5 Tips tangkal kantong bolong saat musim liburan
Merdeka.com - Musim liburan akhir tahun sudah di depan mata. Ada baiknya Anda melakukan segala persiapan agar liburan Anda berjalan dengan lancar. Hal pertama yang harus dipersiapkan adalah anggaran.
Persiapan anggaran liburan dapat dilakukan dengan menyisihkan penghasilan setiap bulan dan bonus yang mungkin diterima menjelang akhir tahun. Dan pada saat hari liburan akan datang, Anda menghitung dan mengalokasikan anggaran dengan detail.
Memperkiraan anggaran liburan sejak dini merupakan hal yang sangat krusial agar Anda tidak sampai terpaksa meminjam uang kepada bank demi pergi liburan. Selain itu, membuat perkiraan anggaran liburan sejak dini membuat Anda lebih fleksibel untuk mencari cara menghemat anggaran liburan yang telah Anda buat.
-
Apa yang perlu dipersiapkan sebelum liburan? Agar tidak mengganggu arus keuangan Anda, persiapkan dana untuk liburan dengan dana sehari-hari. Jangan pernah memakai uang untuk kebutuhan sehari-hari untuk berlibur, karena ini akan berdampak menyulitkan di kemudian hari.
-
Bagaimana menjaga keuangan setelah liburan? Selain itu, sisihkan juga sebagian dari pemasukanmu untuk ditabung atau diinvestasikan. Cara ini agar keuanganmu tetap terjaga di masa mendatang.
-
Mengapa perlu merencanakan keuangan liburan? Agar liburanmu tetap menyenangkan tanpa harus mengkhawatirkan tagihan setelah pulang, buatlah perencanaan keuangan yang jelas. Tetapkan anggaran harian untuk makan, transportasi, dan aktivitas yang akan dilakukan.
-
Kenapa penting untuk merencanakan dana liburan? Agar tidak mengganggu arus keuangan Anda, persiapkan dana untuk liburan dengan dana sehari-hari. Jangan pernah memakai uang untuk kebutuhan sehari-hari untuk berlibur, karena ini akan berdampak menyulitkan di kemudian hari.
-
Kenapa penting untuk merencanakan liburan? Hal seperti ini penting hukumnya biar perjalananmu selama berlibur bisa tetap aman, nyaman, dan terarah.Rencanakan berapa lama kamu akan berlibur, mode transportasi yang akan dipakai, tempat penginapan, dan aspek lainnya. Selain itu, perhitungkan pula berapa banyak dana yang akan dikeluarkan.
-
Kenapa harus rencanakan liburan dari jauh hari? Melansir laman OJK, sebaiknya kegiatan liburan direncanakan sejak jauh-jauh hari.Dengan rencana yang matang, Anda bisa lebih efisien dalam mengatur budget dan mencari promo-promo menarik.
Berikut 5 tips yang bisa Anda lakukan untuk menghemat anggaran saat musim liburan, dikutip HaloMoney.
Jarak tujuan wisata tidak terlalu jauh
Menjelang akhir tahun merupakan hari-hari yang mahal untuk pergi berlibur. Anda bisa coba untuk memilih pergi berlibur jauh hari sebelumnya, misalnya di awal Desember.
Sedangkan liburan akhir tahun dihabiskan di daerah lokal atau daerah terjangkau dari tempat tinggal Anda. Harga tiket transportasi, akomodasi, maupun objek wisata cenderung lebih murah di luar tanggal merah atau tanggal liburan panjang.
(mdk/azz)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Menjelang akhir tahun, banyak orang yang telah merencanakan untuk berlibur.
Baca SelengkapnyaBerlibur tanpa perencanaan dapat menguras kantong karena biaya akomodasi yang tinggi di puncak musim libur.
Baca SelengkapnyaSaat ini pembayaran digital banyak menyediakan promo dan diskon untuk transaksi di waktu tertentu.
Baca SelengkapnyaLiburan yang menyenangkan tidak harus selalu mahal.
Baca SelengkapnyaRencana keuangan merupakan langkah paling awal yang harus dilakukan jika ingin mencapai tujuan.
Baca SelengkapnyaCara ini merupakan upaya mencari solusi bersama untuk kembali menyehatkan keuangan.
Baca SelengkapnyaSelain PNS, pekerja sektor swasta juga akan memperoleh THR pada lebaran tahun ini.
Baca SelengkapnyaSering kali seseorang akan mengalami kekurangan uang menjelang tanggal tua.
Baca SelengkapnyaMengumpulkan penghasilan merupakan langkah penting untuk memastikan stabilitas keuangan jangka panjang.
Baca SelengkapnyaBiar kamu dan orang terdekat bisa bersantai dan menikmati momen berharga saat liburan tanpa harus khawatir, begini triknya!
Baca SelengkapnyaBanyak orang menggunakan THR untuk sekedar membelanjakan kebutuhan lebaran.
Baca SelengkapnyaBiarpun lebih hemat, namun tips ini juga bisa membantumu mendapatkan pengalaman berlibur yang menyenangkan.
Baca Selengkapnya