Yenny Wahid Khawatir KDRT Lesti Kejora dan Rizky Billar Kembali Terulang
Merdeka.com - Ketua Organizing Committee (OC) NU, Yenny Wahid menanggapi perihal kasus Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT) yang menimpa penyanyi dangdut Lesti Kejora yang dilakukan suaminya Rizky Billar. Menurutnya, NU Women siap memberikan terapi untuk Lesti dan khususnya kepada Rizky.
"Jadi, NU Women menawarkan untuk memberikan terapi untuk Billar," katanya saat meresmikan gerakan para wanita NU dalam kegiatan NU Women Festival bertemakan 'Perempuan NU, Berdaya dan Berkarya, di Ballroom Utama, Graha Pertamina, Jl. Medan Merdeka Timur Jakarta Pusat, Sabtu (15/10).
Dia menjelaskan, kalau kekerasan ini dibiarkan sangat berbahaya dalam rumah tangga mereka. Meskipun Lesti telah mencabut laporan polisi terhadap Rizky dan membuat perjanjian antara keduanya.
-
Bagaimana Lesty Kejora dan Rizky Billar menikah? Namun mereka tak mengumumkan soal pernikahan siri yang sudah mereka lakukan sebelum akhirnya menggelar pesta mewah.
-
Kenapa Yenny jual rumahnya? 5 Keputusan Yenny untuk menjual rumah pribadinya tidak diambil tanpa alasan yang jelas. Dari informasi yang disampaikannya melalui story Instagram, Yenny menjual properti tersebut karena keinginan untuk pindah ke rumah yang lebih dekat dengan sekolah anak-anaknya.
-
Apa yang jadi sorotan dari rumah Lesti? Rumah Lesti sempat jadi sorotan
-
Apa yang sering dilakukan Lesti Kejora dan Rizky Billar dengan anak mereka? Lesti dan Rizky Billar sering mengajak buah hati mereka untuk ikut dalam sejumlah kegiatan padat yang mereka lakukan.
-
Kenapa Lesti dan Rizky Billar membangun villa? Ternyata, mereka sedang membangun impian mereka untuk memiliki hunian masa depan.
-
Dimana rumah Yenny berada? 2 Saati ini, Yenny sekali lagi menarik perhatian karena mengumumkan penjualan rumah pribadinya. Properti yang terletak di kawasan Umalas - Bali itu ditawarkan dengan harga sebesar Rp5,7 miliar.
“Bahayanya bukan hanya ke Lestinya saja, dan itu akan terjadi berulang-ulang (KDRT). Semua orang menyalahkan Lesti. Udah kayak gitu, balik lagi. Nah, ini menjadi lingkaran setan. Tapi karena disalahkan, makin bingung lagi. Makin terasing lagi. Makin balik lagi. Makin tidak bisa mengeluarkan dirinya dari lingkaran itu tadi," ujarnya.
Oleh sebab itu, kata putri Abdurahman Wahid alias Gus Dur, kedua belah pihak harus menjalankan terapi terlebih dahulu agar kasus serupa tak terulang kembali.
"Putus dulu, dan Billar nya harus menjalani karantina. (NU Women) Menawarkan terapi untuk Billar, agar bisa mengatasi persoalan kemarahan dalam dirinya, bisa mengekspresikan dirinya tanpa menggunakan kekerasan dan mau mengerti hak-hak istri dan anaknya untuk bisa dilindungi, mendapatkan rasa aman," pungkasnya.
Sebelumnya, Nahdlatul Ulama (NU) meresmikan gerakan para wanita NU dalam kegiatan NU Women Festival bertemakan 'Perempuan NU, Berdaya dan Berkarya. Ketua Organizing Committee (OC) NU Yenny Wahid mengatakan, pembentukan NU Women merupakan langkah progresif NU dalam menyikapi isu-isu perempuan.
"Kerja nyatanya adalah mengatasi masalah yang berkaitan dengan perlindungan perempuan dan anak. Saat ini KDRT, pelecehan seksual masih menjadi masalah nyata masyarakat," kata Yenny di Ballroom Utama, Graha Pertamina, Jl. Medan Merdeka Timur Jakarta Pusat, Sabtu (15/10).
(mdk/fik)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
YA mencabut laporan kasus dugaan KDRT pada 11 Januari 2024 kemarin.
Baca SelengkapnyaKekerasan fisik yang diduga dilakukan oleh suami korban berinisial AF itu terjadi di rumahnya di Jalan Raya Wibawamukti, Kecamatan Jatiasih, Kota Bekasi.
Baca SelengkapnyaKabar bahagia datang dari Lesti Kejora yang dikabarkan sedang mengandung buah hati.
Baca SelengkapnyaBelum lama ini, Lesti Kejora dan Rizky Billar baru saja merayakan anniversary mereka yang ke-3. Begini perjalanan cinta keduanya.
Baca SelengkapnyaJeje dan Syahnaz akhirnya buka sura terkait kabar yang ramai belakangan ini. Jeje dan Syahnaz buka suara terkait isu perselingkuhan.
Baca SelengkapnyaPegawai BNN di Bekasi KDRT istri hingga mengancamnya pakai pisau.
Baca SelengkapnyaJeje Govinda memaafkan Syahnaz dan memilih untuk meneruskan rumah tangganya. Jeje mengaku ikhlas.
Baca SelengkapnyaAmy Qanita akhirnya buka suara. Kata dia, ini merupakan cobaan rumah tangga Syahnaz. Ke depan ia berharap Syahnaz menjadi pribadi yang lebih baik lagi.
Baca SelengkapnyaMeylisa enggan berdamai dan memutuskan tetap membawa perkara ini ke jalur hukum. Bahkan dia mengajukan gugatan cerai.
Baca SelengkapnyaPelaku juga sempat ingin memukul menggunakan kipas angin berukuran besar, namun berhasil dicegah korban.
Baca SelengkapnyaSuami dr Qory Ulfiyah, Willy Sulistyo ditangkap karena disangka melakukan kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) terhadap istrinya.
Baca SelengkapnyaYKL terpaksa melaporkan kekasihnya bernama Aris ke polisi karena mengalami memar pada mata sebelah kiri dan lengan kanan.
Baca Selengkapnya