Resep Sayur Lodeh Terong yang Sedap dan Lezat
Merdeka.com - Sayur lodeh merupakan masakan khas nusantara yang menggunakan kuah santan. Sayur lodeh memiliki rasa yang gurih dan dimasak dengan berbagai ragam sayur. Sayur yang digunakan umumnya kacang panjang, terong, pepaya muda, nangka muda, dan lainnya.
Paling sering, sayur lodeh menggunakan terong yang dipotong-potong. Biasanya juga ditambahkan tahu, tempe, kacang panjang bahkan ayam. Bumbunya sendiri cukup mudah dibuat, yaitu terdiri dari bawang merah, bawang putih, cabai, kunyit, dan lainnya.
Berikut merdeka.com merangkum selengkapnya kumpulan resep sayur lodeh terong yang sedap dan menggugah selera:
-
Apa saja ragam resep sotong? Berikut kumpulan resep sotong ala tukang tahu bulat yang telah merdeka.com rangkum dari berbagai sumber. Selamat mencoba!
-
Apa resep udang Sumut yang populer? Ada banyak menu masakan yang enak berbahan udang. Kamu bisa mencoba resep masakan udang ala rumahan sendiri di rumah. Resep masakan udang ala rumahan ini cocok untuk menu makan siang atau sarapan.
-
Apa saja resep olahan singkong tradisional khas Sumut? Berbagai macam varian olahan singkong kini mudah ditemui di beberapa daerah di Indonesia. Berikut beberapa resep olahan singkong tradisional dan kekinian yang dilansir dari Cookpad: Resep Olahan Singkong Tradisional: Gethuk Lindri Bahan: - 1 kg singkong kupas lalu cuci dan potong-potong - 150 gram kelapa parut - Pewarna makanan - 1 sendok teh garam - 100 gram gula pasir Taburan: - Kelapa parut secukupnya - Garam secukupnya lalu kukus sebentar. Setelah bahan-bahan disiapkan, berikut resep gethuk lindri yang enak: 1. Langkah pertama, panaskan kukusan, kemudian kukus singkong bersama 150 gram kelapa parut hingga matang selama 30 menit. 2. Setelah itu, angkat pindahkan dalam wadah sedikit lebih besar lalu taburi 1 sendok teh garam dan 100 gram gula pasir aduk sampai rata. 3. Siapkan alat penggiling singkong. Giling sedikit-sedikit hingga habis. 4. Bagi menjadi 3 bagian. Beri pewarna. Kemudian giling bentuk panjang-panjang, tata di piring dan sajikan. Resep Olahan Singkong Tradisional: Klepon Singkong Bahan: - 300 gram singkong parut, peras airnya - 3 sendok makan santan - 2 tetes pasta pandan - 4 sendok makan tepung ketan - 1/4 sendok teh garam Bahan selanjutnya, yaitu: Bahan isi: - Gula aren atau gula merah secukupnya Bahan taburan: - 100 gram kelapa setengah tua, parut - 1 lembar daun pandan, simpulkan - 1/4 sendok teh garam Cara membuat: 1. Langkah pertama, aduk kelapa parut dan garam lalu kukus bersama daun pandan. 2. Dalam wadah campur singkong parut, tepung ketan, santan, dan garam. 3. Kemudian tambahkan pasta pandan aduk hingga rata dan bisa dibentuk, lalu beri isian. 4. Masukkan dalam kukusan yang telah dialasi daun pisang. 5. Kukus adonan kurang lebih 20 menit/sampai matang, angkat. 6. Lalu gulingkan di kelapa parut yang telah dikukus. 7. Sajikan.
-
Apa itu Sayur Lodeh? Sayur lodeh memang menjadi salah satu olahan sayuran favorit banyak orang. Baik itu anak-anak, remaja, orang tua hingga lansia.
-
Terong apa yang digunakan dalam resep ini? Untuk mendapatkan manfaat kesehatan maksimal dari terong, berikut beberapa resep terong tanpa minyak yang cocok dikonsumsi untuk menurunkan kolesterol tinggi dan asam urat.
-
Sayur lodeh khas daerah mana? Itulah resep berbagai macam sayur lodeh yang bisa direcook di rumah. Sangat simpel, bukan? Selamat mencoba!
Resep Sayur Lodeh Terong Sederhana
Bahan
Bumbu Halus
Cara Membuat
- Siapkan semua bahan.
- Tumis kacang panjang dan terong hingga setengah matang.
- Tambahkan sedikit air kemudian tambahkan bumbu halus ke dalamnya.
- Masukkan daun jeruk, daun salam dan lengkuas serta cabai rawit utuh.
- Tambahkan bumbu halus kemudian masak semua bahan hingga matang dan bumbu meresap.
