Makan bermanfaat dan sehat? contoh cara makan Nabi Muhammad
Merdeka.com - Sepanjang hidupnya Rasulullah SAW sudah banyak menyontohkan berperilaku dalam kehidupan sehari-hari, mulai dari budi pekerti hingga hal-hal remeh seperti adab makan. Siapapun yang mengikuti adab nabi berarti telah menjalankan sunah dan diyakini bermanfaat bagi kesehatan.
Nabi Muhammad makan selalu dalam posisi duduk lurus dan berhenti saat sudah kenyang. Hadis Riwayat Abu Dawud Rasulullah bersabda kepada para sahabatnya, "Jika kalian makan sebut lah nama Allah Yang Maha Tinggi. Jika lupa di permulaan, baca lah Bismillah awwalah akhirah atau dengan nama Allah di awal dan di akhir,".
Nabi juga tidak pernah meniup makanannya jika panas, apalagi mencelanya. Jika beliau suka , beliau makan. Jika tidak, beliau tinggalkan.
-
Kapan harus membersihkan tangan sebelum wudhu? 'Apabila salah seorang dari kalian bangun tidur maka cucilah tangannya sebelum memasukkan tangan ke tempat air wudunya. Sesungguhnya dia tidak mengetahui di mana tangannya bermalam.' (HR. Muslim: 269)
-
Bagaimana Islam anjurkan menjaga kebersihan tubuh? Islam menganjurkan umatnya untuk menjaga kebersihan tubuh melalui wudhu, mandi, serta menjaga kebersihan pakaian dan tempat tinggal. Ketika hal ini diabaikan, kotoran dan bakteri dapat menumpuk di permukaan kulit, yang pada akhirnya memicu infeksi dan penyakit seperti bisul.
-
Apa makna kebersihan dalam Islam? 'Kesucian itu adalah setengah dari iman.' (HR Muslim)
-
Kenapa mencuci tangan penting untuk mencegah Foodborne Illness? Komunitas kesehatan masyarakat telah menetapkan bahwa mencuci tangan secara teratur sebelum dan sesudah makan adalah salah satu pertahanan paling efektif melawan penyebaran foodborne illness atau penyakit bawaan makanan.
-
Kenapa keramas penting sebelum puasa? Keramas saat hendak puasa sangat dianjurkan. Dengan begitu, bisa merasa tenang dalam menjalankan ibadah seperti salat, zikir, berdoa, dan lain sebagainya.
-
Bagaimana cara menjaga kebersihan badan menurut hadist? 'Kalau saja tidak memberatkan umatku atau tidak memberatkan manusia, aku pasti memerintahkan mereka untuk bersiwak bersamaan dengan setiap kali salat.' (HR. Al- Bukhari: 887 dan Muslim: 452)
Nabi Muhammad juga menganjurkan agar cuci tangan sebelum dan sesudah makan dan memakai tiga jari, "Mencuci tangan sebelum makan adalah berkah dan setelah makan menghilangkan penyakit,"ujar beliau.
Bahkan selain cuci tangan, Rasulullah juga berwudu dan banyak memuji nama Allah saat sesudah makan. Ibn Majah dan Al Baihaqi seperti dikutip buku Bilik-Bilik Cinta Muhammad, kata Anas aku mendengar Rasulullah bersabda,"Siapa yang ingin rumahnya dilimpahi kebaikan oleh Allah berwudu lah saat makanan dihidangkan dan saat dikemasi,". (mdk/rep)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Doa makan adalah ungkapan rasa syukur kepada Allah yang mencerminkan kesadaran umat Muslim akan nikmat makanan yang diberikan oleh-Nya.
Baca SelengkapnyaBerusaha makan makanan yang diperoleh dengan baik dan halal sesuai dengan tuntunan syariat merupakan salah satu cara untuk memperoleh berkah Allah.
Baca SelengkapnyaDoa makan bisa meningkatkan rasa syukur kita. Kita dapat mengingatkan diri sendiri akan apa yang telah Allah berikan.
Baca SelengkapnyaDoa sebelum makan memiliki kedudukan yang sangat penting dalam ajaran Islam, mencerminkan nilai-nilai spiritual, rasa syukur, dan kesadaran akan karunia Allah.
Baca SelengkapnyaUmat muslim dianjurkan untuk selalu berdoa setiap hendak atau selesai melakukan aktivitas. Salah satunya ketika selsai menyantap makanan dan minuman.
Baca SelengkapnyaAktivitas makan bisa kita jadikan sebagai kesempatan untuk meningkatkan iman dan rasa syukur melalui doa makan.
Baca SelengkapnyaBerdoa sudah menjadi kebiasaan yang dilakukan oleh setiap umat beragama.
Baca SelengkapnyaSebelum menyantap hidangan makanan, umat muslim dianjurkan untuk membaca doa makan islam terlebih dahulu.
Baca SelengkapnyaDoa setelah makan dan minum merupakan ungkapan rasa syukur kepada Allah atas nikmat makanan yang diberikan.
Baca SelengkapnyaBagaimana jika lupa membaca doa sebelum makan dan bagaimana bacaan doa pengganti yang bisa diamalkan. Simak ulasannya berikut ini.
Baca SelengkapnyaKebersihan adalah sebagian dari iman merupakan kutipan hadis yang banyak tertulis di berbagai tempat.
Baca SelengkapnyaMaksimalkan ibadah di bulan Ramadan dengan memastikan tubuh terbebas dari segala jenis najis.
Baca Selengkapnya