Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Perkuat kerja sama, Swiss hibahkan 75 juta Franc untuk Indonesia

Perkuat kerja sama, Swiss hibahkan 75 juta Franc untuk Indonesia Bambang Brodjonegoro. ©staf humas kementerian PPN/Bapenas

Merdeka.com - Pemerintah Indonesia dan Swiss telah sepakat untuk memperkuat kerja sama hingga 2020. Adapun kerja tersebut terfokus pada perdagangan internasional, kerja sama ekonomi, dan pendidikan vokasi berkelanjutan.

Anggota Dewan Federal dan Menteri Urusan Ekonomi, Pendidikan dan Riset Swiss, Johann Schneider-Ammann mengatakan pemerintah Swiss sudah berkomitmen untuk terus bekerja sama dengan Indonesia.

“Pemerintah Swiss berkomitmen untuk melanjutkan dan terus memperbaiki dukungan teknis yang tengah berjalan di Indonesia. Pemerintah Swiss juga mendukung prioritas strategis pembangunan ekonomi Indonesia," ungkapnya di Grand Indonesia, Jakarta Pusat, Jumat (14/7).

Orang lain juga bertanya?

Sementara, Menteri PPN/Kepala Bappenas, Bambang Brodjonegoro mengatakan mengatakan salah satu bentuk kerja sama dan dukungan Swiss kepada Indonesia adalah dengan pemberian hibah sebesar 75 juta Swiss Franc.

"75 juta Swiss Franc. Nanti 50 persen untuk public sector reform, 50 persen untuk private sector, nanti pendidikan vokasi akan masuk yang di private sector," kata Bambang.

"Bentuknya hibah. Bertahap, ada yang langsung ke Kementerian, Lembaga, ada yang untuk memperkuat swasta," pungkasnya.

(mdk/sau)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Kejar Pertumbuhan Tinggi, Rosan Optimis Kontribusi Investasi Lebih Besar
Kejar Pertumbuhan Tinggi, Rosan Optimis Kontribusi Investasi Lebih Besar

Pertemuan Rosan dengan PM Lawrence Wong membahas beberapa topik penting. Di antaranya terkait kondisi geopolitik serta potensi investasi.

Baca Selengkapnya
Brazil Kucurkan Investasi Rp4,5 Triliun dan Kirim 100.000 Sapi ke Indonesia, Buat Apa?
Brazil Kucurkan Investasi Rp4,5 Triliun dan Kirim 100.000 Sapi ke Indonesia, Buat Apa?

Melalui kerja sama ini Indonesia dapat memenuhi kebutuhan protein daging sapi dan susu dari dalam negeri, bukan melalui impor

Baca Selengkapnya
Dukung Visi Indonesia Emas 2045, Pemerintah Gejot Sinergi Diplomasi
Dukung Visi Indonesia Emas 2045, Pemerintah Gejot Sinergi Diplomasi

Ekonomi Indonesia dinilai perlu bersinergi dengan kemajuan ekonomi global.

Baca Selengkapnya
Ini 7 Poin Kerjasama yang Diteken Prabowo dengan China: Potensi Dapat Investasi USD 10 Miliar
Ini 7 Poin Kerjasama yang Diteken Prabowo dengan China: Potensi Dapat Investasi USD 10 Miliar

"Saya kira ini adalah tonggak yang sangat penting dalam hubungan kita," kata Prabowo

Baca Selengkapnya
Prabowo Duduk Bareng dengan Bos-Bos Besar Prancis, Perkuat Kerjasama Ekonomi
Prabowo Duduk Bareng dengan Bos-Bos Besar Prancis, Perkuat Kerjasama Ekonomi

Diharapkan kedepan hubungan ekonomi antara Indonesia dan Prancis akan terus berkesinambungan

Baca Selengkapnya
Menaker Terima Kunjungan Kehormatan Dubes Swiss, Bahas Kerja Sama Ketenagakerjaan
Menaker Terima Kunjungan Kehormatan Dubes Swiss, Bahas Kerja Sama Ketenagakerjaan

Pertemuan ini membahas penguatan berbagai aspek kerja sama antara kedua negara di bidang ketenagakerjaan.

Baca Selengkapnya
Dampak Positif untuk Indonesia dari Forum IAF dan HLF-MSP
Dampak Positif untuk Indonesia dari Forum IAF dan HLF-MSP

Indonesia menjadi tuan rumah acara bergengsi High-Level Forum on Multi-Stakeholder Partnerships (HLF MSP) dan Indonesia-Africa Forum (IAF) di Bali.

Baca Selengkapnya
Pengusaha RI-China Teken Perjanjian Investasi Senilai USD 10,7 Miliar, Disaksikan Langsung Prabowo
Pengusaha RI-China Teken Perjanjian Investasi Senilai USD 10,7 Miliar, Disaksikan Langsung Prabowo

Investasi ini terdiri dari berbagai bidang, mulai dari ketahanan pangan, ketahanan energi, hingga hilirisasi.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Detik-Detik Jokowi Berhenti Melangkah saat Dirangkul & Pundak Ditekan Presiden Prancis
VIDEO: Detik-Detik Jokowi Berhenti Melangkah saat Dirangkul & Pundak Ditekan Presiden Prancis

Presiden Joko Widodo mengapresiasi investasi Prancis pada sektor strategis di Indonesia.

Baca Selengkapnya
Hari Kebangsaan Malaysia ke-66, Momen Penguatan Hubungan dengan Indonesia
Hari Kebangsaan Malaysia ke-66, Momen Penguatan Hubungan dengan Indonesia

Pemerintah dan rakyat Indonesia menyampaikan ucapan Selamat Hari Kebangsaan Malaysia ke-66.

Baca Selengkapnya
Rosan: Investasi RI-Afrika Terus Menguat
Rosan: Investasi RI-Afrika Terus Menguat

Rosan menuturkan, total investasi Indonesia di negara-negara Afrika mencapai USD2,09 miliar.

Baca Selengkapnya
Menlu Retno Paparkan Data Diplomasi Ekonomi yang Bikin Indonesia Cuan
Menlu Retno Paparkan Data Diplomasi Ekonomi yang Bikin Indonesia Cuan

Sejumlah gebrakan diplomasi ekonomi Kementerian Luar Negeri ini sekaligus menjawab tudingan cawapres nomor urut 3, Mahfud MD.

Baca Selengkapnya