- Terakhir, masukkan santan kelapa kemudian masak hingga mendidih.
- Angkat sayur lodeh kacang panjang dan terong yang telah matang.
Resep Sayur Lodeh Terong Tahu
Bahan
Bumbu Halus
Cara Membuat
- Siapkan semua bahan, goreng tahu hingga setengah matang.
- Goreng bawang putih, bawang merah, kunyit dan cabai utuh. Jika sudah matang angkat kemudian haluskan dengan garam, gula dan penyedap masakan.
- Panaskan 4 gelas air hingga mendidih. Masukkan bumbu halus ke dalam rebusan air.
- Masukkan irisan terong ke dalam bumbu, masakan hingga setengah matang.
- Masukkan tahu kemudian masak bersama terong hingga semua bahan matang.
- Tambahkan daun jeruk dan santan instan, masak hingga mendidih sambil terus diaduk agar santan tidak menggumpal.
- Koreksi rasa, angkat jika lodeh tahu terong sudah matang. Sajikan selagi masih hangat.
Resep Sayur Lodeh Terong Tempe
Bahan:
Bumbu halus:
Cara Memasak:
- Tumis bumbu halus. Masukkan daun salam, lengkuas, dan cabai rawit utuh. Tumis hingga harum
- Masukkan terong, tempe, dan kacang panjang. Aduk sampai agak layu.
- Tuang santan encer. Masak hingga mendidih. Kemudian masukkan santan kental, aduk rata.
- Sebelum diangkat, beri garam dan gula.
- Tes rasa. Lodeh Terong siap disajikan.
Resep Sayur Lodeh Terong Ayam
Bahan-bahan:
Bumbu halus:
Cara Membuat:
- Tumis bumbu halus, masukkan daun salam dan serai. Tumis lagi hingga matang.
- Masukkan ayam dan tumis lagi sebentar. Tuang air secukupnya dan masak hingga ayam matang.
- Masukkan terong dan tuang santan. Masak hingga mendidih sambil diaduk-aduk. Setelah terasa pas dan sedap, lodeh terong siap sajikan.
Resep Sayur Lodeh Terong Pedas
Bahan:
Bumbu:
Cara Memasak:
- Goreng terlebih dahulu bawang merah, bawang putih,dan cabai.
- Jika sudah dirasa matang, angkat dan haluskan bumbu yang digoreng hingga lembut, tambahkan garam dan gula.
- Masukkan terong ke dalam 300 ml air beserta bumbu yang sudah dihaluskan dan lengkuas. Masak hingga mendidih.
- Masukkan tahu dan 300 ml santan ke dalam sayur terong. Masukkan pula penyedap rasa, aduk-aduk hingga rata dan biarkan hingga matang.
- Sajikan lodeh terong dan tahu dengan nasi hangat serta lauk ikan asin akan membuatnya lebih nikmat.
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Berikut resep sayur lodeh ala rumahan yang lezat dan bikin nagih serta tonjolkan cita rasa khas Nusantara.
Baca SelengkapnyaBanyak daerah yang memiliki resep khas sayur lodehnya sendiri. Namun rasanya tidak akal pernah gagal dan rasa gurihnya pasti akan membuat ketagihan
Baca SelengkapnyaLontong sayur merupakan hidangan tradisional khas Indonesia yang bersama sayur kuah santan gurih dan lezat.
Baca SelengkapnyaRasanya yang enak dan lezat, membuat olahan terong digemari semua kalangan. Selain harganya terjangkau, terong juga mudah ditemukan di pasaran.
Baca SelengkapnyaSayur labu santan dapat menjadi hidangan sederhana yang nikmat untuk disantap bersama ketupat lebaran.
Baca SelengkapnyaBingung mau menghidangkan apa di hari raya nanti? Do not worry, ada resep lontong sayur khas Betawi yang gampang banget dibikin.
Baca SelengkapnyaTak lengkap merayakan lebaran Idul Fitri tanpa hidangan-hidangan berikut ini.
Baca SelengkapnyaBerikut kumpulan resep buat buka puasa dan sahur yang lezat.
Baca SelengkapnyaKelezatan kentang yang digoreng sempurna bersama sambal yang menggoda selera membuatnya menjadi santapan yang sangat dinantikan saat Lebaran
Baca SelengkapnyaTempe menjadi lauk andalan masyarakat Indonesia sehari-hari. Selain bergizi, tempe mudah diolah menjadi ragam masakan lezat.
Baca SelengkapnyaBerikut resep sambal goreng kentang ala rumahan paling cocok jadi menu andalan saat ramadan dan lebaran.
Baca SelengkapnyaBerikut kumpulan resep sambal teri berbagai kreasi yang cocok jadi teman makan bersama nasi hangat.
Baca Selengkapnya