Presiden Jokowi kini punya akun Instagram resmi
Merdeka.com - Presiden Joko Widodo akhirnya memiliki akun resmi di jejaring sosial Instagram. Dalam waktu singkat, akun presiden Jokowi pun sudah diikuti lebih dari 190 ribu pengguna Instagram.
Dalam akun resminya ini, Jokowi sudah mengunggah 38 foto yang berkaitan dengan tugasnya selama menjabat sebagai orang nomor 1 di Indonesia.
Sebelumnya, Jokowi juga sudah aktif di jejaring sosial lainnya seperti Facebook dan Twitter. Dalam keterangan yang diunggah Jokowi lewat akun Facebooknya, dirinya menjelaskan jika akun Instagram yang mengatasnamakan dirinya sebelum ini merupakan akun palsu.
-
Apa yang sebenarnya diunggah Jokowi di Instagram? Postingan tersebut diunggah pada 5 Oktober 2023. Sementara itu, bagian komentar juga dibanjiri dengan warganet yang meminta bantuan Jokowi untuk kembali mengangkat kasus Jessica-Mirna agar diusut tuntas.'Pak tolong angkat kasus jessica, ini kemauan rakyat,' tulis akun @scarlattinoj***.
-
Siapa yang dipanggil Jokowi? Presiden Joko Widodo (Jokowi) memanggil dua menteri Partai Kebangkitan Bangsa, yaitu Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi Indonesia (Mendes-PDTT) Abdul Halim Iskandar dan Menaker Ida Fauziyah.
-
Apa yang dilakukan warga saat Jokowi berkunjung? Padahal korban tersebut hanya membentangkan spanduk berisikan 'Selamat Datang Pak Jokowi, Kami Sudah Pindah, Kami Pilih Ganjar' pada saat Jokowi berada di pasar Agrosari, Wonosari.
-
Dimana Jokowi blusukan? Saat melakukan kunjungan ke daerah, Presiden Jokowi selalu menyempatkan diri untuk blusukan ke pasar tradisonal
-
Siapa yang mengucapkan selamat ulang tahun ke Jokowi? “Bapak Presiden ku.. Selamat Ulang Tahun yah bapak.. Selalu sehat bapak.. Panjang Umur.. banyak bahagia.. Doa yang terbaik selalu untuk bapak Jokowi & Keluarga “ - tulis salah seorang warganet.
-
Gimana caranya Jokowi ikut kampanye? Pasal 281 mensyaratkan pejabat negara yang ikut berkampanye dilarang untuk menggunakan fasilitas negara atau mereka harus cuti di luar tanggungan.
"Saya sekarang sudah punya akun Instagram yang resmi. Alamatnya ini: http://instagram.com/jokowi. Yang lain bukan akun saya lho ya. Terima kasih," ungkap Jokowi lewat akun Facebook resminya.
Memang, sebelumnya jika Anda mengetik Jokowi di kolom pencarian Instagram, maka muncul beberapa akun seperti Irjokowidodo, jokowi_dodo, dan beberapa akun senada yang mengatasnamakan Jokowi. Jadi, bagi Anda pengguna jejaring sosial Instagram, jangan sampai salah follow akun Pak Presiden kita ya.
(mdk/dzm)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Istana mengatakan, Instagram akan mengunggah kegiatan Presiden Prabowo Subianto.
Baca SelengkapnyaKantor Komunikasi Kepresidenan menyiapkan dua akun media sosial Instagram yaitu @presidenrepublikindonesia" dan @republikindonesia.
Baca SelengkapnyaBegini momen saat Jokowi main bola bareng anak-anak di Papua.
Baca Selengkapnya"Walau kampanye belum mulai, foto saya banyak dipasang di mana-mana," kata Jokowi
Baca SelengkapnyaJokowi juga menyebut Indonesia berpotensi dalam transisi digital
Baca SelengkapnyaBak seorang raja, Joko Widodo juga sudah mempersiapkan pangeran dan permaisuri untuk mengisi jabatan-jabatan berikutnya.
Baca SelengkapnyaAksi ojol bikin trend video Tiktok ajak Presiden Joko Widodo.
Baca SelengkapnyaJokowi menyempatkan berkunjung ke salah satu pusat perbelanjaan untuk makan malam
Baca SelengkapnyaSatu dekade memimpin, sosok Jokowi begitu melekat pada orang-orang yang setiap hari berinteraksi dengannya. Banyak cerita dan pengalaman.
Baca SelengkapnyaMomen Jokowi diduga mengacungkan dua jari dari mobil kepresidenan terjadi saat kunjungan kerja ke Salatiga, Jawa Tengah, Selasa (23/1).
Baca SelengkapnyaJoko Widodo atau biasa disapa Jokowi mungkin satu-satunya orang yang tak pernah kalah dalam kontestasi Pemilu di era Reformasi.
Baca SelengkapnyaKepulangan Presiden ke-7 Joko Widodo (Jokowi) dan Iriana ke kampung halaman Solo, mendapatkan sambutan luar biasa dari masyarakat maupun relawan.
Baca Selengkapnya