Brand Smartphone Baru Ini Resmi Masuk Indonesia
Merdeka.com - Sebagai sebagai salah satu merek ponsel di bawah TRANSSION Holdings yang bergabung dengan Infinix dan TECNO, kini itel juga resmi meluncurkan produk ponsel terbesar mereka di pasar Indonesia.
Hal ini menjadi bentuk semangat yang agresif bagi itel , untuk menyediakan perangkat genggam yang dibanggakan khususnya di Indonesia dengan meluncurkan smartphone seri andalannya yaitu Vision1 Plus dan Vision1.
"Dengan meluncurkan merek di pasar negara berkembang global lebih dari 10 tahun yang lalu, itel telah bekerja tanpa lelah untuk menjadi nama yang dipercaya di dunia pasar seluler. dedikasi dan tekad itel untuk mendemokratisasi akses ke teknologi telah menciptakan seluruh portofolio perangkat genggam yang disayangi dan dapat diandalkan. Dan sekarang, itel bersemangat untuk mengembangkan bisnisnya dan secara resmi masuk ke Indonesia dengan meluncurkan Smartphone seri andalannya yaitu Vision1 Plus 3GB dan Vision1," ujar Kyle Zhang selaku Head of Sales Manager untuk Indonesia dalam keterangan resminya, Kamis (26/11).
-
Bagaimana Infinix berhasil naik? Infinix didorong oleh pengiriman smartphone yang harganya kurang dari Rp 3 juta.
-
Apa saja yang mendorong pertumbuhan industri telekomunikasi di Indonesia? Program utama 'Peta Jalan Indonesia Digital 2022-2024' menjadi bukti nyata. Saat ini, Indonesia memiliki lebih dari 100 ribu menara BTS yang tersebar di seluruh negeri, yang memberikan akses internet ke lebih dari 94% kota di Indonesia.
-
Mengapa TINC Telkomsel Ventures penting bagi ekosistem digital Indonesia? Ajang ini juga merupakan bagian dari upaya mendorong kolaborasi startup dan korporasi dalam ekosistem digital yang sejalan dengan misi Telkomsel Ventures, serta selaras dengan semangat Telkomsel untuk menggerakkan inovasi dalam ekosistem digital Indonesia.
-
Bagaimana Huawei berkolaborasi di Indonesia? Selama lebih dari 23 tahun beroperasi di Indonesia, Huawei telah membangun dengan berbagai pemangku kepentingan, demi mendukung kesuksesan transformasi digital dan tercapainya Visi Indonesia Emas 2045.
-
Bagaimana Telkom membangun konektivitas di Indonesia? 'Melalui kemitraan kami dengan BW Digital dan sebagai bagian dari keseluruhan 7 sistem kabel bawah laut ICE kami, kami bertujuan untuk menjembatani kesenjangan konektivitas antar data center di negaranegara ini dan membentuk masa depan Lanskap Bawah Laut Asia Pasifik,' ungkap Chief Executive Officer Telin, Budi Satria Dharma Purba.
-
Apa bisnis utama dari konglomerat teknologi? Merujuk data terkini Forbes, ada tiga konglomerat baru yang datang dari bisnis sektor teknologi. Mereka adalah Otto Toto Sugiri, Marina Budiman, dan Han Arming Hanafia. Ketiganya merupakan orang Indonesia. Mereka merupakan pendiri dari PT DCI Indonesia Tbk (DCCI). Sebuah operator pusat data terbesar di Indonesia saat ini.
Smartphone yang dihadirkan itel akan menjadi pembeda dari kompetitor lainnya. Vision1 Plus menghadirkan desain dengan fungsionalitas canggih di 3GB RAM dan 32GB ROM, dengan menawarkan Waterdrop Display HD + IPS 6,5" dan baterai dengan kapasitas besar 5000mAh yang dibandrol dengan harga Rp1.199.000; sementara itu untuk spesifikasi Vision1 adalah 6,088" HD + Waterdrop Display dan baterai kapasitas 4000 mAh, dibandrol dengan harga Rp999.000.
Spesifikasi
Tidak ketinggalan, itel juga mempersembahkan kamera dengan resolusi terbaiknya dengan kamera ganda belakang sebesar 13MP dan kamera depan 8MP, serta teknologi AI Face Beauty mutakhir yang mengesankan dan membuat pengikut pengguna senang dengan berfoto selfie secara profesional di sosial media seperti Facebook, Instagram atau TikTok. Semuanya bisa diekspresikan hanya dengan satu genggaman smartphone Vision1 Plus.
Lebih banyak ruang semakin memudahkan para pengguna untuk melakukan apapun dalam smartphone, Vision1 Plus membantu hal tersebut dengan menghadirkan RAM 3GB agar memastikan pengoperasian yang lancar, sekaligus menurunkan konsumsi daya dan menghasilkan panas yang berlebihan.
Vision1 Plus juga memiliki 32GB sebagai ruang penyimpanan untuk memenuhi semua kebutuhan pengguna seperti simpan gambar dan video, serta aplikasi dalam jumlah yang hampir tak terbatas.
Bagaimana tertarik? (mdk/faz)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Dengan harga yang sangat terjangkau, HP ini menyuguhkan sejumlah fitur unggulan yang menarik perhatian.
Baca SelengkapnyaPT Sinar Eka Selaras Tbk melakukan penawaran umum perdana saham di Bursa Efek Indonesia (BEI) dengan menawarkan sebanyak-banyaknya 20 persen saham.
Baca SelengkapnyaPertumbuhan data dan layanan digital telah mencatat kinerja positif di kuartal satu tahun 2024.
Baca SelengkapnyaHasil ini merupakan kajian dari lembaga riset teknologi Counterpoint yang dilakukan pada Q3 2023
Baca SelengkapnyaTelkomsel Ventures komitmen untuk berinvestasi di tiga jenis startup ini.
Baca SelengkapnyaJumlah pengiriman smartphone mengalami kenaikan, bila dibandingkan dengan periode yang sama tahun lalu (Q3 2023), hingga 4 persen.
Baca SelengkapnyaInvasi mobil Tiongkok semakin deras ke Indonesia. Yuk simak!
Baca SelengkapnyaXL Axiata dan Smartfren dirumorkan akan merger. Kominfo memberi restu.
Baca SelengkapnyaSinar Eka Selaras berhasil meraup dana segar sebesar Rp404,62 miliar yang sebagian besar akan digunakan untuk modal kerja perseroan.
Baca SelengkapnyaInvasi mobil Tiongkok semakin deras ke Indonesia. Yuk simak!
Baca SelengkapnyaSeri iPhone 15 hadir dalam empat model yang berbeda yakni iPhone 15 reguler, iPhone 15 Plus, iPhone 15 Pro dan iPhone 15 Pro Max.
Baca SelengkapnyaBudi Arie menjelaskan bahwa pemerintah juga mengupayakan kedatangan CEO Nvidia agar Indonesia menjadi salah satu rantai pasok teknologi.
Baca Selengkapnya