KemenPAN: Jangan percaya bimbel janjikan peserta CPNS lulus, itu pasti bohong!
Merdeka.com - Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PAN-RB) meminta pelamar calon pegawai negeri sipil (CPNS) tak mudah menjadi korban penipuan. Salah satunya dari instansi bimbingan belajar (Bimbel).
Kabag Komunikasi Publik Kementerian PAN-RB Suwardi memahami banyak pelamar CPNS yang sudah lupa dengan mata pelajaran yang pernah dipelajari, terutama bagi yang sudah beberapa tahun lulus. Hal itu biasanya disiasati, misalnya dengan mengikuti bimbingan belajar yang belakangan banyak bermunculan.
Namun, diingatkan agar masyarakat juga selektif dalam memilih bimbel. "Jangan percaya kalau ada bimbel yang menjanjikan bisa menjamin peserta pasti lulus. Itu bohong," tegasnya dikutip dari laman menpan.go.id, Jakarta, Sabtu (30/9).
-
Siapa yang mengingatkan pelamar tentang SKD CPNS? Sebelum pelaksanaan SKD, Badan Kepegawaian Negara (BKN) mengingatkan para pelamar seleksi CPNS 2024 melalui akun Instagram resmi mereka di @bkngoidofficial, pada hari Rabu minggu ini.
-
Gimana cara karyawan belajar soal penskalaan dan proses? Bekerja di perusahaan besar untuk mempelajari beberapa hal tentang penskalaan dan pemrosesan adalah hal yang baik,' katanya tentang operator, misalnya.
-
Apa yang dipertanyakan dalam ujian CPNS? Salah satu pertanyaan yang viral tersebut berkaitan dengan karakter Doraemon.
-
Siapa yang bertanggung jawab atas rekrutmen CPNS? Anas pun berjanji setelah formasi telah terkumpul sesuai dengan target nasional, maka proses rekrutmen akan segera berjalan.
-
Apa yang dipelajari kader PPP? 'Yang didapat tentunya pembekalan hukum acara bagaimana mempertahankan yang paling utama. Terkait bagaimana menyusun permohonan, teknik membuat jawaban, cara mengajukan alat bukti, dan saksi yang akan disampaikan oleh para yang mulia atau pengajar,' ungkapnya usai membuka kegiatan bimtek.
-
Apa yang dimaksud dengan SKD CPNS? SKD adalah ujian awal yang harus dihadapi oleh peserta seleksi CPNS, yang bertujuan untuk mengevaluasi kesesuaian kompetensi peserta dengan standar kompetensi dasar PNS.
Menteri PAN-RB, Asman Abnur, mengingatkan para pelamar agar tidak memercayai calo. Walaupun mereka menjanjikan kelulusan dalam tes penerimaan calon pegawai negeri sipil.
"Jadi tidak boleh lagi percaya kepada calo-calo, yang bisa membantu itu adalah kemampuan akademis dan intelektualnya," katanya.
Seperti diketahui, gelombang II penerimaan pendaftaran CPNS telah ditutup. Jumlah pelamar keseluruhan untuk 60 Kementerian dan Lembaga (K/L) ditambah Provinsi Kalimantan Utara (Kaltara) mencapai 1.295.295 orang.
Jika ditambah dengan jumlah pelamar pada gelombang I, saat penerimaan CPNS untuk Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) dan Mahkamah Agung (MA), yang mencapai 1.137.731 orang, maka jumlah keseluruhan pelamar CPNS tahun 2017 ini mencapai 2.433.656 orang.
(mdk/bim)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Pelamar CPNS dan PPPK diharapkan berhati-hati dengan berbagai modus penipuan.
Baca SelengkapnyaPihaknya mengingatkan untuk selalu memastikan keaslian surat dari BKN dengan scan QR yang ada pada surat BKN.
Baca SelengkapnyaPihaknya menegaskan bahwa seluruh proses seleksi CPNS BPKP dilakukan dengan prinsip transparansi, integritas, dan tanpa pungutan biaya apapun.
Baca SelengkapnyaPelamar harus mengecek keaslian nomor telepon atau sms/whatsapp. Jangan merespons nomor yang tidak dikenal.
Baca SelengkapnyaMenteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Abdullah Azwar Anas mengimbau masyarakat agar cermat mengenali modus penipuan.
Baca SelengkapnyaSemakin dekatnya hari pembukaan seleksi CASN (Calon Aparatur Sipil Negara) 2023, semakin banyak pula beragam oknum yang ingin mengambil kesempatan.
Baca SelengkapnyaPelaksanaan seleksi CASN mengedepankan sistem yang terbuka dan akuntabel. Computer Assisted Test (CAT) tetap digunakan.
Baca SelengkapnyaPihaknya menegaskan, Kepala BKN tidak pernah meminta informasi pribadi melalui pesan singkat atau telepon.
Baca SelengkapnyaBKN mengimbau masyarakat untuk tidak mudah percaya terkait informasi pelaksanaan tes CPNS 2024.
Baca SelengkapnyaAnas memastikan semua tahapan tes berjalan transparan dan akuntabel.
Baca SelengkapnyaDari sekian formasi yang akan dibuka di masing-masing instansi pemerintahan. TOEFL menjadi salah satu syarat yang harus dipenuhi para calon pelamar.
Baca SelengkapnyaHal ini merespon keluhan banyak peserta yang menilai soal tes CPNS maupun PPPK terlampau sulit dan tidak sesuai kompetensi.
Baca Selengkapnya