Cak Imin ajak pendukung dan pengkritik pemerintah santun di medsos
Merdeka.com - Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar ikut berkomentar terkait membanjirnya ujaran kebencian, berita bohong dan fitnah serta provokasi yang bertebaran di media sosial. Kondisi ini berimbas pada memanasnya situasi politik dalam negeri. Dia meminta semua pihak, lebih bijak dalam menggunakan media sosial.
"Saya imbau kepada semua pengguna sosmed lebih baik gunakan kesabaran," ungkap pria yang akrab disapa Cak Imin usai menerima kunjungan Duta Besar Rusia untuk Indonesia di kantor DPP PKB, Jakarta Pusat, Rabu (7/6).
Memanasnya situasi nasional tidak lepas dari perseteruan antara pendukung maupun pengkritik atau oposisi pemerintah di media sosial. Perseteruan di linimassa itu berujung pada konflik di masyarakat.
-
Apa pesan Cak Imin untuk pendukungnya? 'Singkat kata perjalanan kami berdua, mohon doanya, mohon restunya, mohon dukungannya. Ini semua tidak mudah, ibarat kata orang Jatim, iwak teri (ikan teri) dicampur kemangi, masio (meskipun) lawan ngeri tak (saya) imbangi. loh-loh-loh-loh, nggak bahaya tah?' ujarnya.
-
Siapa yang dikritik oleh Cak Imin? 'Jadi nanti dilarang kampanye di masjid, tapi di depan masjid boleh. Di dalam masjid nggak boleh kampanye kata Bawaslu, tapi kalau ada ucapan waladdollin jawabnya?' tanya Cak Imin di hadapan simpatisan PKB dan santri Pondok Pesantren Mamba'ul Ma'arif Denanyar, Jombang, Jawa Timur, Jumat (29/9/2023).
-
Apa protes Cak Imin tentang debat capres? Cak Imin memprotes soal dua panelis debat capres yang berasal dari Universitas Pertahanan.
-
Kenapa Cak Imin protes panelis debat? Cak Imin berujar, dia khawatir panelis tak bisa menunjukkan kredibilitasnya karena Universitas Pertahanan berada di bawah naungan Prabowo.'Ya terus terang saya protes, karena itu mengganggu objektivitas, karena apa pun Unhan di bawah Pak Prabowo, Menhan, karena itu saya protes syukur-syukur bisa diganti,' kata Cak Imin saat ditemui di Kabupaten Garut, Jawa Barat, Kamis (4/1).
-
Bagaimana Cak Imin merespon? Cak Imin menegaskan, PKB saat ini pada posisi menunggu arahan dari Prabowo sebagai presiden terpilih perihal kursi menteri. 'Saya ini belum sama sekali terlibat. PKB pada posisi sama sekali tidak dilibatkan dan kita pada posisi menunggu saja,' ujar dia.
-
Apa yang diminta Cak Imin ke warga? 'Ya kita justru yang harus waspada semuanya, harus hati-hati jangan sampai ada manipulasi suara. Kita rakyat jangan pulang setelah nyoblos, kita tungguin sampai perhitungan suara,' kata Cak Imin di JIExpo, Kemayoran, Jakarta Pusat, Senin (29/1/2024).
"Memang harus dihentikan itu yang dapat memanaskan situasi politik nasional. Kepada para pendukung pemerintah harus tetap sabar. Pendukung Pemerintah juga jangan membalas dengan cara yang keras. Kalau yang pengkritik cobalah lebih santun," pintanya.
Cak Imin menyambut baik keluarnya fatwa Majelis Ulama Indonesia (MUI) tentang pedoman bermuamalah di media sosial. Namun, sesungguhnya fatwa MUI bersifat normatif. Untuk penindakan pelanggaran hukum yang muncul di media sosial tetap menggunakan pendekatan perundang-undangan. "Harus ada ukuran dan standar dan ukuran dari undang-undang," ucapnya. (mdk/noe)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Cak Imin: Rakyat Protes karena Presiden Tidak Netral
Baca SelengkapnyaCak Imin menyebut banyak rakyat protes dan mendesak Presiden Jokowi harus tetap netral di Pilpres.
Baca SelengkapnyaCak Imin menjamin hak-hak bagi profesi jurnalis dan perlindungan hukum.
Baca SelengkapnyaSuara rakyat yang dipercayakan kepada AMIN harus dikawal hingga akhir.
Baca SelengkapnyaAnak muda alergi politik ada andil para politisi dan pemerintah.
Baca SelengkapnyaAnies mengingatkan kepada pendukung untuk terus bekerja merangkul dan menguatkan masyarakat agar tidak mudah tergiur dengan iming-iming jangka pendek.
Baca SelengkapnyaSejumlah Organisasi Kemasyarakatan Pemuda (OKP) Lintas Iman mengingatkan para elite politik agar memberi narasi menyejukkan jelang pembacaan putusan MK.
Baca SelengkapnyaCak Imin mengatakan ucapan Indonesia dalam ancaman bahaya bila pasangan AMIN kalah seharusnya hanya di forum internal PKB.
Baca SelengkapnyaPara calon wakil presiden (cawapres) mengunggah cuitan di X usai debat Cawapres
Baca SelengkapnyaCak Imin dan Anies tidak ingin orang-orang tidak punya etika memimpin Indonesia.
Baca SelengkapnyaCak Imin menyapa pendukung sebelum pengundian nomor urut Capres-Cawapres.
Baca SelengkapnyaCak Imin bakal mengevaluasi Undang-Undang Informasi dan Transaksi Elektronik (UU ITE).
Baca Selengkapnya