Jejak Freemason di Nusantara
Jejak Freemason di Nusantara. Siapa saja anggotanya?
Jejak Freemason di Nusantara
Freemason mengagungkan nilai kemanusiaan, persaudaraan dan ilmu pengetahuan
Cerita tentang kelompok ini bercampur antara mitos, fakta dan dongeng.
Banyak bukti keberadaan kelompok Freemason di Indonesia dulu
Freemason masuk ke Nusantara seiring dengan kedatangan VOC.
Loji atau tempat perkumpulan Freemason yang pertama berdiri di Batavia tahun 1762.
Anggota Freemason merupakan masyarakat elite. Pejabat, perwira militer, tuan tanah, bangsawan hingga ilmuwan.
Siapa saja mereka?
-
Bagaimana KEK Singhasari memanfaatkan sejarah? Keunggulan lain dari KEK Singhasari yakni adanya sektor pariwisata dengan tema heritage and sejarah. Hal ini dilatarbelakangi nilai situs sejarah kerajaan Singhasari.
-
Siapa yang meneliti sejarah Sidoarjo? Mengutip artikel berjudul Di Balik Nama Sidoarjo karya Nur Indah Safira (Universitas Nahdlatul Ulama Sidoarjo, 2000), Kabupaten Sidoarjo terkenal dengan sebutan Kota Delta yang merujuk pada sejarah daerah ini yang dulunya dikelilingi lautan.
-
Di mana sejarah terasi dapat ditelusuri? Sejarah terasi di kawasan Cirebon dapat ditelusuri hingga masa kekuasaan Pangeran Cakrabuana, yang memainkan peran penting dalam perkembangan kawasan tersebut.
-
Bagaimana Asisi Suharianto menyajikan kisah-kisah sejarah? Asisi dan sang istri pun mendapatkan pengalaman luar biasa selama keliling dunia. Keduanya bertemu dengan saksi mata maupun para korban perang masa lalu di beberapa negara.
-
Bagaimana menara tersebut di gambarkan dalam sumber sejarah? Menara ini memiliki empat sisi yang tergambar dengan jelas dalam ilustrasi kuno.
-
Bagaimana sejarah Lembah Anai terbentuk? Konon, dulunya air terjun ini menjadi saksi bisu pergerakan rakyat Minang dalam melawan penjajahan. Pada masa kolonial, masyarakat setempat dipaksa untuk menjadi pekerja membangun jalan lintas Sumatera yang menghubungkan antara Kota Padang dan Padang Panjang via Lembah Anai.Masyarakat Minang yang bekerja dalam proyek pembangunan jalan tersebut harus menempuh jarak yang cukup jauh, bahkan bisa berhari-hari dari tempat mereka tinggal menuju lokasi pembangunan jalan.
Raffles menjadi Freemason saat berada di Hindia Belanda
Thomas Stamford Raffles
Daendels juga seorang Freemason
Gubernur Jenderal yang mewajibkan sistem tanam paksa di Nusantara ini menjadi Mason sejak masih menjadi perwira militer
Johannes Van Den Bosch
Begitu juga Eduard Douwes Dekker atau Multatuli
Dari kalangan bumiputera, hanya kalangan bangsawan dan terdidik yang bergabung dengan Freemason.
Ini salah satunya
Sang Maestro dilantik menjadi anggota Freemason saat memperdalam seni lukis di Belanda
Raden Saleh
100 Tahun Lalu, Loji Freemason berdiri di hampir seluruh kota besar di Nusantara
Di Batavia berdiri Gedung De Ster in Het Oosten atau Loji bintang Timur Di Bogor berdiri Loji Excelsior, Sementara di Bandung berdiri Loji St Jan Dan masih banyak lagi...
Setelah Indonesia Merdeka, kelompok Freemason atau Tarekat Mason bebas ini masih berdiri.
Kepemimpinannya kini dipegang oleh Bangsa Indonesia.
Sukanto dilantik di Loji Purwa Dhaksina tahun 1954
- Sosok Ki Anom Suroto, Dalang Terkenal Kini di Belakang Anies-Cak Imin
- Kembali Digugat Cerai Lulu Tobing, Potret Bani Mulia Bos Perusahaan Kapal yang Tajir Melintir
- Mengulik Karya Sastra Pujangga Ronggowarsito, Penuh Pesan Simbolis dan Tersirat Berisi Kritik Terhadap Penguasa
- Kiai NU dan Ribuan Santri di Jatim Deklarasi Dukung Prabowo