Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

ASUS akhirnya bawa ZenFone dan ASUS ZenUI ke Indonesia

ASUS akhirnya bawa ZenFone dan ASUS ZenUI ke Indonesia ASUS ZenFone dan ASUS ZenUI. ©2014 Merdeka.com

Merdeka.com - Setelah diperkenalkan secara global, akhirnya ASUS selaku salah satu produsen perangkat elektronik baik itu PC, laptop sampai smartphone dan tablet, merilis seluruh jajaran produk barunya, ZenFone dan ASUS ZenUI.

Diwakili oleh Jonney Shih, Chairman ASUS dan Jerry Shen, CEO ASUS, perusahaan raksasa satu ini memperkenalkan seluruh jajaran lengkap ZenFone dan antarmuka ASUS ZenUI yang eksklusif lengkap dengan sejumlah fitur yang dimiliki, di kawasan Asia Tenggara, khususnya di Indonesia.

Salah satu fitur premium yang ditawarkan ASUS ZenUI adalah PixelMaster, sebuah teknologi kamera yang merupakan bagian penting dari pengalaman pengguna.

Teknologi kamera eksklusif, PixelMaster pada ZenFone membuat pengambilan foto dan video menjadi lebih terang meski dalam kondisi pencahayaan kurang.

Untuk pertama kali di kawasan Asia Tenggara, ZenFone yang ditunggu-tunggu kehadirannya tersedia dalam berbagai ukuran dan warna. Seluruh model ZenFone dilengkapi dengan ZenUI, antarmuka terbaru yang memberikan 1.000 fitur tambahan sehingga pengguna dapat menggunakan perangkat mobile ASUS secara lebih lancar dan menyenangkan.

Peluncuran ZenFone di Indonesia menjadi tonggak bersejarah bagi ASUS setelah peluncuran ZenFone di Taiwan dan China. "Dengan sangat gembira kami membawa perangkat ini ke Asia Tenggara. Kami selalu yakin bahwa teknologi terbaik adalah teknologi yang digunakan oleh orang banyak. Jadi, saat kita memulai perjalanan kami dalam 'in search of incredible' kami berusaha menghadirkan ponsel paling luar biasa untuk dinikmati oleh semua orang," ucap Jonney Shih.

Lini produk ZenFone dilengkapi dengan prosesor Intel Atom yang memiliki efisiensi energi dan kinerja tinggi. Bersama dengan ASUS Chairman Jonney Shih, Gregory Bryant, Vice President and General Manager Intel Asia-Pacific dan Jepang hadir saat peluncuran.

"Intel dengan bangga bergabung dengan ASUS dalam perjalanan ZenFone ke depan dengan prosesor Intel Atom kami. ZenFone menawarkan pengalaman luar biasa kepada pengguna dengan harga yang kompetitif. Ini merupakan penawaran yang menarik untuk Anda semua," ucap Gregory Bryant. (mdk/das)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Asus Zenfone 10 Dirilis di Indonesia Punya 2 Pilihan Spek, Segini Harganya
Asus Zenfone 10 Dirilis di Indonesia Punya 2 Pilihan Spek, Segini Harganya

Berikut harga Asus Zenfone 10 yang dirilis di Indonesia.

Baca Selengkapnya
Asus Zenfone 10 Bakal Dirilis di Indonesia Akhir September, Ini Bocoran Speknya
Asus Zenfone 10 Bakal Dirilis di Indonesia Akhir September, Ini Bocoran Speknya

Berikut adalah bocoran spesifikasi Asus Zenfone 10 yang bakal dirilis nanti.

Baca Selengkapnya
ASUS Zenfone 11 Ultra Dirilis di Indonesia, Unggulkan Kekuatan AI
ASUS Zenfone 11 Ultra Dirilis di Indonesia, Unggulkan Kekuatan AI

Artificial Intelligence (AI) menjadi kekuatan pada smartphone baru ASUS Zenfone 11 Ultra.

Baca Selengkapnya
Menkominfo: CEO Microsoft akan Kunjungi Indonesia Usai CEO Apple, CEO Nvidia Masih Diusahakan
Menkominfo: CEO Microsoft akan Kunjungi Indonesia Usai CEO Apple, CEO Nvidia Masih Diusahakan

Budi Arie menjelaskan bahwa pemerintah juga mengupayakan kedatangan CEO Nvidia agar Indonesia menjadi salah satu rantai pasok teknologi.

Baca Selengkapnya
ASUS Perkenalkan Zenbook S14 OLED, Segini Harganya
ASUS Perkenalkan Zenbook S14 OLED, Segini Harganya

Zenbook S 14 OLED (UX5406) juga menjadi laptop AI PC pertama di Indonesia yang menggunakan bahan eksklusif yaitu ASUS Ceraluminum™.

Baca Selengkapnya
Kominfo: Apple Bukan Anak Emas!
Kominfo: Apple Bukan Anak Emas!

Investasi yang dilakukan Apple di Indonesia, berbeda dengan merek lain.

Baca Selengkapnya
Gelar Konferensi ke-11 di Bali, ICION Soroti Inovasi ICT
Gelar Konferensi ke-11 di Bali, ICION Soroti Inovasi ICT

Konferensi yang disertai pameran ini bertemakan “Charting the Future with Innovative and Secured Technology”.

Baca Selengkapnya
Samsung Rilis Galaxy Z Fold5 dan Z Flip5 di Indonesia, Ini Harga dan Bentuknya
Samsung Rilis Galaxy Z Fold5 dan Z Flip5 di Indonesia, Ini Harga dan Bentuknya

Samsung Electronics Indonesia resmi meluncurkan Galaxy Z Fold5 dan Galaxy Z Flip5, untuk pasar Tanah Air.

Baca Selengkapnya
Dulunya Perusahaan Software, Kini Menjelma Menjadi Korporasi Besar yang Dikenal dengan Merek Laptopnya
Dulunya Perusahaan Software, Kini Menjelma Menjadi Korporasi Besar yang Dikenal dengan Merek Laptopnya

Perusahaan ini ialah PT Tera Data Indonusa Tbk. Korporasi IT nasional yang berdiri sejak tahun 1991.

Baca Selengkapnya
IKN Nusantara Bakal Punya Pusat Keuangan Seperti di Shenzen
IKN Nusantara Bakal Punya Pusat Keuangan Seperti di Shenzen

Shenzen adalah kota yang didesain menjadi Zona Ekonomi Ekslusif oleh Pemerintah China.

Baca Selengkapnya
ZTE Jalin Kerja Sama Bangun Ekosistem Digital
ZTE Jalin Kerja Sama Bangun Ekosistem Digital

ZTE Corporation melakukan penandatanganan MoU sebagai bentuk kerja sama bangun ekosistem digital di Indonesia.

Baca Selengkapnya
Begini Penampakan Detail Samsung Galaxy Z Fold5 dan Z Flip5 yang Baru Dirilis di Indonesia
Begini Penampakan Detail Samsung Galaxy Z Fold5 dan Z Flip5 yang Baru Dirilis di Indonesia

Samsung Indonesia baru saja merilis duo flagship yang ditunggu-tunggu di tahun ini yakni Galaxy Z Fold5 & Flip5.

Baca Selengkapnya