E-Raport di Sekolah

Wakasek SMPN 2 Pangatikan Garut Meninggal Saat Isi E-Raport di Sekolah Wakasek di Garut Meninggal di Sekolah Saat Isi E-Raport. ©2019 Merdeka.com/Mochammad Iqbal

Merdeka.com - Yusuf (58), seorang Wakil Kepala SMPN 2 Pangatikan, Kabupaten Garut, Senin (16/12), meninggal dunia di lingkungan sekolah saat tengah mengisi E-Raport. Meninggalnya Yusuf sempat membuat kaget Kepala SMPN 2 Pangatikan dan para guru juga siswa yang ada di sekolah.

Kepala SMPN 2 Pangatikan, Juhanda mengatakan, Yusuf sempat mengeluh pusing saat tengah mengisi E-Raport sebelum meninggal. Yusuf kemudian dibawa istirahat ke ruangannya.

Yusuf, kata Juhadan, diketahui meninggal dunia sekitar pukul 09.00 WIB. "Sebelum meninggal almarhum ini sempat membuka kegiatan pengisian E-Raport karena beliau ini juga operator di sekolah," kata Juhanda saat dihubungi.

Juhanda menyebut Yusuf mengeluh pusing dan dibawa ke ruang Kepala Sekolah dan pingsan sebelum meninggal. Saat diperiksa awal, Yusuf diduga telah meninggal dunia setelah kemudian dipastikan petugas kesehatan dari Puskesmas.

"Almarhum ini adalah pendidik yang merintis pendidikan SMPN 2 Pangatikan. Statusnya sudah PNS dan masa kerjanya tinggal dua tahun lagi," katanya.

Sudah Lama Sakit

Sepengetahuan Juanda, Yusuf selama ini diketahui sering sakit-sakitan. Kondisi tersebut masih berlangsung sampai hari ini.

"Kemarin malam sempat mengontak meminta maaf belum menjenguk istri saya yang dirawat karena beliau sudah tiga hari sakit," ucapnya.

Sakit yang dialami Yusuf, disebut Juhanda adalah di bagian dada akibat asam lambungnya naik ke dada hingga membuatnya panas dan sakit. Puncaknya, tadi pagi. Ia mengetahui Yusuf meninggal saat baru sampai ke sekolah karena telat masuk setelah harus ke rumah sakit menengok istrinya yang dirawat dilanjut mengurus KIP siswa.

"Saat sampai di sekolah, saya melihat pak Yusuf tengah diperiksa oleh mantri dari Puskesmas pembantu," ungkapnya.

Juhanda menjelaskan bahwa pengisian E-Raport di sekolahnya baru dilakukan tahun ini. Dan sebagai operator, Yusuf diketahui sudah mendapat bantuan pengisian operator SMPN 1 Pangatikan.

(mdk/gil)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Pelajar SMP 132 Jakarta Tewas di Sekolah, Diduga Bunuh Diri
Pelajar SMP 132 Jakarta Tewas di Sekolah, Diduga Bunuh Diri

Belum diketahui penyebab pelajar tersebut nekat mengakhiri hidupnya.

Baca Selengkapnya
Pingsan saat Penghitungan Suara, Petugas KPPS di Kabupaten Tangerang Meninggal
Pingsan saat Penghitungan Suara, Petugas KPPS di Kabupaten Tangerang Meninggal

Seorang petugas KPPS di Kabupaten Tangerang, Banten meninggal dunia setelah pingsan saat penghitungan suara di TPS, Rabu (14/2) malam.

Baca Selengkapnya
Ketua KPPS di Jakut Meninggal Dunia Usai Hitung Surat Suara
Ketua KPPS di Jakut Meninggal Dunia Usai Hitung Surat Suara

Ketua KPPS di Jakut itu meninggal dunia setelah mengeluh sakit saat bertugas.

Baca Selengkapnya
Diduga Kesal karena Nilai Jelek, Ini Fakta Siswa Bacok Guru saat Sedang Awasi Ujian
Diduga Kesal karena Nilai Jelek, Ini Fakta Siswa Bacok Guru saat Sedang Awasi Ujian

Sang guru sempat dikabarkan meninggal dunia, namun kabar itu hoax.

Baca Selengkapnya
Fakta-Fakta Tragedi Pelajar Nias Selatan Dianiaya Kepsek Hingga Saraf di Kening Tak Berfungsi & Tewas
Fakta-Fakta Tragedi Pelajar Nias Selatan Dianiaya Kepsek Hingga Saraf di Kening Tak Berfungsi & Tewas

YN sempat mendapatkan perawatan di rumah sakit usai merasakan nyeri hebat di kepala setelah penganiayaan itu dan akhirnya tewas.

Baca Selengkapnya
Tragis! Pelajar di Nias Selatan Tewas Usai Dianiaya Kepala Sekolah, Saraf di Kening Sampai Tak Berfungsi
Tragis! Pelajar di Nias Selatan Tewas Usai Dianiaya Kepala Sekolah, Saraf di Kening Sampai Tak Berfungsi

Ketujuh pelajar itu dibariskan kepala sekolah lantaran mereka membuat masalah saat magang di kantor camat.

Baca Selengkapnya
Kelelahan hingga Pingsan dan Dilarikan ke Rumah Sakit, Anggota KPPS di Garut Meninggal
Kelelahan hingga Pingsan dan Dilarikan ke Rumah Sakit, Anggota KPPS di Garut Meninggal

Seorang lagi anggota Kelompok Petugas Pemungutan Suara (KPPS) meninggal dunia, Sabtu (17/2).

Baca Selengkapnya
Guru SMAN 1 Pangkep Tewas Diduga Tersambar Petir
Guru SMAN 1 Pangkep Tewas Diduga Tersambar Petir

Jasad Arsyad pertama kali ditemukan dalam kondisi tertelungkup.

Baca Selengkapnya
Penjelasan Pondok Pesantren Raudhatul Mujawwidin soal Kematian Santrinya
Penjelasan Pondok Pesantren Raudhatul Mujawwidin soal Kematian Santrinya

Pihak Pondok Pesantren Raudhatul Mujawwidin akhirnya angkat bicara mengenai kasus kematian santrinya, Airul Harahap.

Baca Selengkapnya
Penjelasan Disdik Jatim soal Siswa SMAN Taruna Angkasa Tewas Diduga Karena Kekerasan
Penjelasan Disdik Jatim soal Siswa SMAN Taruna Angkasa Tewas Diduga Karena Kekerasan

Siswa SMAN 3 Taruna Angkasa Madiun itu disebut-sebut tewas usai menerima kekerasan

Baca Selengkapnya
Alami Henti Jantung, Mantan Wali Kota Batu Eddy Rumpoko Meninggal Dunia
Alami Henti Jantung, Mantan Wali Kota Batu Eddy Rumpoko Meninggal Dunia

Eddy sebelumnya terjert kasus dugaan suap pengadaan barang dan jasa Pemkot Batu.

Baca Selengkapnya
Dua Anggota KPPS Klaten Meninggal Dunia Usai Bertugas
Dua Anggota KPPS Klaten Meninggal Dunia Usai Bertugas

Dua orang anggota Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) Kabupaten Klaten, Jawa Tengah meninggal dunia.

Baca Selengkapnya