Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Rayakan Hari Air Sedunia, yuk biasakan sikat gigi hanya dengan segelas air

Rayakan Hari Air Sedunia, yuk biasakan sikat gigi hanya dengan segelas air

Merdeka.com - Hari Air Sedunia ditetapkan pada tanggal 22 Maret. Uniknya, di tahun ini tema yang diusung adalah 'Nature for Water' yakni sebuah eksplorasi untuk mengedepankan solusi berbasis alam demi menghadapi segala tantangan di abad ke-21 ini.

Menurut riset, ada 2,1 miliar orang yang hidup tanpa memperhatikan keamanan air yang dikonsumsi di rumah. Tentu saja ini akan mempengaruhi kesehatan, pendidikan, maupun sumber penghasilan mereka. Ekosistem yang rusak diyakini akan membawa dampak pada kuantitas dan kualitas air yang tersedia untuk dikonsumsi manusia.

Selain itu, diperkuat data dari WHOUNICEF 2014/WHO 2014, ada lebih dari 1,8 miliar orang yang meminum air dari sumber yang telah terkontaminasi oleh feses. Akibatnya, mereka beresiko terkena beragam penyakit seperti kolera, disentri, tipus dan polio. Air yang tidak aman serta rendahnya tingkat kebersihan menyebabkan kurang lebih 842.000 kematian setiap tahunnya.

Peluang untuk memanfaatkan air limbah sebagai sumber daya juga sangat besar. Air limbah yang dapat dikelola dengan aman adalah sumber air, energi, nutrisi dan bahan yang dapat dipulihkan lainnya yang terjangkau dan dapat dipertahankan.

Untuk itulah, Cuckoo sebagai brand pemurni air asal Korea yang selalu berjanji untuk memberikan air yang melebihi standar, mengajak masyarakat untuk berbuat lebih untuk alam, khususnya air. Pada Hari Air Sedunia ini, Cuckoo berkontribusi terhadap usaha global ini untuk mengkonservasi air dengan menghitung setiap tetes di kehidupan kita sehari-hari!

Sebagai bentuk kepedulian terhadap hal ini, Cuckoo pun mengajak semua orang untuk menghemat air dengan cara yang simple, seperti hanya menggunakan 1 gelas air untuk menyikat gigi. Penelitian menunjukan bahwa rata-rata air yang terbuang disaat kita menyikat gigi sembari menyalakan air yaitu sebesar 18,92L, di mana jumlah tersebut hampir mencapai 30L air per harinya – setara dengan asupan air harian dari 12 orang dewasa!

rayakan hari air sedunia yuk biasakan sikat gigi hanya dengan segelas air

Rayakan Hari Air Sedunia, yuk biasakan sikat gigi hanya dengan segelas air ©cuckoo

"Di CUCKOO, bersamaan dengan hari yang berarti ini, kami berkomitmen untuk berkontribusi terhadap upaya konservasi air global dengan membuat setiap liter air dalam hitungan kehidupan sehari-hari. Kami berharap dengan komitmen kami melalui kampanye ini, dan bantuan masyarakat, kami dapat meningkatkan kesadaran di Indonesia tentang pentingnya dan kelangkaan air bersih untuk konsumsi yang aman," kata Toh Seng Lee, Presiden Direktur Cuckoo Indonesia, dalam rilis yang diterima merdeka.com, Rabu (21/3).

Berikut adalah tahapan agar kita bisa lebih bijaksana dalam memanfaatkan air:

rayakan hari air sedunia yuk biasakan sikat gigi hanya dengan segelas air

©cuckoo

Selamatkan bumi bersama Cuckoo dalam Hari Air Sedunia! (mdk/boo)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
30 Kata-Kata Ucapan Selamat Hari Air Sedunia, Inspiratif dan Penuh Makna
30 Kata-Kata Ucapan Selamat Hari Air Sedunia, Inspiratif dan Penuh Makna

Tujuan utamanya adalah untuk mengajak masyarakat dunia untuk bertindak dalam menjaga sumber daya air yang terbatas ini.

Baca Selengkapnya
45 Ucapan Hari Lingkungan Hidup Sedunia 2024 Singkat, Penuh Makna Mendalam
45 Ucapan Hari Lingkungan Hidup Sedunia 2024 Singkat, Penuh Makna Mendalam

Ucapan Hari Lingkungan Hidup Sedunia 2024 ini tak hanya kalimat semata, tapi juga mengandung harapan dan ajakan untuk berperan aktif dalam menjaga linkungan.

Baca Selengkapnya
24 September 2023 Peringatan Hari Sungai Sedunia, Ketahui Sejarah dan Tema Tahun Ini
24 September 2023 Peringatan Hari Sungai Sedunia, Ketahui Sejarah dan Tema Tahun Ini

Untuk meningkatkan kesadaran akan pentingnya sungai, maka ditetapkan Hari Sungai Sedunia yang dirayakan setiap hari minggu di pekan keempat bulan September.

Baca Selengkapnya
14 Juni Peringati Hari Mandi Sedunia, Perayaan Unik untuk Menyadarkan Pentingnya Mandi
14 Juni Peringati Hari Mandi Sedunia, Perayaan Unik untuk Menyadarkan Pentingnya Mandi

Hari Mandi Internasional adalah hari yang unik dan penuh makna. Asal usulnya sendiri terinspirasi dari sang penemu terkenal, Archimedes.

Baca Selengkapnya
3 April Memperingati Hari Hewan Akuatik Sedunia, Begini Sejarahnya
3 April Memperingati Hari Hewan Akuatik Sedunia, Begini Sejarahnya

Hari Hewan Akuatik Sedunia didedikasikan untuk menunjukkan apresiasi dan menyoroti pentingnya hewan air.

Baca Selengkapnya
22 April Memperingati Hari Bumi, Kenali Sejarah dan Tujuannya
22 April Memperingati Hari Bumi, Kenali Sejarah dan Tujuannya

Hari Bumi adalah hari untuk bertindak, bukan hanya untuk merenungkan apa yang telah terjadi, tetapi juga untuk menciptakan masa depan yang lebih baik.

Baca Selengkapnya
Peringatan Hari Konservasi Alam Sedunia 28 Juli, Berikut Sejarah dan Tujuannya
Peringatan Hari Konservasi Alam Sedunia 28 Juli, Berikut Sejarah dan Tujuannya

Setiap tanggal 28 Juli diperingati sebagai Hari Konservasi Alam Sedunia.

Baca Selengkapnya