Better experience in portrait mode.

Percaya kalkulasi menterinya, Jokowi yakin ekonomi RI melesat 2045

Percaya kalkulasi menterinya, Jokowi yakin ekonomi RI melesat 2045 Presiden Jokowi buka Rakernas Hipmi. ©2017 Merdeka.com

Merdeka.com - Presiden Joko Widodo meyakini ekonomi Indonesia bakal menjadi terbesar keempat di dunia pada 2045. Untuk mencapai itu, pemerintah harus menggenjot pembangunan infrastruktur hingga pelosok Tanah Air.

"Saya percaya itu, karena yang hitung jago ekonomi. Siapa yang meragukan Sri Mulyani dan Pak Darmin? Ini kelas internasional semua," ujar Jokowi saat membuka Rapat Kerja Nasional XVI Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI), Jakarta, Senin (27/3). Di saat bersamaan, Jokowi juga meresmikan peluncuran HIPMI Go to School 2017.

Dia menambahkan, pembangunan infrastruktur harus menjadi fokus pemerintahannya.

"Berkaitan dengan listrik, pagi siang malam kami lakukan. Jalan tol sama, kerja tiga shift. Pelabuhan dan bandara sama, tahun ini kami bangun di sorong," ungkapnya.

Di sisi lain, dia meminta industri pengolahan meningkatkan nilai tambah produk dalam negeri.

"Jangan jualan bahan mentah, Stop," katanya. "Semuanya harus barang jadi minimal setengah jadi. Jangan sampai kita kirim dalam bentuk barang mentah. Jagung juga jangan sampai kita kirim dalam bentuk mentahan."

Dia juga mendorong pengusaha muda untuk menggarap pariwisata Indonesia. Mengingat, sektor itu kini menjadi andalah pemerintah untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi.

"Sekarang juga harus dimulai, kekuatan kita adalah di industri pariwisata. Masuklah anak anak muda ini di sini karena ini menjanjikan. Danau Toba, labuan Bajo, pulau komodo, fasilitas tadi belum dikelola profesional."

(mdk/yud)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Ekonomi Indonesia Tumbuh 5,11 Persen, Jokowi: Negara Lain Masuk Jurang Resesi
Ekonomi Indonesia Tumbuh 5,11 Persen, Jokowi: Negara Lain Masuk Jurang Resesi

Menurut Jokowi, pertumbuhan ekonomi Indonesia banyak dikontribusikan oleh belanja konsumsi masyarakat hingga masuknya investasi.

Baca Selengkapnya
Jokowi Rajin Bagi-Bagi Bansos, Tapi Ekonomi Indoensia Diramal Hanya Tumbuh 5,04 Persen Sepanjang 2023
Jokowi Rajin Bagi-Bagi Bansos, Tapi Ekonomi Indoensia Diramal Hanya Tumbuh 5,04 Persen Sepanjang 2023

Proyeksi ini lebih rendah dibandingkan pertumbuhan ekonomi 2022 yang mencapai 5,31 persen (yoy).

Baca Selengkapnya
Jokowi: Di Tengah Krisis Dunia Bertubi-tubi, Perekonomian Kita Cukup Kokoh
Jokowi: Di Tengah Krisis Dunia Bertubi-tubi, Perekonomian Kita Cukup Kokoh

Dalam menghadapi ketidakpastian global, Jokowi menekankan pentingnya menjaga stabilitas ekonomi Indonesia.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
BI Prediksi Ekonomi Dunia Tumbuh Melambat di 2024, Bagaimana dengan Indonesia?
BI Prediksi Ekonomi Dunia Tumbuh Melambat di 2024, Bagaimana dengan Indonesia?

Pasar keuangan yang tidak pasti diprediksi bisa memperlambat ekonomi dunia.

Baca Selengkapnya
Jokowi Akhirnya Ungkap Tiga Tantangan Besar Ekonomi Indonesia 2024, Ini Detailnya
Jokowi Akhirnya Ungkap Tiga Tantangan Besar Ekonomi Indonesia 2024, Ini Detailnya

Tantangan berat ketiga berasal dari disrupsi teknologi yang memberikan tekanan besar di sektor ketenagakerjaan.

Baca Selengkapnya
Inflasi Indonesia Jadi Salah Satu Terendah di Dunia, Jokowi: Segar Kalau Seperti Ini
Inflasi Indonesia Jadi Salah Satu Terendah di Dunia, Jokowi: Segar Kalau Seperti Ini

Jokowi meminta kementerian/lembaga beserta kepala daerah terus berkolaborasi untuk menjaga level inflasi sesuai sasaran pemerintah.

Baca Selengkapnya
Jokowi Bersyukur Pemilu Berjalan Lancar di saat Geopolitik Global Kurang Kondusif
Jokowi Bersyukur Pemilu Berjalan Lancar di saat Geopolitik Global Kurang Kondusif

Dia melihat masyarakat riang gembira berbondong-bondong ke TPS.

Baca Selengkapnya
Jokowi Akui Banyak Pelaku Bisnis Khawatir Politik Indonesia Panas Jelang Pemilu 2024
Jokowi Akui Banyak Pelaku Bisnis Khawatir Politik Indonesia Panas Jelang Pemilu 2024

Jokowi bersyukur karena pelaksanaan pemilihan umum 2024 berjalan lancar. Jokowi menargetkan arus modal masuk dan investasi kembali masuk ke Indonesia.

Baca Selengkapnya