Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

KAI Tunggu Aturan Pemerintah Soal Mudik Lebaran 2022

KAI Tunggu Aturan Pemerintah Soal Mudik Lebaran 2022 Ilustrasi Kereta Api. bumn.go.id ©2020 Merdeka.com

Merdeka.com - PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau KAI masih menunggu aturan pemerintah terkait pelaksanaan mudik Lebaran 2022 atau Hari Raya Idul Fitri 1443 Hijriyah. Termasuk mekanisme penjualan tiket.

"Menyambut masuknya Bulan Ramadan, KAI masih menunggu keputusan lebih lanjut dari pemerintah terkait pelaksanaan angkutan Lebaran," ujar Vice President Public Relations KAI, Joni Martinus kepada Merdeka.com, Rabu (23/3).

Untuk itu, KAI meminta masyarakat bersabar terlebih dahulu terkait pemesanan penjualan tiket kereta mudik Hari Raya Idul Fitri. KAI akan segera menginformasikan terkait penjualan tiket beserta persyaratannya sambil menunggu info lebih lanjut dari pemerintah.

Orang lain juga bertanya?

"Sejauh ini, KAI masih melayani penjualan tiket kereta api reguler yang dapat dibeli masyarakat pada H-30 melalui aplikasi KAI Access, web kai.id, loket stasiun, serta channel resmi penjualan tiket KAI lainnya," bebernya.

Sebelumnya, Pemerintah berpeluang untuk tidak memberlakukan larangan mudik pada tahun ini. Meski begitu, pemerintah belum membahas lebih lanjut skema mudik lebaran 2022 nanti.

"Belum (dibahas mudik) tapi insya Allah mudik boleh insya Allah minimal kita rapikan saja aturannya nanti," kata Menko PMK Muhadjir Effendy di kantornya, Jalan Merdeka Barat, Jakarta, Kamis (22/3).

Muhadjir menyebut, persyaratan mudik adalah masyarakat yang sudah vaksinasi dua kali dan booster. Syarat itu yang diutamakan. "Yang jelas yang diutamakan yang boleh mudik itu, yang sudah vaksin dua kali dan booster, karena itu kalau untuk jaga-jaga," ungkapnya.

Muhadjir mengajak masyarakat untuk segera vaksinasi lengkap dan booster. Pemerintah ingin mudik lebaran 2022 berjalan aman. "Marilah kita segera kita melengkapi vaksin dosis dua dan booster itu ramai-ramai booster. Kita pastikan mereka yang booster aman untuk mudik," tandasnya.

(mdk/azz)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Besok KAI Mulai Jual Tiket Mudik Lebaran 2024 Lewat Situs Ini
Besok KAI Mulai Jual Tiket Mudik Lebaran 2024 Lewat Situs Ini

Tiket yang dijual untuk keberangkatan 31 Maret atau H-10 lebaran.

Baca Selengkapnya
Tiket KA untuk Libur Nataru Sudah Bisa Dibeli, Begini Cara Pesannya
Tiket KA untuk Libur Nataru Sudah Bisa Dibeli, Begini Cara Pesannya

Masyarakat sudah bisa membeli tiket kereta untuk libur nataru mulai 6 November

Baca Selengkapnya
Cara Pesan Tiket Kereta Api Libur Natal dan Tahun Baru
Cara Pesan Tiket Kereta Api Libur Natal dan Tahun Baru

Waktu tunggu ini akan bervariasi tergantung jumlah pengguna yang online pada saat itu.

Baca Selengkapnya
Hadapi Musim Liburan, PT KAI Divre I Sumut Sediakan Puluhan Ribu Tiket
Hadapi Musim Liburan, PT KAI Divre I Sumut Sediakan Puluhan Ribu Tiket

PT KAI Divre I Sumut telah menyediakan puluhan ribu tiket untuk masyarakat yang ingin melakukan perjalanan saat libur Idul Adha.

Baca Selengkapnya
Beli Tiket Kereta Api Mudik Lebaran Secara Online Kini Pakai Sistem Antre, Begini Mekanismenya
Beli Tiket Kereta Api Mudik Lebaran Secara Online Kini Pakai Sistem Antre, Begini Mekanismenya

Sistem antrean saat pembelian tiket kereta api jarak jauh ini, diberlakukan pada aplikasi Access by KAI dan web kai.id.

Baca Selengkapnya
FOTO: 66 Persen dari Total 1.332.626 Tiket KAJJ yang Disediakan PT KAI Masih Tersedia untuk Mudik Lebaran 2024
FOTO: 66 Persen dari Total 1.332.626 Tiket KAJJ yang Disediakan PT KAI Masih Tersedia untuk Mudik Lebaran 2024

PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau KAI mencatat penjualan tiket KAJJ untuk periode keberangkatan mudik lebaran 2024 mencapai 446.135 tiket atau 34 persen.

Baca Selengkapnya
Cerita Pemudik Ikut 'War' Tiket Kereta Api: Kita Pantau Terus Sebulan
Cerita Pemudik Ikut 'War' Tiket Kereta Api: Kita Pantau Terus Sebulan

setelah pantau selama sebulan lebih melalui aplikasi KAI akhirnya dia mendapatkan tiket

Baca Selengkapnya
Jelang Mudik Lebaran KAI Siapkan 24 Kereta Tambahan, Simak Rute dan Jadwalnya
Jelang Mudik Lebaran KAI Siapkan 24 Kereta Tambahan, Simak Rute dan Jadwalnya

KAI juga telah menyiapkan armada kereta tambahan yang difokuskan untuk mengangkut para pemudik

Baca Selengkapnya
Pemerintah Janji Subsidi KRL Berbasis NIK Tak Bakal Diterapkan 5 Tahun ke Depan
Pemerintah Janji Subsidi KRL Berbasis NIK Tak Bakal Diterapkan 5 Tahun ke Depan

Subsidi berbasis NIK apabila sudah ditetapkan Kementerian Perhubungan selaku regulator.

Baca Selengkapnya
KAI Tambah 24 Kereta Api untuk Mudik Lebaran, Tiketnya Bisa Dipesan Mulai Hari Ini
KAI Tambah 24 Kereta Api untuk Mudik Lebaran, Tiketnya Bisa Dipesan Mulai Hari Ini

Tiket KA tambahan tersebut dapat dipesan melalui aplikasi Access by KAI, web kai.id, dan seluruh channel penjualan online resmi lainnya.

Baca Selengkapnya
Tiket Keberangkatan KA Lebaran 2024 Tujuan Jateng dan Jatim Masih Tersedia hingga 21 April
Tiket Keberangkatan KA Lebaran 2024 Tujuan Jateng dan Jatim Masih Tersedia hingga 21 April

"Keberangkatan dari Stasiun Pasar Senen dan Stasiun Gambir ke berbagai stasiun tujuan seperti Yogyakarta, Semarang dan Solo,"

Baca Selengkapnya
Tiket Kereta Api untuk Mudik Lebaran 2024 Sudah Dijual, Perhatikan Kode Huruf pada Tiket Untuk Pertimbangan Harga
Tiket Kereta Api untuk Mudik Lebaran 2024 Sudah Dijual, Perhatikan Kode Huruf pada Tiket Untuk Pertimbangan Harga

Bagi Anda yang hendak membeli tiket kereta api untuk mudik, tidak ada salahnya memperhatikan kode huruf pada tiket.

Baca Selengkapnya