Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Riset LDUI: Pendapatan Mitra Gojek Meningkat Sejak 2021

Riset LDUI: Pendapatan Mitra Gojek Meningkat Sejak 2021 Gojek. ©2015 merdeka.com/imam buhori

Merdeka.com - Hasil riset dari Lembaga Demografi Universitas Indonesia (LDUI) menunjukkan selama masa pandemi di tahun 2021, pendapatan para mitra pengemudi Gojek telah mengalami peningkatan.

Mitra pengemudi ojek motor pada tahun 2021 mengalami peningkatan hingga 24 persen dibandingkan tahun 2020. Begitu juga dengan mitra pengemudi Go-Car mengalami kenaikan 18 persen di periode yang sama. Riset tersebut berdasarkan 2,6 juta mitra driver Gojek dan GoCar pada tahun 2021.

"Pendapatan driver Gojek pada 2021 ini mengalami pertumbuhan 24 persen dan 18 persen untuk mitra drier GoCar," kata Wakil Kepala Lembaga Demografi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, Paksi Walandouw pada webinar Dukungan Ekosisten Digital dalam Pemulihan Ekonomi Nasional, Jakarta, Kamis (4/8).

Orang lain juga bertanya?

Tak hanya itu, Paksi juga menjelaskan para mitra UMKM menyatakan aplikasi Gojek telah mendorong pendapatan mereka selama pandemi berlangsung. Khususnya pada fitur GoFood yang merupakan layanan pemesanan makanan.

"4 dari 5 mitra UMKM percata GoFood mendorong pertumbuhan usaha," kata dia.

Pada riset yang sama menunjukkan 1 dari 3 mitra GoFood ini merupakan pengusaha pemula yang langsung menjual produknya lewat aplikasi. Paksi menilai pertumbuhannya yang mencapai 3 persen ini angka yang cukup besar dari total 1 juta merchant UMKM.

"3 persen ini cukup besar buat kami, apalagi mereka bertumbuh dengan pandemi," kata dia.

Peningkatan Pendapatan

Dari sisi pendapatan, hasil riset menunjukkan 66 persen mitra UMKM GoFood mengalami peningkatan pendapatan selama 2021. Capaian tersebut jauh lebih baik dibandingkan pendapatan yang didapat dari tahun 2020, ketika tahun pertama terjadinya pandemi.

Dia menambahkan, kontribusi ekosistem Gojek terhadap perekonomian nasional di tahun 2020 telah mencapai Rp249 triliun. Angka tersebut setara dengan 1,6 persen PDB di tahun 2020.

Sebagai informasi, per Juli 2022, tercatat ada 2,6 juta mitra pengemudi dan lebih dari 1 juta mitra usaha GoFood. Sepanjang Juli 2020-Juli 2021 tercatat sudah ada 14 juta pesanan yang dikirim ke lebih dari 200 kota di Indonesia.

Sementara itu per Desember 2021, ada ekosistem GoTo telah digunakan 59,3 juta pengguna yang melakukan transaksi.

(mdk/idr)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
KAI Commuter Raup Omzet Rp102 Miliar Selama Angkutan Lebaran 2024
KAI Commuter Raup Omzet Rp102 Miliar Selama Angkutan Lebaran 2024

Selama musim angkutan lebaran, omzet KAI Commuter tembus Rp86 Miliar.

Baca Selengkapnya
LRT Jabodebek Kini Beroperasi Hingga Pukul 11 Malam
LRT Jabodebek Kini Beroperasi Hingga Pukul 11 Malam

Penambahan waktu layanan ini juga berdampak pada jumlah perjalanan LRT Jabodebek yang bertambah hingga 264 perjalanan.

Baca Selengkapnya
Blue Bird Raup Untung Rp442 Miliar di Kuartal III-2024
Blue Bird Raup Untung Rp442 Miliar di Kuartal III-2024

Pertumbuhan tersebut didukung oleh pertumbuhan pengguna aplikasi MyBluebird yang melonjak lebih dari 4 kali lipat sejak 2020.

Baca Selengkapnya
Pada Mei 2024, terjadi peningkatan penjualan motor sebesar 20,6 persen yang membuat Pasar Roda Dua semakin ramai.
Pada Mei 2024, terjadi peningkatan penjualan motor sebesar 20,6 persen yang membuat Pasar Roda Dua semakin ramai.

Pasar Roda Dua Makin Bergairah, Penjualan Motor Naik 20,6 Persen Pada Mei 2024

Baca Selengkapnya
Kredit Motor dan Mobil Orang Indonesia Naik Jadi Rp400 Triliun di Tengah Penurunan Penjualan Kendaraan Bermotor
Kredit Motor dan Mobil Orang Indonesia Naik Jadi Rp400 Triliun di Tengah Penurunan Penjualan Kendaraan Bermotor

Angka kredit kendaraan bermotor naik ditengah penurunan penjualan kendaraan motor dan mobil.

Baca Selengkapnya
Kemenhub Catat Ada 1,4 Juta Sepeda Motor Keluar Masuk Jabodebatek H-5 Lebaran
Kemenhub Catat Ada 1,4 Juta Sepeda Motor Keluar Masuk Jabodebatek H-5 Lebaran

Kemenhub merinci jumlah kendaraan yang keluar Jabodetabek sebanyak 753.487 kendaraan dan 1.506.974 orang.

Baca Selengkapnya
Penjualan Sepeda Motor Naik, FIF Catat Pembiayaan Kredit Sentuh Rp 12 Triliun
Penjualan Sepeda Motor Naik, FIF Catat Pembiayaan Kredit Sentuh Rp 12 Triliun

Pelayanan pembiayaan kendaraan dari FIF Astra kian menanjak. Yuk simak!

Baca Selengkapnya
Gojek Jadi Aplikasi Online Favorit Masyarakat
Gojek Jadi Aplikasi Online Favorit Masyarakat

Gojek mendapatkan penghargaan sebagai aplikasi online favorit masyarakat.

Baca Selengkapnya
Penumpang KRL Tembus 156 Juta Orang Selama 6 Bulan Pertama 2024
Penumpang KRL Tembus 156 Juta Orang Selama 6 Bulan Pertama 2024

volume pengguna Commuter Line Jabodetabek tertinggi yaitu hampir menyentuh 1,15 juta orang.

Baca Selengkapnya
Penumpang TransJakarta Tembus 30,93 Juta Sepanjang Januari 2024
Penumpang TransJakarta Tembus 30,93 Juta Sepanjang Januari 2024

BPS DKI Jakarta mencatat penumpang TransJakarta mencapai 30,93 juta orang di Januari 2024

Baca Selengkapnya
Naik 20 Persen, WOM Finance Raup Untung Rp236 Miliar Sepanjang 2023
Naik 20 Persen, WOM Finance Raup Untung Rp236 Miliar Sepanjang 2023

Perusahaan mencatat peningkatan penyaluran pembiayaan baru hingga akhir Desember 2023 sebesar Rp5,8 triliun, atau meningkat 28 persen.

Baca Selengkapnya
Grab Indonesia Bagikan Dana Abadi Senilai Rp16 Miliar untuk Pengemudi Ojol hingga Pemilik Merchant Grab
Grab Indonesia Bagikan Dana Abadi Senilai Rp16 Miliar untuk Pengemudi Ojol hingga Pemilik Merchant Grab

Dana abadi tersebut akan disalurkan oleh Benih Baik melalui berbagai program sampai akhir tahun 2024.

Baca Selengkapnya