Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Surya Paloh Kesal NasDem Dianggap Oposisi, PDIP: Kan Menterinya Masih Diajak Rapat

Surya Paloh Kesal NasDem Dianggap Oposisi, PDIP: Kan Menterinya Masih Diajak Rapat Surya Paloh konpers terkait kasus korupsi Jhonny G Plate. ©Liputan6.com/Angga Yuniar

Merdeka.com - Politikus PDIP, Masinton Pasaribu menilai saat ini pemerintah Presiden Joko Widodo (Jokowi) tak pernah memperlakukan Partai NasDem sebagai oposisi. Sebab, hingga saat ini Presiden Jokowi tidak pernah mereshuffle menteri dari Partai NasDem.

"Pemerintah enggak pernah memperlakukan NasDem sebagai oposisi kan masih bersama-sama di pemerintahan iya kan?" kata Masinton, saat ditemui di kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa (27/6).

Dia menyebut menteri-menteri NasDem pun masih diundang dalam rapat Kabinet Indonesia Maju. Sehingga, sudah dipastikan partai di bawah kepemimpinan Surya Paloh masih bagian dari koalisi pemerintahan Jokowi-Ma'ruf Amin.

"Jadi ya masih bagian dari pemerintah, ya pemerintah merasa NasDem ya masih bagian dari pemerintahan saat ini," ucap Masinton.

"Ya kalau masih di pemerintahan kan berarti masih pemerintah Iya kan? Beda halnya kalau Nasdem sudah menarik diri dari pemerintahan," sambungnya.

Namun, anggota Komisi XI DPR RI ini tak menampik jika urusan Pilpres 2024 berbeda sikap politik dengan Partai NasDem.

"Ya mungkin kalau urusan capres kan urusan partai politik di luar pemerintahan itu mah," ungkap Masinton.

Sebelumnya, Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh mengaku pihaknya diperlukan seperti oposisi dalam Pemerintahan Presiden Jokowi.

Padahal, Paloh menyebut NasDem dalam salah satu partai pendukung Jokowi dalam Pilpres 2019.

"Kita partai yang mengusung pemerintahan. Jadi kenapa partai pemerintah diperlakukan seperti partai oposisi?" kata Paloh dalam Rapat Pemenangan Pemilu 2024 di DPW NasDem Bali, Senin (26/6). (mdk/ded)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
VIDEO: Petuah Surya Paloh untuk PKS, Koalisi Atau Oposisi di Era Prabowo-Gibran?
VIDEO: Petuah Surya Paloh untuk PKS, Koalisi Atau Oposisi di Era Prabowo-Gibran?

Surya Paloh mengaku memiliki sejumlah kesamaan dengan Partai Keadilan Sejahtera (PKS)

Baca Selengkapnya
Respons Surya Paloh Usai Demokrat Bongkar Duet Anies-Cak Imin: Saya Tidak Bergembira
Respons Surya Paloh Usai Demokrat Bongkar Duet Anies-Cak Imin: Saya Tidak Bergembira

Demokrat menyebut duet Anies-Cak Imin diputuskan sepihak oleh Surya Paloh

Baca Selengkapnya
NasDem Batal Usung Anies di Pilkada Jakarta 2024, Hasto Duga Surya Paloh Dapat Tekanan
NasDem Batal Usung Anies di Pilkada Jakarta 2024, Hasto Duga Surya Paloh Dapat Tekanan

Hasto menilai keputusan NasDem mencabut dukungan terhadap Anies Baswedan di luar kebiasaan Surya Paloh.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Partai Nasdem Putuskan Tak Masuk Kabinet Prabowo-Gibran Tetap Dukung Pemerintah
VIDEO: Partai Nasdem Putuskan Tak Masuk Kabinet Prabowo-Gibran Tetap Dukung Pemerintah

Partai NasDem memastikan tidak akan masuk dalam kabinet Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Tegas Surya Paloh Pascaputusan MK Sebut Hak Angket Tidak 'Up To Date' Bagi NasDem
VIDEO: Tegas Surya Paloh Pascaputusan MK Sebut Hak Angket Tidak 'Up To Date' Bagi NasDem

Ketua Umum NasDem Surya Paloh buka suara menanggapi putusan Mahkamah Konstitusi yang menolak gugatan Pilpres dari kubu Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar

Baca Selengkapnya
VIDEO: Emosi Surya Paloh ke Kader Korupsi, Penyusup dan Pembubaran Nasdem
VIDEO: Emosi Surya Paloh ke Kader Korupsi, Penyusup dan Pembubaran Nasdem

Surya Paloh meminta Syahrul untuk mundur dari menteri pertanian

Baca Selengkapnya
Dukung Prabowo-Gibran, Surya Paloh Jujur Tak Mau Oposisi: Kami Ingin Bangsa Ini Maju
Dukung Prabowo-Gibran, Surya Paloh Jujur Tak Mau Oposisi: Kami Ingin Bangsa Ini Maju

Dia juga tetap menjaga daya kritis meski mendukung pemerintahan Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya
Menghadap Jokowi di Istana, Surya Paloh Mengaku Bicara Politik
Menghadap Jokowi di Istana, Surya Paloh Mengaku Bicara Politik

Surya Paloh mengungkapkan isi pertemuanya dengan Jokowi di Istana Negara, Jakarta, Kamis (31/8).

Baca Selengkapnya
Surya Paloh Komentari Wacana AMIN dan Ganjar-Mahfud Bergabung pada Putaran 2 Pilpres: Pasti Tambah Seru
Surya Paloh Komentari Wacana AMIN dan Ganjar-Mahfud Bergabung pada Putaran 2 Pilpres: Pasti Tambah Seru

Surya Paloh mengomentari wacana penggabungan kubu pasangan nomor urut 1 dan 3 jika salah satu di antara mereka lolos ke putaran kedua Pilpres 2024.

Baca Selengkapnya
Surya Paloh Bicara Soal Pengkhianat dan Enggan Temui Demokrat: Komunikasi Kalau Enggak di Dunia di Akhirat
Surya Paloh Bicara Soal Pengkhianat dan Enggan Temui Demokrat: Komunikasi Kalau Enggak di Dunia di Akhirat

Demokrat membongkar duet Capres Cawapres Anies-Cak Imin

Baca Selengkapnya
NasDem Tak Incar Kursi Menteri Kabinet Prabowo: Kita Bukan Berjuang Sejak Awal di Pilpres
NasDem Tak Incar Kursi Menteri Kabinet Prabowo: Kita Bukan Berjuang Sejak Awal di Pilpres

Surya Paloh memahami penyusunan komposisi kebijakan menjadi hak prerogratif Prabowo Subianto.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Paloh Ungkap Peluang jadi Oposisi, Anies Geleng-Geleng dan Tertawa
VIDEO: Paloh Ungkap Peluang jadi Oposisi, Anies Geleng-Geleng dan Tertawa

Menurut Paloh, dirinya yakin koalisi akan tetap konsisten di jalur perubahan.

Baca Selengkapnya